Anda di halaman 1dari 2

Tema 2 Subtema 3 3.

Benda gas
Bentuk dari benda gas yang ada di sekitar kita adalah
Bermain di Lingkungan Sekolah
oksigen/ udara dan asap.
Nama :
Matematika
Kelas : 2
 Konsep Dasar Pembagian
PPKN
Bagaimana ya caranya membagikan 6 butir kelereng kepada 3
 Aturan Bermain di Sekolah orang agar setiap orang mendapatkan kelereng sama banyak?
1. Jangan mengganggu konsentrasi orang lain.
Penyelesaiannya:
2. Jangan mengotori sekolah.
3. Berhati-hati saat bermain. Menggunakan pengurangan berulang
4. Tidak merusak property sekolah.
5. Sopan dan rukun dengan teman. 6–3–3=0

IPA Sama artinya dengan 6 : 3 = 2

 Keragaman Benda
1. Benda Padat Jadi, setiap orang mendapatkan 2 butir kelereng.
bentuk dari benda padat dalam kehidupan sehari-hari yaitu
meja, pena, kursi, dan masih banyak lagi.
2. Benda cair
Bentuk dari benda cair yang mudah kita temui di sekitar
kita adalah air, minyak, dan bensin.
Contoh Soal: Kerjakan soal berikut!

1. Apel sebanyak 8 buah di bagikan kepada 4 orang. Setiap 1. Terdapat pensil sebanyak 10 buah dan akan dibagikan
orang mendapatkan sama banyak. Berapa banyak apel yang kepada setiap anak sama banyaknya. Berapa banyak pensil
di dapat setiap orang? yang akan didapat setiap anak?

Penyelesaiannya:

8 : 4 = (8 – 4 – 4 = 0)

=2

Jadi, setiap orang mendapatkan apel sebanyak 2 buah

2. 6 : 3 =

2. 12 : 3 = (12 – 3 – 3 – 3 – 3 = 0)
3. 8 : 2 =
=4

3. 20 : 4 = (20 – 4 – 4 – 4 – 4 – 4 = 0)
4. 12 : 4 =
=5

5. 25 : 5 =

Anda mungkin juga menyukai