Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMA NEGERI 1TUMIJAJAR
NSS : 301181202002 – NPSN : 10809297 – NIS : 300031 - AKREDITASI “A”
Jl. Jendral Sudirman No.92, DayaMurni, Tumijajar, Kab. TulangBawang Barat, Lampung Kode Pos 34592
Telp (+62726) 7575837E-mail :smansa_tumijajar@yahoo.com- Website : http://www.sman1tumijajar.sch.id/

UJIAN PRAKTIK
SMAN 1 TUMIJAJAR
TP.2022/2023

Mata pelajaran : Bahasa Inggris


Program Studi : IPA/IPS
Bentuk penilaian : Tertulis
Hari/tanggal : Selasa, 28 Februari 2023

SK : Writing (Menulis)
KD 3.4 : Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
deskriptif tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait
gedung sekolah,pendek dan sederhana sesuai dengan konteks
penggunaannya.

Indikator Soal : Diberikan sebuah gambar gedung sekolah siswa dapat menyusun teks
deskriptif tulis, pendek dan sederhana dengan memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan secara benar dan sesuai
konteks.
Soal : Make a descriptive text based on the picture below at least 150 words.

1
PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMA NEGERI 1TUMIJAJAR
NSS : 301181202002 – NPSN : 10809297 – NIS : 300031 - AKREDITASI “A”
Jl. Jendral Sudirman No.92, DayaMurni, Tumijajar, Kab. TulangBawang Barat, Lampung Kode Pos 34592
Telp (+62726) 7575837E-mail :smansa_tumijajar@yahoo.com- Website : http://www.sman1tumijajar.sch.id/

UJIAN PRAKTIK
SMAN 1 TUMIJAJAR
TP.2022/2023

Mata pelajaran : Bahasa Inggris


Program Studi : IPA/IPS
Bentuk Penilaian : Praktik
Hari/tanggal : Selasa, 28 Februari 2023

SK : Speaking (Berbicara)
KD : Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks
interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait tindakan memberi dan meminta
informasi terkait saran dan tawaran, tindakan memberi dan
meminta informasi terkait pendapat dan pikiran,tindakan
menawarkan bantuan/jasa.

Indikator soal : Diberikan sebuah ilustrasi siswa dapat menggunakan beberapa ekspresi
yang diminta dalam bentuk percakapan.

Soal : Create a dialog based on the illustration below. Perform the dialog in
front of the class with your partner!

In a hotel
A guest Receptionist

greeting to Receptionist Greeting to a guest and offering a help

Accepting an offer, then asking Giving information and suggestion


where the nearest shopping centre

Responding the suggestion and Giving opinion


asking for opinion because you are
reluctant to go for a walk in such a
midday

Saying thank you Responding thank you

2
KRITERIA PENILAIAN BERBICARA
1 PRONOUNCIATION(PENGUCAPAN)
2 INTONATION(INTONASI)
3 FLUENCY(KELANCARAN)
4 ACCURACY (KETELITIAN)

2.
KRITERIA PENILAIAN KETRAMPILAN
MENULIS
1 COMPREHENSION(PEMAHAMAN)
2 GRAMMAR(TATA BAHASA)
3 VOCABULARY(KOSAKATA)
4 CONTENT(ISI)

Note:
1. Dialog berpasangan dengan teman satu ruang kelas/ujian.
2. Menulis di kerjakan di kertas hvs A4 minimal 150 kata.

Anda mungkin juga menyukai