Anda di halaman 1dari 21

LAPORAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

TAHUN AKADEMIK 2023


PENERAPAN SIKLUS PENDAPATAN TERHADAP UMKM
PEDAGANG BAKSO KELILING “MBAH MIN” PAMULANG,
TANGERANG SELATAN

Dosen Pengampu : Listya Sugiyarti S.E.,M.M


Disusun oleh:
1. Ainur Raipah ( 221011201386 )
2. Via Apriyani ( 171011201187 )
3. Zefanya Dyar N ( 221011201820 )

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


PRODI AKUNTANSI PROGRAM SARJANA
UNIVERSITAS PAMULANG
TAHUN 2023
LEMBAR PENGESAHAN
PROPOSAL KEGIATAN PENGABDIAN MASYARAKAT
1. Judul : “Penerapan Siklus Pendapatan Terhadap UMKM
pedagang Bakso Keliling, Pamulang, Tangerang Selatan ”
2. Ketua Kelompok
Nama Lengkap : Zefanya Dyar Nugroho
NIM : 221011201820
Prodi/Fakultas : Akuntansi S1
Nomor Telp : 085814206200
Alamat e-mail : zefanyadyar95@gmail.com
Anggota (1)
Nama Lengkap : Ainur Raipah
NIM : 221011201386
Anggota (2)
Nama Lengkap : Via Apriyani
NIM : 171011201187

Nama Mitra PMKM : Bakso Kondang Mbah Min


Lokasi : Jl. Depag Komplek Masjid Baitul Karim Rt, 008/03
Pamulang, Kota Tangerang Selatan, Banten

Pamulang, 10 November 2023


Mengetahui, Ketua Kelompok
Dosen Pembimbing P(M)KM

Listya Sugiyarti S.E M.M Zefanya Dyar Nugroho


NIDN. 0409078004 NIM. 201011201820

Menyetujui
Koordinator P(M)KM

Juitania M.Pd
NIDN. 0404079001

ii
KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, segala puji syukur atas kehadirat Allah SWT dan atas berkat rahmat,
hidayah dan karunia-Nya, sehingga akhirnya kami dapat menyelesaikan laporan akhir
kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) dengan judul “Penerapan Siklus Pendapatan
Terhadap UMKM Pedagang Bakso Keliling Mbah Min, Pamulang, Tangerang Selatan “.

Kami mengucapkan banyak terima kasih kepada berbagai pihak yang terlibat baik
secara langsung atau tidak langsung, oleh karena itu dengan segala hormat dan kerendahan
hati, penulis menyampaikan ucapan terimakasih banyak kepada:

1. Ibu Effriyanti S.E., Akt., M.Si., CA. selaku Ketua Program Studi Akuntansi Universitas
Pamulang
2. Ibu Juita M.Pd, selaku koordinator P(M)KM Universitas Pamulang
3. Ibu Listya Sugiyarti S.E M.M, Selaku Dosen Pembimbing dalam Pelaksanaan Kepada
Masyarakat (PKM).
4. Bapak Karmin (Mbah Min) yang telah memberikan izin tempat pelaksanaan Pengabdian
Kepada Masyarakat (PKM)

Semoga bermanfaat untuk kemajuan ilmu pengetahuan dan dunia pendidikan


khususnya. Aaamiin. Semoga Allah Subhanahu Wata’ala membalas kebaikan dan selalu
mencurahkan hidayah serta taufik-Nya, kepada kita semua. Aamiin yaa robbal aa’lamiin

Pamulang 10 November 2023

Tim pengabdi Dosen Akuntansi

iii
DAFTAR ISI

LAPORAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT.......................................................ii


LEMBAR PENGESAHAN.......................................................................................................ii
KATA PENGANTAR..............................................................................................................iii
DAFTAR ISI.............................................................................................................................iv
DAFTAR TABEL.....................................................................................................................iv
DAFTAR GAMBAR................................................................................................................vi
BAB I PENDAHULUAN..........................................................................................................1
1.1 Latar belakang..................................................................................................................1
1.2 Rumusan masalah.............................................................................................................2
1.3 Tujuan program................................................................................................................2
1.4 Manfaat.............................................................................................................................2
1.5 Luaran...............................................................................................................................2
BAB II TINJAUAN PUSTAKA................................................................................................3
2.1 Teknologi Informasi.........................................................................................................3
BAB III METODE PELAKSANAAN......................................................................................4
3.1 Solusi Pemecahan Masalah..............................................................................................4
3.2 Waktu dan Lokasi.............................................................................................................4
3.1 Metode Kegiatan..............................................................................................................4
BAB IV HASIL YANG DICAPAI............................................................................................6
4.1 Hasil dan pembahasan......................................................................................................6
BAB V PENUTUP.....................................................................................................................7
5.1 Kesimpulan.......................................................................................................................7
5.2 Saran.................................................................................................................................7
DAFTAR PUSTAKA................................................................................................................8

iv
DAFTAR TABEL

Tabel 1 Metode Kegiatan..............................................................................................5

v
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Peserta Memaparkan Materi.......................................................................19


Gambar 2 Peserta Memaparkan Materi.......................................................................19
Gambar 3 Foto Bersama..............................................................................................19
Gambar 4 Pemberian Piagam......................................................................................19

vi
BAB I
PENDAHULUAN

I.1 Latar belakang


Berdasarkan penjelasan dalam Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008
Tentang UMKM, Usaha Mikro, Kecil & Menengah (UMKM) merupakan bentuk
usaha kecil masyarakat yang pendiriannya berdasarkan inisiatif seseorang. UMKM
di Indonesia sangat berperan penting dalam lajunya pertumbuhan ekonomi daerah
maupun negara. Peran penting tersebut telah mendorong banyak negara termasuk
Indonesia untuk mengembangkan UMKM. Selain dapat membantu negara dalam
menyerap penganguran untuk menjadikannya tenaga kerja yang produktif didalam
negeri, UMKM juga dapat memaksimalkan penggunaan sumber daya alam yang
dapat diolah dalam bentuk komersial untuk dipasarkan. Hal ini merupakan bukti
bahwa UMKM dapat membantu negara dalam menyejahterakan masyarakatnya dan
berkontribusi besar terhadap pendapatan daerah maupun pendapatan negara.

Adanya informasi akuntansi mempermudah pengguna untuk menyampaikan


informasi kepada orang banyak, sehingga informasi tersebut berguna bagi pembaca.
Menurut Krismiaji (2015) “Sistem informasi akuntansi adalah sebuah sistem yang
memproses data dan transaksi guna menghasilkan informasi yang bermanfaat untuk
merencanakan, mengendalikan, dan mengoperasikan bisnis. Penerapan sistem
informasi yang baik dapat menunjang pengendalian intern yang efektif untuk
menghasilkan informasi yang diperlukan manajemen dalam pengambilan keputusan.

1
I.2 Rumusan masalah
Berdasarkan data diatas, Maka dapat disepakati bahwa masalah utama nya yaitu
UMKM di bidang bakso keliling mungkin dapat menghadapi beberapa tantangan
ketika menggunakan system penyimpanan uang melalui bank sebagai alat
penyimpanan pendapatan , antara lain terbatasnya akses terhadap teknologi,
kurangnya pengetahuan dan keterampilan. Tantangan-tantangan ini dapat menyulitkan
UMKM untuk menggunakan system penyimpanan uang melalui bank secara efektif
dalam memyimpan dana pendapatan melalui Bank

I.3 Tujuan program


Tujuan pokok kegiatan program pengabdian kepada masyarakat (PKM) ini adalah
peran Siklus pendapatam terhadap pedagang bakso keliling yang terkait dalam
memproduksi bakso untuk meningkatkan kreativitas dan keterampilan UMKM serta
membantu mereka mengatasi tantangan.

I.4 Manfaat
1. Mempermudah untuk memisahkan pendapatan usaha dan untuk pendapatan
pribadi
2. Meningkatkan pengetahuan akan perkembangan teknologi dalam penyimpanan
pendapatan bagi pemilik Bakso Kondang Mbah Min

I.5 Luaran
Laporan ini telah kami kirimkan ke : https://bit.ly/LAPAKHIR-PMKM-
GANJIL2324-S1AK, Sebagai bentuk luaran dengan harapan dapat menjadi
pengetahuan bagi masyarakat luas. Serta sudah di muat / terbitkan di media online :
Penerapan Siklus Pendapatan Terhadap UMKM Pedagang Bakso - tangselxpress.com

2
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
II.1 Siklus Pendapatan
Siklus pendapatan adalah rangkaian aktivitas bisnis dan kegiatan pemrosesan
informasi terkait yang terus berulang dengan menyediakan barang dan jasa ke para
pelanggan dan menagih kas sebagai pembayaran dari penjualanpenjualan tersebut.
Tujuan utama siklus pendapatan adalah untuk menyediakan produk yang tepat di
tempat dan waktu yang tepat dengan harga yang sesuai pula.

3
BAB III
METODE PELAKSANAAN

III.1 Solusi Pemecahan Masalah


Pemecahan masalah dalam kegiatan Pengabdian Kepada Mayarakat (PKM) di
Bakso Kondang Mbah Min adalah sulitnya dalam memisahkan pendapatan usaha
dengan pendapatan pribadi karena ketidak tahuan Bapak Karmin dalam membuat
rekening Bank. Berikut solusi yang dapat dipertimbangkan:

1. Bapak Karmin dapat datang ke Bank untuk membuat rekening, supaya


pendapatan usaha dapat dipisahkan dengan pendapatan pribadi
2. Bapak Karmin dapat menggunakan bank tersebut juga sebagai alat pembayaran
yang lebih efektif seperti transfer

III.2 Waktu dan Lokasi


Kegiatan Pelaksanaan Pengabdian Kepada Mayarakat (PKM) yang dilakukan
oleh Mahasiswa/i Universitas Pamulang Prodi Akuntansi dilaksanakan pada:

Hari / Tanggal : Rabu, 15 November 2023

Tempat : Bakso Kondang Mbah Min

Lokasi : Jl. Depag Komplek Masjid Baitul Karim Rt, 008/03


Pamulang, Kota Tangerang Selatan, Banten
III.1 Metode Kegiatan
Metode yang digunakan dalam Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat
(PKM) menggunakan Metode Ceramah dan Paparan. Untuk mencapai tujuan
kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini digunakan beberapa langkah:

1. Wawancara
Metode ceramah digunakan dalam penyampaian materi-materi tentang Peran
Siklus PendapatanTerhadap UMKM.
2. Paparan
Metode kedua dilakukan dengan menggunakan metode paparan. Metode ini
melibatkan penyajian informasi dan temuan kepada audiens yang terkait, seperti
pengelola perusahaan, karyawan atau pemangku kepentingan lainnya.

4
Tabel 1 Metode Kegiatan
Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini berlangsung selama satu hari.
Berikut adalah jadwal acara selama satu hari tersebut.

Waktu Acara Penanggung Jawab


13.00 - 13.30 Mahasiswa Berkumpul Mahasiswa
13.30 – 14.00 Persiapan Acara Mahasiswa
14.00 – 14.20 Pembukaan dan Pengenalan Mahasiswa
Mahasiswa
14.20 – 14.30 Sambutan dari Owner Bakso Kondang Bapak Karmin
Mbah Min
14.30 – 15.30 Pemaparan Materi Anggi Saputra
15.30 – 16.00 Sesi Tanya Jawab Mahasiswa
16.00 – 16.10 Penutupan Mahasiswa
16.10 – 16.30 Sesi Foto Bersama Mahasiswa dan Owner Bakso
Kondang Mbah Min “Bpk.
Karmin”

5
BAB IV
HASIL YANG DICAPAI

IV.1 Hasil dan pembahasan


Sejak pandemi Mbah Min memulai produksi dan memasarkan bakso, Mbah Min
membuat baksonya sendiri sehingga cita rasa yang diberikan dan kualitasnnya
terjaga. Pada awalnya mbah min bermodalkan Rp. 500.000 untuk berjualan bakso
dan keuntungan Rp. 3.000.000/bulan, untuk harga perporsi nya Rp. 10.000 loh
sangat murah bukan?
Metode pembayaran usaha bakso saat ini Mbah Min hanya bisa dilakukan secara
tunai saja. Peluang usaha bakso mbah min sangatlah bias berkembang dan maju,
sehingga dengan metode pembayaran lain seperti transfer bank atau Qris sangat
disarankan, karena pecinta bakso Mbah Min merupakan Generasi Z menyukai
cashless. Para mahasiswa melakukan sharing ilmu terkait bagaimana dapat
mengelola keuangan dari hasil penjualan, dimana keuangan usaha dan pribadi tidak
dicampur agar dapat di manage dengan baik.
Bapak Karmin selaku pemilik dari Bakso Mbah Min menyambut baik kepada
mahasiswa yang melakukan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat. Beliau
berharap dengan adanya kegiatan PKM dan kegiatan sosial lainnya dari para
mahasiswa Program Studi Sarjana Akuntansi, FEB, Universitas Pamulang dapat
berkelanjutan. Kegiata tersebut dilakukan pada hari Rabu, 15 November 2023 yang
berlokasi di daerah Pamulang, Tangerang Selatan. Harapan dari Mbah Min ke
depannya usahanya dapat mengikuti perkembangan teknologi dan bisa
menggunakan Pembayaran elektronik supaya usahanya dapat lebih maju dan
menaikkan omset secara signifikan.

6
BAB V
PENUTUP

V.1 Kesimpulan
Berdasarkan Analisa yang telah dilakukan serta hasil yang telah diperoleh
selama kegiatan ini berlangsung, maka dapat diambil kesimpulan bahwa kegiatan ini
menjadi wawasan bagi mahasiswa tentang Siklus Pendapatan terhadap pedagang
bakso keliling dalam memisahkan pendapatan usaha dengan pendapatan pribadi
menggunakan system penyimpanan dalam Bank

V.2 Saran
Bapak Karmin harus mengikuti perkembangan teknologi karena dengan
adanya teknologi dapat berpengaruh terhadap UMKM agar menjadi lebih baik dan
dapat bersaing di setiap segmen pasar.

7
DAFTAR PUSTAKA

https://repository.usd.ac.id/34672/2/152114035_full.pdf

8
LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping


Biodata ketua

A. Identitas diri
1. Nama Lengkap Zefanya Dyar Nugroho
2. Jenis Kelamin L
3. Program Studi Akuntansi S-1
4. NIM/NIDN 221011201820
5. Tempat dan Tanggal Lahir Tangerang, 18 Maret 2003
6. E-mail Zefanya Dyar Nugroho
7. Nomor Telepon/HP 085814206200
B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA/K
SD Negeri 09 SMP Negeri 219 SMAS YADIKA 5
Nama Institusi Joglo Jakarata Joglo
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2009-2015 2015-2018 2018-2021
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
Tidak ada
D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi, atau institusi
lainnya)
Tidak ada
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM “Peran Teknologi Informasi Terhadap UMKM
Agen Telur “RAFI” Ciputat, Tangerang Selatan”.

Pamulang, 10 November 2023


Pengusul,

Zefanya Dyar Nugroho


NIM. 221011201820

Biodata Anggota 1
9
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Ainur Raipah
2. Jenis Kelamin P
3. Program Studi Akuntansi S-1
4. NIM/NIDN 221011201386
5. Tempat dan Tanggal Lahir Jakarta, 23 Oktober 2003
6. E-mail raifahraifah99@gmail.com
7. Nomor Telepon/HP 082118663947
B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA/K
SD Negeri SMP Negeri 04 SMA
Nama Institusi Cikondang 01 Cisompet Plus Al-
Muqorrobin
- - IPS
Jurusan
Tahun Masuk-Lulus 2010-2016 2016-2019 2019-2022
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
Tidak ada
D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi, atau institusi
lainnya)
Tidak ada

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM “Peran Teknologi Informasi Terhadap UMKM
Agen Telur “RAFI” Ciputat, Tangerang Selatan”.

Pamulang, 10 November 2023


Pengusul,

Ainur Raipah
NIM. 221011201386

Biodata Anggota 2

10
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Via Apriyani
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi Akuntansi S-1
4. NIM/NIDN 171011201187
5. Tempat dan Tanggal Lahir Bandung, 05 April 1998
6. E-mail ashrpratama513@gmail.com
7. Nomor Telepon/HP 085780835449
B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA/K

Nama Institusi SD Negeri 04 SMP Negeri 1 SMA Negeri 1


Rancaekek Rancaekek Rancaekek
- - IPS
Jurusan
Tahun Masuk-Lulus 2008-2013 2013-2015 2015-2017
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
Tidak ada
D. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi, atau institusi
lainnya)
Tidak ada

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM “Peran Teknologi Informasi Terhadap UMKM
Agen Telur “RAFI” Ciputat, Tangerang Selatan”.

Pamulang, 10 November 2023


Pengusul,

Via Apriyani

NIM. 171011201187

Biodata Dosen Pembimbing

11
A. Identitas Diri

1. Nama Lengkap Listya Sugiyarti S.E., M.M


2. Jenis Kelamin P
3. Program Studi Akuntansi
4. NIM/NIDN 0409078004
5. E-mail Listya.sugiarti@unpam.ac.id
6. Nomor Telepon/HP 0813 1567 2009

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM “ Peran Teknologi Informasi Terhadap UMKM
agen telur “rafi” ciputat tangerang selatan.”

Pamulang, 10 Juli 2023


Pengusul,

Listya Sugiyanti S.E., M.M

NIDN.0409078004

12
Lampiran 2. Surat Pernyataan Ketersediaan dari Mitra atau IA

13
Lampiran 3. Surat Tugas

14
Lampiran 4. Foto-Foto Kegiatan

15

Anda mungkin juga menyukai