Anda di halaman 1dari 13

MODUL PEMBELAJARAN

LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING


BERDASARKAN IMPLEMENTASI KURIKULUM
MERDEKA

Disusun Oleh:

YULIANI, S.Pd

SMP DARUL HIJRAH PUTRI


TAHUN
2024

i
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum wr.wb.
Puji syukur dengan tulus saya panjatkan ke hadirat Allah SWT, karena
berkat taufik dan hidayah Nya, modul layanan bimbingan dan konseling berdasarkan
implementasi kurikulum merdeka ini dapat selesai tepat pada waktunya. Salawat dan
salam semoga senantiasa tercurah untuk junjungan kita Nabi besar Muhammad SAW,
beserta keluarga dan sahabatnya hingga akhir zaman, dengan diiringi upaya
meneladani akhlaknya yang mulia.
Modul ini disusun dan disajikan sedemikian rupa agar guru secara mandiri
dapat lebih mudah menyajikan materi layanan bimbingan dan konseling. Modul ini
terdiri dari: (1) petunjuk peserta didik; (2) tujuan materi layanan BK (3) Uraian
Materi layanan BK (4) Indikator capaian layanan (5) lembar kerja peserta
didik.(6)evaluasi dan (7)umpan balik dan tindak lanjut.Melalui modul ini diharapkan
menjadi bahan layanan utama layanan BK bagi peserta didik, khususnya bagi peserta
didik di sekolah-sekolah di wilayah kabupaten Banjar.
Semoga apa yang telah kami tulis dalam modul ini mampu memberikan
kontribusi dalam meningkatka peserta potensi,bakat,minat serta kemampuan peserta
didik dalam layanan BK di SMP guna mencapai tujuan pendidikan.
Wassalamu’alaikum wr.wb.

Martapura, 8 September 2023


Penulis,

Tim Penyusun

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................................. ii


DAFTAR ISI ............................................................................................................
................................................................................................................................ iii

PENDAHULUAN ............................................................................................. 1
A. Latar Belakang.................................................................................................. 1
B. Tujuan ............................................................................................................... 2
C. Peta Kompetensi ............................................................................................ 2
D. Ruang Lingkup .............................................................................................. 3
E. Cara Penggunaan Modul................................................................................ 3

MATERI I:MENINGKATKAN KESADARAN BERSEDEKAH ...................... 4


A. Tujuan Materi Layanan..................................................................................... 4
B. Uraian Materi Layanan..................................................................................... 4
C. Indikator Capaian Layanan.............................................................................. 4
D. Lembar Kerja Peserta Didik ........................................................................... 5
E. Evaluasi........................................................................................................... 9
F. Umpan Balik dan Tindak Lanjut .................................................................... 10

MATERI II:NILAI SUATU SIKAP KEJUJURAN ......................................... 12


A. Tujuan Pembelajaran ...................................................................................... 12
B. Uraian Materi Layanan.................................................................................... 12
C. Indikator Capaian Layanan ..................................................................... 12
D. Lembar Kerja Peserta Didik............................................................................15
E. Evaluasi ........................................................................................................17
F. Umpan Balik dan Tindak Lanjut ....................................................................18

MATERI III: BERLATIH MEMILIKI KEMAMPUAN UNTUK


MENINGKATKAN IBADAH KEAGAMAAN
A. Tujuan Pembelajaran................................................................................. 19
B. Uraian Materi Layanan............................................................................ 19
C. Indikator Capaian Layanan .............................................................................19
D. Lembar Kerja Peserta Didik............................................................................22
E. Evaluasi ........................................................................................................23
F. Umpan Balik dan Tindak Lanjut ....................................................................24

iii
MATERI IV:MENINGKATKAN KEBIASAAN BERSYUKUR ..................25
A. Tujuan Pembelajaran ......................................................................................25
B. Indikator Pencapaian Kompetensi.................................................................. 25
C. Uraian Materi ................................................................................................25
D. Lembar Kerja Siswa ........................................................................................34
E. Evaluasi ........................................................................................................36
F. Umpan Balik dan Tindak Lanjut ....................................................................37

MATERI V:MENINGKATKAN KEIMANAN ...................................................38


A. Tujuan Pembelajaran ......................................................................................38
B. Indikator Pencapaian Kompetensi ..................................................................38
C. Uraian Materi ................................................................................................38
D. Lembar Kerja Siswa ........................................................................................46
E. Evaluasi ........................................................................................................47
F. Umpan Balik dan Tindak Lanjut ....................................................................48

PENUTUP ........................................................................................................67
A. Evaluasi Kegiatan Belajar ..............................................................................67
B. Umpan Balik dan Tindak Lanjut ....................................................................67

DAFTAR PUSTAKA ..........................................................................................69

iv
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Untuk mencapai perubahan-perubahan dalam belajar dan bimbingan, guru BK


hendaknya dapat melaksanakan layanan dengan baik di sekolah.Terutama dalam
menumbuhkan nilai-nilai moral ke dalam jiwa peserta didik. Seperti yang dituangkan
dalam pemikiran Ki Hajar Dewantara tentang pendidikan budi pekerti,bahwa pendidikan
harus diarahkan pada pembentukan karakter bangsa yang sesuai dengan nilai-nilai agama
dan budaya bangsa. Dimana pendidikan tersebut bertujuan untuk menuntun segala kodrat
yang ada pada peserta didik,agar mereka dapat mencapai keselamatan dan kebahagian
yang setinggi-tingginya.
Berdasarkan hal tersebut, peserta didik yang aktif dalam layanan bimbingan dan
konseling dapat mengkonstruksi pengetahuannya, sedangkan guru tetap berperan sebagai
motivator dan fasilator. Sebagai fasilator guru harus mampu menciptakan suasana yang
melibatkan peserta didik aktif dalam layanan BK, baik secara
pribadi,sosial,belajar,maupun karirnya.
Layanan bimbingan dan konseling yang melibatkan peserta didik aktif secara
mental akan membentuk kepribadian peserta didik, aktif secara fisik akan membuat
peserta didik dapat melakukan aktivitas literasi dan numerasi. Di samping itu, layanan
BK yang melibatkan peserta didik aktif secara sosial akan melibatkan mereka untuk
saling berhubungan dengan peserta didik lainnya. Dengan kata lain dapat mengajak
peserta didik berinteraksi dengan sesamanya. Berdasarkan hal tersebut, layanan BK perlu
menerapkan model pembelajaran yang meningkatkan keaktifan peserta didik atau
konseling dalam mengikuti layanan BK di sekolah. Selain model layanan, bahan atau
media layanan BK, salah satunya penggunaan modul layanan BK di sekolah.
Dengan menggunakan modul layanan BK di harapkan guru BK secara mandiri
dapat memahami materi yang disajikan. Guna mencapai perubahan-perubahan dalam
layanan BK, penulis selaku guru BK telah menyusun modul layanan BK berdasarkan
Implementasi Kurikuklum Merdeka.

1
B. Tujuan
Guru BK mendapatkan kemudahan dalam menyajikan materi layanan bimbingan dan
konseling di sekolah agar peserta didik mampu mencapai tujuan layanan BK yang
diprogramkan.

C. Peta Capaian Layanan Bimbingan dan Konseling

PETA CAPAIAN LAYANAN BK


ASPEK PERKEMBANGAN LANDASAN HIDUP RELIGIUS

MATERI I :Meningkatkan kesadaran bersedekah


MATERI II :Nilai suatu sikap kejujuran
MATERI III:Berlatih memiliki kemampuan untuk meningkatkan
ibadah keagamaan
MATERI IV:Meningkatkan Kebiasaan Bersyukur
MATERI V: Meningkatkan keimanan

Tujuan :Memperbaiki kebiasaan perilaku yang kurang


sesuai dengan keyakinannya

Pada fase D, peserta didik dapat:


*Pengenalan:

Mengaitkan(C4) nilai-nilai agama yang telah dipelajari dengan aktivitas


sehari-hari.

*Akomodasi:
-Menghargai(A3) berbagai bentuk tata cara ibadah yang dijalankan
olehnya maupun orang lain.

*Tindakan:
- Memperbaiki (P2)kebiasaan sehari-hari yang kurang sesuai dengan
ajaran yang diyakininya.

2
D. Ruang Lingkup
Untuk menguasai capaian layanan di atas, guru harus memberikan materi layanan BK
sesuai aspek perkembangan landasan hidup religius.

E. Cara Penggunaan Modul


Guna menguasai modul ini, guru BK diharapkan melakukan aktivitas sebagai berikut:
1. Membaca secara menyeluruh dan cermat materi dasar pemahaman terhadap
kegiatan layanan BK.
2. Meminta peserta didik menuliskan hal yang dianggap penting dalam buku catatan
dan didiskusikan dengan teman belajar, baik isi dan penjelasannya.
3. Membentuk kelompok 3 - 5 orang peserta didik untuk mendiskusikan tugas yang
ditunjukkan pada Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD).
4. Lakukan evaluasi di akhir setiap bab pada modul ini secara individual untuk
mengetahui ketercapaian kompetensi yang diharapkan.
5. Berikan refleksi atau umpan balik untuk kegiatan layanan BK yang diberikan.
6. Membuat laporan kepada kepala sekolah dan pengawas.
7. Melakukan pemantauan sebagai bentuk tindak dari pelaksanaan layanan BK.

3
KEGIATAN LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING

MATERI I:MENINGKATKAN KESADARAN BERSEDEKAH

MATERI II:NILAI SUATU SIKAP KEJUJURAN

MATERI III:BERLATIH MEMILIKI KEMAMPUAN UNTUK


MENINGKATKAN IBADAH KEAGAMAAN

A. Tujuan Marteri Layanan


Pada fase D,peserta didik dapat:
*Tahap Pengenalan :
-Menjelaskan petingnya meningkatkan keutamaan bersyukur
*Tahap Akomodasi:
-Menerapkan pentingnya bersyukur
*Tahap Tindakan
-Meyakini pentingnya rasa bersyukur

B. Indikator Capaian Layanan


Menjelaskan pentingnya meningkatkan keutamaan bersyukur

C. Uraian Materi
MENINGKATKAN KEBIASAAN BERSYUKUR
1.Pengertian Bersyukur
Bersyukur adalah suatu perbuatan yang bertujuan untuk berterima kasih atas segala
limpahan yang telah Tuhan berikan didalam kondisi apapun.
2.Macam bersyukur
-Syukur dengan hati
-Syukur dengan lisan/perkataan
-Syukur dengan perbuatan
3.Manfaat Bersyukur
-Bersyukur membuat kita lebih bahagia
-Bersyukur membuat orang lain lebih bahagia
-Bersyukur membuat kita lebih sehat

4
-Bersyukur memperbaiki kepribadian kita menjadi lebih positif
-Bersyukur membuat kita lebih optimis melalui hidup
-Bersyukur mengurangi sifat matrealistis yang berlebihan
-Bersyukur meningkatkan keimanan kita
-Bersyukur membuat kita tidak egois
-Bersyukur meningkatkan rasa percaya diri
-Bersyukur membantu kita untuk bangkit dari keterpurukan
-Bersyukur dapat mengurangi sifat iri dan dengki
-Bersyukur membuat kita hidup lebih relax
-Bersyukur membantu kita untuk lebih produktif
-Bersyukur membantu kita untuk menggambil keputusan dengan lebih jernih

4.Sebab kurang bersyukur


-Lalai dari berkat Tuhan
-Tidak mengetahui terhadap hakikat berkat
-Pandangan sebagian manusia kepada orang yang berada diatasnya
-Melupakan rasa malu

D. Lembar Kerja Peserta Didik

1.Menurut kamu bersyukur itu apa?


.................................................................................................................................................

2.Mensyukuri terhadap apa yang dianugerahkan kepada kita,walaupun itu hal kecil
atau sepele adalah salah satu sikap?
...................................................................................................................................................

3.Beri salah satu contoh cara kamu selalu bisa bersyukur?


.....................................................................................................................................................

E. Evaluasi
Setelah materi kegiatan disampaikan silahkan guru BK memberikan lembar/angket
evaluasi hasil layanan bimbingan dan konseling kepada peserta didik.

5
LEMBAR EVALUASI LAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING
..................................................

F. Umpan Balik dan Tindak Lanjut


Coba guru BK nilai evaluasi kegiatan materi I yang peserta didik kerjakan. Jika
ditemukan peserta didik yang merasa belum yakin sudah memahami materi yang
diberikan, berarti guru BK perlu mengulang memberikan materi ini dengan lebih baik.

6
PENUTUP

A. Evaluasi Kegiatan Layanan BK

Evaluasi kegiatan layanan BK dilakukan setelah kegiatan layanan BK dilakukan.

Evaluasi kegiatan layanan mencakup evaluasi proses dan hasil belajar. Evaluasi proses

mencakup keaktifan, keterlibatan, antusiasme peserta didik dalam kegiatan layanan BK,

sedangkan evaluasi hasil mencakup pengetahuan, keterampilan dan sikap yang dimiliki

peserta didik setelah kegiatan layanan berlangsung.

B. Umpan Balik dan Tindak Lanjut

Setelah mengerjakan seluruh soal evaluasi pada modul ini (akhir bab materi pokok),

peserta didik melakukan refleksi dengan menggunakan lembar refleksi yang tersedia

dalam modul ini. Jika peserta didik dapat memahami 100% isi materi, maka peserta didik

dianggap memenuhi ketuntasan dalam menguasai materi modul ini. Jika peserta didik

kurang dari 100% benar, berarti peserta didik perlu mempelajari kembali modul ini

dengan lebih baik.

C. Lembar Refleksi

Petunjuk :

Bacalah pernyataan dibawah ini dan berilah tanda centang (v) pada kolom skor yang

sesuai dengan apa yang terjadi dalam kegiatan bimbingan konseling!

No Uraian 1 2 3 4

1. Materi yang disampaikan dalam layanan bimbingan klasikal dibutuhkan

peserta didik.

2. Peserta didik terlibat aktif dalam kegiatan layanan bimbingan konseling

(bimbingan klasikal).

7
3. Peserta didik tertarik dengan media yang digunakan dalam layanan

bimbingan dan konseling.

4. Peserta didik senang mengikuti kegiatan layanan bimbingan dan

konseling yang dilakukan.

5. Kegiatan layanan bimbingan dan konseling (bimbingan klasikal)

memberikan manfaat bagi siswa.

6. Alokasi waktu dalam pelaksanaan bimbingan klasikal mencukupi.

7. Peserta didik saling memberikan pendapat terhadap layanan klasikal yang

diberikan.

CATATAN :

......................................................................................................................

......................................................................................................................

......................................................................................................................

......................................................................................................................

8
DAFTAR PUSTAKA

1. http://kokohnaxnetig.blogspot.co.id/205/02/Pengertian-sikap-bersyukur dasar.

Macam-dan-manfaat.html/Listianto, kokoh dwiko/7 September 2022/Dahsyatnya

Bersyukur.

Anda mungkin juga menyukai