Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH KABUPATEN KARAWANG

DINAS KESEHATAN
RUMAH SAKIT KHUSUS PARU
Jl. Jatisari RT.01/RW.05 DesaJatisariKec. Jatisari – Karawang
Tlp/Fax. 0264-8360156, 8360154 Email :rsk.parukarawang@gmail.comKode Pos : 41374

NOTA DINAS
Kepada : 1. Kepala Seksi Keperawatan
2. Kepala Bagian Umum dan Kepegawaian
Dari : Ka. Instalasi Rawat Jalan
Tanggal : 14 Desember 2022
Nomor : 445/041/ND/12/I/2023
Sifat : Penting
Lampiran : 1
Perihal : Permohonan Kebutuhan Pelayanan Instalasi Rawat Jalan Klinik Kebidanan
Tembusan : Direktur Rumah Sakit Khusus Kabupaten Karawang (sebagai laporan)

Dasar:
1. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 153, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5072);
2. Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Bidang
Perumahsakitan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 57,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6659);
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 31 Tahun 2018 tentang Aplikasi dan Sarana,
Prasarana, dan Alat Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018
Nomor 1012);
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 3 Tahun 2020 tentang Klasifikasi dan
Perizinan Rumah Sakit (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 21);
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 12 Tahun 2020 tentang Akreditasi Rumah
Sakit (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 586);
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 14 Tahun 2021 tentang Standar Kegiatan
Usaha dan Produk pada Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko
Sektor Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 316);

Atas dasar tersebut, kami mengajukan beberapa jenis fasilitas sarana untuk penyelenggaraan layanan
Rawat Jalan klinik Kebidanan. Demikian nota dinas ini kami ajukan, atas perhatiannya kami ucapkan
terima kasih.

Mengetahui :
Kasie Pelayanan Medik Ka. Instalasi Rawat Jalan

dr. Iwan Ariyanto Ai Lisnawati, S.Kep


NIP. 19750102 200902 1 001 NIK. 05 020 2 2020
Lampiran : Kebutuhan Pelayanan Rawat Jalan Klinik Kebidanan
Nomor : 445/041/ND/12/I/2023

KEBUTUHAN PERALATAN PENYELENGGARAAN LAYANAN RAWAT JALAN KLINIK KEBIDANAN


RUMAH SAKIT KHUSUS PARU
KABUPATEN KARAWANG TAHUN 2023

Unit : PONEK
Tanggal : 02 Februari 2023

Kebutuhan
No Nama Barang Merk Type Foto Barang Keterangan
Jumlah Harga Satuan Total
Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.
1.
1 ABN PARTUS
PARTUS SET
INSTRUMENTS SET Rp 5.520.000,00
1 SET Rp 5.520.000,00
1.

Kebutuhan peralatan
Alat pemeriksaan di
2. OneMed Examination Ponek.
5 Lamp With Dimmer
LAMPU SOROT 1 Rp2.440.890,00 Rp2.440.890,00
OKLED 20
2.
Kebutuhan peralatan
Alat pemeriksaan di
Ponek.

monotaro LED Headlight


3. HEADLAMP 1 Rp 265.290,00 Rp. 265.290,00

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.
STETOSKOP LITTMAN
CLASSICS III
RASPBERRY MIRROR
4. STETOSKOP 1 Rp 3.900.000,00 Rp 3.900.000,00
LITTMAN 3

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

3.
8 Dressing Drum 15 cm
Tromol Kasa 1 Rp 144.500,00 Rp 144.500,00
5.
Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.
4.
OneMed Nierbeken
9
Bengkok Stainless
BENGKOK 2 Rp 56.610,00 RP. 113.220,00
Stainless Steel 23cm
6.

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.
5. ELITECH - INDONESIA
1 POCKET FETAL
DOPPLER SONOTRAX-
DOMPLER 1 Rp 2.475.000,00 Rp 2.475.000,00
B
7.

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

6. BASKOM STEINLESS
1 JUMBO
BASKOM 2 Rp 220.000,00 Rp 440.000,00

8.
Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

7. ZULMAND DRESSING
TROLLEY, SS
TROLLEY 1 Rp 16.192.621,00 Rp 16.192.621,00

9.

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.
8.
1 MENTOR DRUM
STERILISASI DIA. 27
TROMOL KASSA UK
1 Rp 1.243.000,00 Rp 1.243.000,00
BESAR

10.

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

9. ENDO
1 ELECTROCARDIO
GRAPH EI-ECG3CH
CTG 1 Rp 26.800.000,00 Rp 26.800.000,00

11.
Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.
SURE & S.FE
10. CURTAIN/TIRAI
1 RUMAH SAKIT -
TIRAI BSS 3PLY 300 2 Rp 475.000,00 Rp 950.000,00
12.

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

11. SYAS TECHNOLOGY


SYAS FOOT STEP
FOOT STEP 2 Rp 2.575.000,00 Rp 5.150.000,00

13.

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

YOVISTRA LEMARI
12. INSTRUMENT YL-101
LEMARI ALAT 1 Rp 10.385.000,00 Rp 10.385.000,00
14.
Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

13.MEJA MEJA KERJA


1 Rp 2.959.000,00 Rp 2.959.000,00
15.

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

KAS KURSI KANTOR


14.
KURSI 1 Rp 455.100,00 Rp 455.100,00
16.
Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

MEDIMIG(MDF) TIANG
15. INFUS 5 KAKI SS
TIANG INFUS 2 Rp 693.664,00 Rp 1.387.328,00
17.

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

16. KAS KURSI


KURSI PENDAMPING
2 Rp 225.000 Rp 450.000
PASIEN
18
Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

ONEMED DIGITAL
17. TENSIMETER (TENSI
202) + TROLL Rp 836.718,00 Rp 836.718,00
TENSI METER 1
19.

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.
18. BEURER
TERMOMETER
BEAURER FT9
TERMOMETER 1 Rp 2.500.000,00 Rp 2.500.000,00

20.

Kebutuhan peralatan
Alat Medis di Ponek.

ONECARE ONECARE
19. PULSE OXIMETER
OXIMETER 1 Rp 555.000,00 Rp 555.000,00
21.

TOTAL Rp 85.162.667.00

Anda mungkin juga menyukai