Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR VALIDASI INSTRUMEN TES KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS

Materi : Aljabar
Validator :
Pekerjaan :
Instansi :

Petunjuk : Berdasarkan pendapat Bapak/Ibu, berilah tanda (√) pada kolom yang tersedia. Jika terdapat masukan mohon dituliskan pada kolom komentar.
SS : Sangat Setuju (skor 4)
S : Setuju (skor 3)
TS : Tidak Setuju (skor 2)
STS : Sangat Tidak Setuju (skor 1)

A. Aspek Tujuan
No Kriteria Penilaian Soal 1 Soal 2 Soal 3 Soal 4 Komentar
. SS S TS STS S S TS STS SS S TS STS SS S TS STS
S
1. Instrumen tes aljabar sesuai dengan
Capaian Pembelajaran
2. Instrumen tes aljabar sesuai dengan P5
pada Kurikulum Merdeka
3. Instrumen tes aljabar sesuai indikator
kemampuan berpikir kritis Ennis
(1985) yaitu:
• Soal 1 termasuk indikator
memberikan penjelasan dasar karena
membuat siswa dapat
mengidentifikasi suatu pertanyaan
berkaitan dengan ajabar.
• Soal 2 termasuk indikator membuat
penjelasan lebih lanjut karena
membuat siswa dapat menjelaskan
lebih lanjut mengenai permasalahan
yang ada
• Soal 3 termasuk indikator
membangun keterampilan dasar
karena siswa menerapkan operasi
hitung yang sudah dipelajarinya
• Soal 4 termasuk indikator membuat
inferensi/kesimpulan karena siswa
dapat memberikan inferensi
berkaitan dengan jawaban siswa
• Soal 5 termasuk indikator mengatur
strategi dan taktik karena membuat
siswa memilih cara yang mungkin
sebagai solusi dari permasalahan
tersebut.

B. Aspek Materi
No Kriteria Penilaian Soal 1 Soal 2 Soal 3 Soal 4 Komentar
. SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS S S TS STS
S
1. Soal sudah sesuai dengan
permasalahan aljabar
2. Soal disajikan secara jelas dan rinci
3. Soal sesuai dengan jenjang sekolah
4. Soal yang disajikan dapat
menumbuhkan rasa ingin tahu siswa
5. Soal yang disajikan dapat
menumbuhkan rasa berpikir kritis
siswa

C. Aspek Kontruksi dan Bahasa


No. Kriteria Penilaian Soal 1 Soal 2 Soal 3 Soal 4 Komentar
SS S TS ST SS S TS STS SS S TS STS SS S TS STS
S
1. Soal sudah dirumuskan dengan jelas
2. Soal tidak berisi kata-kata dan
bahasa yang membingungkan
3. Soal tidak menimbulkan penafsiran
ganda
4. Soal berisi angka yang jelas

Penilaian Umum
Kesimpulan penilaian secara umum
Soal tes individu ini:
☐ TR, yang berarti “dapat digunakan tanpa revisi”
☐ RK, yang berarti “dapat digunakan dengan revisi kecil”
☐ RB, yang berarti “dapat digunakan dengan revisi besar”
☐ PK, yang berarti “belum dapat digunakan dan masih perlu konsultasi

Komentar dan saran

Karawang, 2024
Validator

Anda mungkin juga menyukai