Anda di halaman 1dari 7

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN KRISTEN PETRA

Jemur Andayani XVI No.16-18, Siwalankerto – SURABAYA Telp (031) 8417391

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Sekolah : SMK Kristen PETRA Surabaya


Mata Pelajaran : Teknologi Dasar Otomotif
Kelas/Semester : X/1
Materi Pokok : Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Alokasi Waktu : x 9 JP @45 menit

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah
lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
KI 3 : Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi / IPK


1. Memahami prinsip-prinsip keselamatan dan kesehatan kerja (K3)
2. Mengklasifikasi Alat Pemadam Ringan (APAR)
3. Mengidentifikasi potensi dan risiko kecelakaan kerja
4. Menerapkan penggunaan Alat Pemadam Api Ringan (APAR)
Indikator :
1. Menjelaskan prinsip-prinsip keselamatan dan kesehatan kerja (K3)
2. Mendeskripsikan potensi dan risiko kecelakaan kerja
3. Menjelaskan dan menyebutkan jenis-jenis Alat Pemadam Api Ringan (APAR)
4. Mengoperasikan Alat Pemadam Api Ringan (APAR) saat terjadi kebakaran

C. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat menjelaskan prinsip-prinsip keselamatan dan kesehatan kerja (K3)
2. Peserta didik dapat mendeskripsikan potensi dan risiko kecelakaan kerja
3. Peserta didik dapat menjelaskan dan menyebutkan jenis-jenis Alat Pemadam Api Ringan
(APAR)
4. Peserta didik dapat mengoperasikan Alat Pemadam Api Ringan (APAR) saat terjadi

D. Materi Pembelajaran
Keselamatan dan kesehatan kerja (K3)
Pertemuan Ke-1 s.d. 8
1. Keselamatan kerja adalah upaya supaya pekerja terhindar dari kecelakaan, peralatan
produksi tidak rusak dan hasil produksinya aman. Kesehatan kerja adalah upaya untuk
menciptakan situasi dan kondisi yang sehat bagi pekerja dan lingkungannya.
2. Peraturan mengenai syarat-syarat keselamatan kerja diatur dalam perundangan Republik
Indonesia, yaitu UU No. 1 Tahun 1970.
3. Alat-alat keselamatan kerja, meliputi alat pemadam kebakaran, pakaian kerja, sepatu kerja,
sarung tangan kerja, pelindung kepala, pelindung telinga, pelindung mata, respirator,
imbauan, atau rambu-rambu.
4. Kecelakaan kerja berdasarkan Frank Bird Jr adalah kejadian yang tidak diinginkan yang
terjadi dan menyebabkan kerugian pada manusia dan harta benda. Ada tiga jenis tingkat
kecelakaan berdasarkan efek yang ditimbulkan, yaitu accident, incident, dan near miss.
5. Faktor penyebab kecelakaan kerja dapat berasal dari manusia sendiri dan faktor
lingkungan.
6. Bahaya (hazard) adalah suatu kondisi yang menyebabkan kematian, cedera, atau kerugian
lain. Sedangkan, risiko adalah sesuatu yang berpeluang untuk terjadinya kematian,
kerusakan, atau sakit yang dihasilkan karena bahaya.
7. APAR (Alat Pemadam Api Ringan) adalah alat pemadam api portable yang mudah
dibawa, cepat, dan tepat di dalam penggunaan untuk awal kebakaran, selain itu pula karena
bentuknya yang portable dan ringan sehingga mudah mendekati daerah kebakaran.

E. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran


a. Pendekatan Pembelajaran : Saintifik
b. Model Belajar : Problem Based Learning
c. Metode Belajar : Tanya jawab, demonstrasi, praktikum dan simulasi

F. Alat / Media / Sumber Pembelajaran


1. Media:
a. Power Point
b. PDF
2. Alat dan Bahan:
a. LCD Proyektor
b. Laptop
c. Mesin stand
d. Hand tools / toolbox
3. Sumber Belajar:
a. Modul: Pemeliharaan/Servis Mesin dan Komponen-Komponennya
b. Buku Servis Manual Kendaraan
c. Film/ rekaman / teks
d. Job Sheet
e. Toyota Astra Motor. 2010. New Step 1 Training Manual. Jakarta: Toyota Training
Center.

G. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Pertama (8 x 45 menit)
ALOKASI
KEGIATAN DESKRIPSI
WAKTU
Pendahuluan 1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis peserta 15 menit
didikuntuk mengikuti pembelajaran dengan diawali
berdoa, menanyakan kehadiran peserta didik,
kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan
sumber belajar
2. Guru memberi motivasi dengan membimbing peserta
didik memahami prinsip-prinsip keselamatan dan
kesehatan kerja (K3)
3. Guru mengingatkan kembali tentang konsep-konsep
yang telah dipelajari oleh peserta didik yang
berhubungan dengan materi baru yang akan dipelajari
4. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab
mengenaiprinsip-prinsip keselamatan dan kesehatan
kerja (K3)
5. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan
pembelajaran yang akan dicapai
6. Guru membimbing peserta didik melalui tanya jawab
tentang manfaat proses pembelajaran
7. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran
yang akan dilakukan peserta didik
Kegiatan Inti Mengamati 335 menit
1. Guru meminta peserta didik mencermati masalah
sehari-hari yang jenis-jenis Alat Pemadam Api Ringan
(APAR)
2. Guru memberikan penjelasan singkat keselamatan dan
kesehatan kerja (K3) sehingga menumbuhkan
rasa ingin tahu peserta didik
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta
didik serta antara peserta didik dengan guru,
lingkungan, dan sumber belajar lainnya secara disiplin,
kerja keras, rasa ingin tahu, dan tanggung jawab
4. Guru mengamati keterampilan peserta didik dalam
mengamati
Menanya
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam
bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan
menantang untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang
masalah sehari-hari yang berkaitan dengan
keselamatan dan kesehatan kerja (K3)
Mengeksplorasi
1. Guru membimbing peserta didik untuk menggali
informasi tentang masalah sehari-hari yang berkaitan
dengan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
2. Guru membimbing peserta didik untuk mencari
informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan
yang sudah disusun dan mengerjakan Latihan dan
Kegiatan di buku Teknologi Dasar Otomotif Xdan
mencari sumber belajar lain
3. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku
Pekerjaan Teknologi Dasar Otomotif Xdan referensi
lain
4. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi peserta didik
dengan memberikan konfirmasi atas jawaban siswa,
atau menjelaskan jawaban pertanyaan kelompok
5. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang
dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi
1. Guru membimbing peserta didik untuk menganalisis
jenis-jenis Alat Pemadam Api Ringan (APAR)dalam
masalah sehari-hari
2. Guru membimbing peserta didik untuk mendiskusikan
hubungan atas berbagai informasi yang sudah
diperoleh sebelumnya
3. Guru bersama peserta didik bertanya jawab
meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan
penguatan dan penyimpulan
Mengevaluasi
1. Menyajikan secara tertulis atau lisan hasil
pembelajaran, apa yang telah dipelajari, keterampilan
atau materi yang masih perlu ditingkatkan, atau
strategi atau konsep baru yang ditemukan berdasarkan
apa yang dipelajari mengenai potensi dan risiko
kecelakaan kerja
2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya
jawab untukmengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi
ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan
pembelajaran yang telah dilakukan

Penutup 1. Guru membimbing peserta didikmenyimpulkan materi 10 menit


pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan
mendorong peserta didik untuk selalu bersyukur atas
karunia Tuhan
2. Guru melakukan refleksi dengan peserta didik atas
manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses
pembelajaran dan hasil telaah individu maupun
kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Uji
Kompetensi atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
H. Penilaian Hasil Belajar
1. Bentuk Instrumen dan Jenis/Teknik Penilaian:
a. Pengamatan (Lampiran 1)
b. Tes praktek (Lampiran 2)
2. Prosedur Penilaian:
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian
1 Sikap Pengamatan Selama pembelajaran
a. sikap peduli terhadap lingkungan melalui teori dan praktek
kegiatan yang berhubungan dengan
dasarmemelihara hand tools
b. sikap cermat dan teliti siswa dalam
menginterpretasikan memelihara hand tools.
c. sikap cermat dan teliti siswa dalam
memahami memelihara hand tools.
d. sikap disiplin dan tanggung jawab siswa
dalam melaksanakan langkah-langkah kerja
sesuai standar ISO
e. sikap peduli siswa terhadap lingkungan
melalui kegiatan yang berhubungan dengan
perawatan hand tools
f. sikap cermat dan peduli siswa terhadap
keselamatan kerja melalui kegiatan yang
berhubungan dengan memelihara hand tools.

2 Pengetahuan
a. Menjelaskan kembali materi macam-macam Pengamatan dan tes Penyelesaian tugas
hand tools sesuai penalaran siswa. tertulis individu
b. Menyelesaikan soal-soal macam-macam
hand tools beserta fungsi dan cara
perawatannya.

3 Keterampilan
a. Terampil melakukan penggunaan, dan Pengamatan dan tes Penyelesaian tugas
perawatan macam-macam hand tools. praktek praktek (baik individu
maupun kelompok)
dan saat diskusi

Surabaya, 17 Juli 2020


Mengetahui,
Kepala SMK Kristen PETRA Guru Pengampu,

Andari Suryaningsih, S.Pd., M.M., M.Si S.A.R Alvando L, S.Pd


LAMPIRAN 1

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Mata Pelajaran : Pekerjaan Dasar Teknik Otomotif


Topik : Memahami prinsip Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
Kelas / Semester : X/1
Tahun Pelajaran : 2020/2021
Waktu Pengamatan : x 9 JP @45 menit

Indikator sikap aktif dalam pembelajaran


1. Kurang baikjika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran.
2. Baikjika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum
ajeg/konsisten.
3. Sangat baikjika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas secara terus
menerus dan ajeg/konsisten.
Indikatorsikap cermat dan teliti dalam praktek mengidentifikasihand tools.
1. Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak cermat dan teliti pada pembelajaran teori dan
praktek identifikasi hand tools.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha cermat dan telitipada pembelajaran teori dan praktek
identifikasi handtools tetapi belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah cermat dan teliti menyelesaikan tugas pada pembelajaran
teori dan praktek identifikasi handtools secara terus menerus dan ajeg/konsisten.
Indikator sikap sikap cermat dan peduli terhadap keselamatan kerja pada saat memelihara hand
tools.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap tanggung jawab selama kegiatan dalam
penyelesaian masalah yang telah ditugaskan.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap tanggung jawab selama kegiatan dala
penyelesaian masalah yang telah ditugaskan tetapi masih belum ajeg/konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan sudah bersikap tanggung jawab selama kegiatan dala
penyelesaian masalah yang telah ditugaskan tetapi masih belum ajeg/konsisten.

Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai dengan hasil pengamatan


Sikap
Peduli Terhadap
No Nama Siswa Aktif Cermat dan Teliti
Keselamatan Kerja
KB B SB KB B SB KB B SB
1
2
3
4
5
Keterangan :

KB : Kurang Baik (nilai ≤ 70)


B : Baik (nilai 71 – 85)
SB : Sangat Baik (nilai 86 – 100)
LAMPIRAN 2

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN

Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang
berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran.
1. Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat melaksanakan perawatan hand tools meskipun
sudah dibimbing
2. Terampil jika dapat melaksanakan perawatan hand tools dengan dibimbing
3. Sangat terampill, jika dapat melaksanakan perawatan hand tools dengan dibimbing
Keterampilan
No Unit Kompetensi Uraian
KT T ST
1 Identifikasi maca-macam A. Persiapan Alat
hand tools sesuai dengan B. Pemilahan macam-macam hand tools
fungsinya 1. Bedasarkan bentuknya
2. Berdasarkan fungsinya
3. Berdasarkan ciri-cirinya
4. Berdasarkan penggunaannya
5. Berdasarkan cara perawatannya
6. Menyebutkan nama-nama hand
tools dan penggunaannya
2 Menggunakan dan A. Persiapan Alat
merawat macam-macam B. Melakukan pembongkaran mesin
hand tools sesuai dengan dengan menggunakan hand tools
SOP sesuai dengan SOP
1. Melepas komponen mesin sesuai
dengan SOP
2. Sikap kerja dalam melakukan
pembongkaran unit mesin
3. Keselamatan dalam
bekerja/melakukan pembongkaran
mesin
4. Kerapian dalam melakukan
pembongkaran mesin
5. Ketepatan waktu dalam melakukan
pembongkaran unit mesin (max 30
menit)
STATUS Catatan:
Kompeten /
Belum Kompeten
Peserta Penilai Tempat ujian

Nama/Tanda Tangan Nama/Tanda Tangan TGL:

Anda mungkin juga menyukai