Anda di halaman 1dari 11

CONTOH MODUL AJAR

MAPEL PAIBP

A. INFORMASI UMUM

Identitas Penulis : Choiru Umatin,S.Pd.I.


Kode Modul Ajar : PAIBP.Choiru .B.4.1
Institusi : SD Negeri 3 Jimbe
Tahun Pelajaran : 2022/ 2023
Jenjang Sekolah : Sekolah Dasar
Mata Pelajaran : PAIBP
Kelas : IV
Fase :B
Elemen : Al Qur’an
Capaian Pembelajaran : Membaca Q.S. al-Ḥujurāt/49:13 dan hadis terkait
keragaman sebagai sunnatullah dengan tartil, menulis Q.S.
al-Ḥujurāt/49:13 dan Hadis terkait dengan baik dan benar.
Menjelaskan pesan pokok Q.S. al- Ḥujurāt/49:13 dan
Hadis terkait keragaman sebagai sunnatullah, menghafal
Q.S. al-Ḥujurāt/49:13 dan Hadis terkait dengan lancar,
dapat membuat paparan yang berisi Q.S. al-Ḥujurāt/49:13
tentang keragaman sebagai sunnatullah dan Hadis terkait,
berani mempresentasikanpaparanQ.S.al
Ḥujurāt/49:13tentangkeragaman sebagai sunnatullah dan
Hadis terkait, sehingga terbiasa membaca Al-Qur’an
dengan tartil, menghargai keragaman dan perbedaan
sebagai sunatullah.

Alokasi Waktu : 5 pekan 20 JP


Kompetensi Awal :
Profil Pelajar Pancasila
1. Berimtaq dan berakhlak : Peserta didik mengamalkan ayat Al Quran tentang
mulia keragaman dengan baik
2. Berkebhinekaan Global : Peserta didik bersikap toleransi
3. Gotong Royong : Peserta didik bersama kelompok pasangkan ayat dan
terjemahannya
4. Bernalar Kritis : Peserta didik mengenal Ayat Al Qur’an tentang
keragaman
5. Kreatif : Peserta didik menjelaskan isi pokok dengan bahasa
sendiri
6. Mandiri : Peserta didik menulis Q.S Hujaraat/49:13 secara mandiri
Sarana dan Prasarana  Laptop, printer, LCD Projector, Kertas, Spidol
warna,
 Kelas ditata sedemikian rupa sehingga peserta
didik belajar dengan aman dan nyaman
Target Peserta Didik : Peserta Didik Reguler
: Peserta Didik dengan hambatan
Model Pembelajaran yang 1. Ceramah
digunakan 2. Drill and Practice
3. Video comment
4. Cooperative Script
5. Artikulasi
6. Demonstrasi Hafalan

B KOMPONEN INTI

Tujuan Pembelajaran 1. Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran peserta didik


dapat membaca Q.S. al-Ḥujurāt/49:13 dengan tartil.

2. Menjelaskan pesan pokok Q.S. al-Ḥujurāt/49:13


dengan benar
3. Menulis Q.S. al-Ḥujurāt/49:13 dengan benar dan
rapi
4. Berani mempresentasikan paparan Q.S. al
Ḥujurāt/49:13 tentang keragaman sebagai
sunnatullah
5. Menulis Q.S. al- Ḥujurāt/49:13 dengan benar dan
rapi
6. Menghafal Q.S. al-Ḥujurāt/49:13 dengan benar
dan lancar
7. Membaca hadis dengan benar
8. Menulis hadis dengan rapi
9. Menghafal hadis dengan lancar
10. Menjelaskan pesan pokok hadis
Kata Kunci : Membaca, memahami pesan pokok,
menulis, menghafal al-Qur’an
dan hadis; Q.S. al-Ḥujurāt/49:13,
keragaman
Pemahaman Bermakna :
Pertanyaan Pemantik 1. Adakah di antara kalian yang sudah mengetahui bunyi Q.S
Al Hujurat/49:13?
2. Adakah diantara kalian yang memiliki teman yang
berbeda agama/suku/ras?
3. Bagaimana sikap kalian terhadap mereka?
4. Bagaimana hadis memandang keberagaman?

Persiapan Pembelajaran : Guru menyusun LKDP


: Guru menyusun instrumen Assesmen yang digunakan
: Guru melakukan tes diagnostik
Kegiatan Pembelajaran :
Pertemuan ke-1 : Pendahuluan
: Kegiatan Inti
: penutup
Pertemuan ke-2 : Pendahuluan
: Kegiatan Inti
: penutup

Pertemuan ke-3 : Pendahuluan


: Kegiatan Inti
: penutup
Pertemuan ke-4 : Pendahuluan
: Kegiatan Inti
: penutup
Jenis Assesmen : Diagnostik; assesmen sebelum pembelajaran.
: formatif; assesmen selama proses pembelajaran
: Sumatif; assesmen pada akhir proses pembelejaran
Bentuk Assesmen :
: Sikap (Profil Pelajar Pancasila) berupa: observasi,
penilaian diri, penilaian teman sebaya, dan anekdotal.
: Performan (presentasi, pameran hasil karya jurnal, dsb)

: Tertulis (tes obyektif, essay, pilihan ganda, isian jawaban


singkat. Benar salah)
Pengayaan dan Remidi : 1. Bimbingan belajar perorangan
2. Bimbingan belajar kelompok
Refleksi Peserta didik dan Guru 1. Apakah kegiatan belajar berhasil?
2. Apa yang menurutmu berhasil?
3. Kesulitan apa yang dialami?
4. Apa langkah yang perlu dilakukan untuk
memperbaiki proses belajar?
5. Apakah seluruh siswa mengikuti pelajaran
dengan baik?

C LAMPIRAN

Lembar Kerja Peserta Didik


(LKPD)
Bahan Bacaan Guru dan Peserta
Didik
Asesmen:
1) Penilaian sikap spiritual dilakukan dengan menggunakan:

a. Tehnik Penilaian : Observasi


Instrumen Penilaian : Jurnal dan rubrik

Jurnal
Catatan Tindak
No. Tanggal Nama Butir Sikap
Perilaku Lanjut

Rubrik
NO NAMA SIKAP INDIKATOR SL SR KD TP
1 Ketaatan Meyakini
2 Beribadah Rukun Iman
3 adalah bagia
4 Dari ajaran
5 Islam dengan
benar

b. Tehnik Penilaian : Penilaian Diri


Instrumen Penilaian : Rubrik
Butir Sikap : Ketaatan Beribadah
Nama Peserta didik : Salman Al-firisi

NO INDIKATOR SL SR KD TP

1 Aku meyakini Rukun Iman adalah


bagian dari ajaran Islam dengan benar

c. Tehnik Penilaian : Penilaian Antar Teman


Instrumen Penilaian Butir : Rubrik
Sikap : Ketaatan beribadah
Nama Peserta didik : ---------------

NO INDIKATOR SL SR KD TP

1 Temanku meyakini Rukun Iman adalah


bagian dari ajaran Islam dengan benar

Keterangan:
SL = Selalu : sangat baik
SR = Sering : Baik
KD = Kadang-kadang : Cukup
TP = Tidak Pernah : Perlu Bimbingan

2) Penilaian sikap.
a. Tehnik Penilaian : Observasi
Instrumen Penilaian : Jurnal dan rubrik
Jurnal
No. Tanggal Nama Peserta Catatan Butir Tindak
Didik Perilaku Sikap Lanjut

Peduli dan
1
kerja sama

Rubrik:

NO NAMA SIKAP INDIKATOR SL SR KD TP

1 Peduli dan
Membiasakan sikap
kerjasama
2 peduli dan kerja
3 sama merupakan
4 cerminan Iman dengan
5 benar
b. Tehnik Penilaian : Penilaian diri
Instrumen Penilaian : Rubrik
Butir Sikap : Peduli dan kerja sama
Nama Peserta didik : ___________________

NO INDIKATOR SL SR KD TP

Aku membiasakan sikap peduli dan kerja


1 sama merupakan cerminan Iman dengan
benar
Aku menunjukkan sikap peduli dan kerja
2 sama sebagai implementasi pemahaman
rukun iman dengan baik

c. Tehnik Penilaian : Penilaian Antar Teman


Instrumen Penilaian Butir : Rubrik
Sikap : Peduli dan Kerja sama
Nama Peserta didik : ---------------

NO INDIKATOR SL SR KD TP

Temanku membiasakan sikap peduli dan


1 kerja sama merupakan cerminan Iman
dengan benar
Temanku menunjukkan sikap peduli dan kerja
2 sama sebagai implementasi pemahaman
rukun iman dengan baik dengan baik

Keterangan:
SL = Selalu : sangat baik
SR = Sering : Baik
KD = Kadang-kadang : Cukup
TP = Tidak Pernah : Perlu Bimbingan

Catatan: sikap yang diamati dalam jurnal observasi di sini adalah sikap yang dimunculkan
oleh Capaian Pembelajaran
Guru harus memiliki jurnal umum yang mengamati sedikitnya sepuluh butir sikap yang
sudah ditentukan yaitu; Ketaatan beribadah, bersyukur, berdoa, toleransi (sikap
spiritual), jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri (sikap sosial).
Butir ini pun masih dapat dikembangkan
3) Penilaian pengetahuan dilakukan dengan menggunakan teknik penilaian Benar (B)
atau Salah (S), yaitu peserta didik memberikan tanda centang di kolom yang tersedia
pada buku siswa.
No. Pernyataan B S
1.
2.
3.

Kunci Jawaban

No. Pernyataan Skor S

1. Pesan pokok yang terkandung pada bagian Q.S. al-


Ḥujurāt/49:13 Maksimal 6, jika
memuat pesan
yaitu Kami telah menciptakan kamu dari seorang laki- pokok yang benar
laki dan
seorang perempuan, yakni berasal dari keturunan yang
sama
yaitu Adam dan Hawa. Semua manusia sama saja
derajat
kemanusiaannya, tidak ada perbedaan antara satu suku

dengan suku lainnya. Kemudian Kami jadikan kamu


berbangsa-
bangsa dan bersuku-suku agar kamu saling mengenal
dan

dengan demikian saling membantu satu sama lain,


bukan saling
mengolok-olok dan saling memusuhi antara satu
kelompok
dengan lainnya.
2. Pertama saling berdialog diantara mereka, saling
menggali Skor 6, jika
informasi mengenai karakter, budaya dan kekhasan memuat 3
sukunya. jawaban yang
benar.
Kedua: mencari titik temu persamaan diantaranya
keinginan Skor 4, jika
memuat 2
jawaban yang
mereka untuk saling hidup rukun dan damai. Ketiga:
saling benar.

menghormati dan menghrgai dalam perbedaan yang Skor 2, jika


akan memuat 1
jawaban yang
mereka alami dalam pergaulan sehari-hari.
benar.

3. Cara menghargai orang berbeda agama: Skor 6, jika


a. Tidak memaksa orang lain memeluk agama kita memuat 3
jawaban yang
b. Tidak mencela ajaran agama orang lain
benar.
c. Membuat tenang mereka dalam menjalankan
ibadahnya Skor 4, jika
memuat 2
jawaban yang
benar.

Skor 2, jika
memuat 1
jawaban yang
benar.

Sesungguhnya yang paling mulia di hadapan Allah 3 jika jawaban


Swt.
memuat semua
hanyalah orang yang paling bertakwa. Karenanya, penjelasan makna
hendaknya kutipan ayat
kita berusaha untuk meningkatkan ketakwaan supaya 2 jika jawaban
menjadi
memuat sebagian
orang yang mulia di hadapan Allah Swt. besar penjelasan
makna

kutipan ayat

1 jika jawaban
memuat sebagian
kecil penjelasan
makna kutipan

ayat

2 pesan pokok Hadis: Skor 4, jika


a. Kebesaran suatu bangsa atau warna kulit seseorang memuat 2
tidak jawaban yang
menjadi penyebab kemuliaannya dibanding yang benar.
lain. Skor 2, jika
b. Hanya takwa yang menjadi ukuran nilai utama memuat 1
seseorang. jawaban yang
benar.
Nilai= Perolehan Nilai x 100
Jumlah Skor

4). Penilaian Ketrampilan


a. Tehnik : Praktek
Instrumen : Rubrik
Nama Peserta didik : ____________

NO INDIKATOR 4 3 2 1

1 Mendemonstrasikan hafalan Q.S. al-


Ḥujurāt/49:13
2

b. Tehnik : Produk
Instrumen : Rubrik
Nama Peserta didik : ____________

NO INDIKATOR 4 3 2 1 0

1 Membuat karya dari kardus bekas


pasangan antrara ayat dan terjemahannya
2

Keterangan
4 bila memenuhi empat kriteria.
3 bila memenuhi tiga kriteria.
2 bila memenuhi dua kriteria.
1 bila memenuhi dua kriteria.
0 bila tidak mampu memenuhi kriteria sama sekali

Catatan:
 Contoh kriteria: tepat, rapi, lengkap, dan indah
 Tehnik dan instrumen penilaian dapat dikembangkan.
 Pengolahan penilaian mengikuti standar penilaian keterampilan yang
Lembar Kerja Siswa
Nama :
No. Absen :

Pasangkan Ayat dan Terjemah


Metode dan aktivitas pembelajaran yang disarankan.
a. Metode yang digunakan pada kegiatan ini antara lain, video
comment, drill and practice.
b. Aktivitas yang disarankan
1) Guru melalui tayangan video atau media audio mencontohkan
bacaan Q.S. al-Ḥujurāt/49:13 secara tartil. Contoh bacaan
secara bertahap sesuai petunjuk di buku siswa.
2) Penekanan bacaan secara benar harus diperhatikan oleh
guru. Panduan warna tulisan untuk mempermudah siswa
dalam membaca mad, gunnah dan qalqalah.
3) Peserta didik memberikan respon terhadap tayangan atau
contoh bacaan guru dengan pertanyaan atau tanggapan.
4) Pertanyaan tersebut dimintakan jawaban kepada siswa
terlebih dahulu kemudian guru memberikan perbaikan (jika
jawabannya salah) atau penguatan (jika jawabannya benar).
5) Setelah siswa diketahui telah mampu membaca tartil pada
tahap pertama (bacaan dipenggal), maka dilanjutkan dengan
membaca ayat secara keseluruhan.
6) Anak-anak berlatih dengan teman-temannya membaca Q.S.
al-Ḥujurāt/49:13 dengan pendampingan guru.
7) Siswa mengerjakan rubrik Aktivitasku berupa kegiatan
menemukan contoh bacaan mad, gunnah dan qalqalah di
kolom yang tersedia.
8) Di tengah keasyikan belajar peserta didik, sebagai relaksasi
mereka diajak untuk membaca pantun. Kreasi pembacaan
pantun harus bervariasi, misalnya antar kelompok siswa dan
siswi saling bersahutan atau kreasi lain yang menyenangkan.
9) Kegiatan akhir peserta didik subbab ini adalah mengartikan
makna kata dalam Q.S. al-Ḥujurāt/49:13 serta memahami
terjemahnya. Pemahaman makna kata dan terjemah ini
menjadi modal untuk kegiatan selanjutnya yaitu memahami
pesan pokok Q.S. al- Ḥujurāt/49:13.

Anda mungkin juga menyukai