Anda di halaman 1dari 17

BAGIAN LIMA

SATU

KOMPILASI SOAL
PENALARAN
ISIAN SINGKAT/
LOGIS
ESSAY
Penyusunan soal model isian singkat/essay dalam buku ini merujuk
pada simulasi tes di web resmi SNPMB di mana di laman tersebut hanya
dua tes saja yang memuat soal isian singkat/essay. Subtes tersebut
adalah subtes Pengetahuan Kuantitatif dan Penalaran Matematika.
Selamat berlatih dan mempersiapkan diri dalam menghadapi UTBK
SNBT 2024. Semoga sukses.
PENGETAHUAN KUANTITATIF
(MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT)

1. Diketahui bahwa 3(y − x ) (x + y ) =


1 dan 7. Jika x dan y memenuhi sistem persama-
an:
(x + y )(
x−y)
3 , maka nilai dari y = ....
6x
=
(Bab Eksponen) 2 1
+ 5
=
x + 2 y −1
2. Jika bilangan bulat m dan n memenu-
10 − 11 3 2
hi = m + n 110 maka nilai + 6
=
10 + 11 x + 2 y −1
m + 10n adalah … (Bab Akar)
Maka 8 x + 15 y =
.... (Bab Sistem persa-
3. Jika a > 0 dan selisih akar-akar persamaan maan linier)
kuadrat 5x2 – 10ax + 8a = 0 sama dengan
3, maka nilai dari 4a2 – 8a = … (Bab Persa-  a −3 
8. Diketahui matriks A =   . Jika
maan Kuadrat) 1 d 
A = A−1 , maka nilai dari a − d adalah …
4. Diketahui ordinat titik puncak fungsi ku-
(Bab Matriks)
adrat f(x) = ax2 + bx + c adalah 2. Jika f(2) =
f(4) = 0, maka nilai dari 2a + b – c = … (Bab 9. Panjang sisi sebuah segitiga siku-siku
Fungsi kuadrat) membentuk barisan aritmetika. Jika ke-
liling segitiga tersebut adalah 72, maka
5. Sebuah lingkaran memiliki pusat (a, b) de-
luas segitiga adalah … (Bab Barisan dan
ngan jari-jari 12 dan menyinggung garis
deret)
3x + 4y = 5. Nilai 3a + 4b yang mungkin
adalah … (Bab Lingkaran) 10. Suatu ujian diikuti dua kelompok dan se-
tiap kelompok terdiri dari 5 siswa. Nilai
x +1
Jika p( x ) = x dan q( = ) x , x > 0,
2
6. rata-rata kelompok I adalah 63 dan kelom-
x
maka (q  p)(16) = … (Bab Komposisi pok II adalah 58. Seorang siswa kelompok
−1

Fungsi) I pindah ke kelompok II sehingga nilai


rata-rata kelompok I menjadi 65. Maka ni-
lai rata-rata kelompok II sekarang … (Bab
Statistika)

438 PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT)


PENALARAN MATEMATIKA
(MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT)

1. Perhatikan ilustrasi berikut! Data Badan Pusat Statistik (BPS) meng-


ungkap, jumlah orang miskin pada Maret
Anggun membawa tiga buah barang,
2021 mencapai 27,5 juta orang, tumbuh
yaitu A, B, dan C yang beratnya bertu-
4,2 persen ketimbang Maret 2020. Seba-
rut-turut 1.450 g, 0,5 kg, dan 3,2 kg. Ada
gian besar orang miskin berada di perko-
Cargo untuk dikirimkan ke Cimahi. Berikut
taan, walaupun selisihnya dengan di per-
ini tabel yang menunjukkan biaya pengi-
desaan makin menyempit dibandingkan
riman barang.
tahun-tahun sebelumnya.

Kemiskinan meningkat seiring kenaikan


garis kemiskinan yang terutama diakibat-
kan oleh perubahan harga. Secara total,
garis kemiskinan Maret 2021 mencapai Rp
489.848, naik 3,8 persen dari Maret 2020.
Masyarakat dengan pengeluaran per
orang per bulan di bawah garis kemiskin-
an, termasuk kategori miskin.

Selisih jumlah penduduk miskin di kota


Diketahui terdapat penambahan biaya
dan di desa pada Maret 2020 adalah …
pengemasan sebesar Rp3.000,00 untuk
(Bab Teknik Mendata)
setiap pengiriman. Jika Anggun ingin
mengirim dua barang sekaligus dan satu 3. Amin, Bety, Cokro, Dian, dan Eko menca-
barang terpisah, biaya termurah yang di- lonkan diri sebagai ketua OSIS. Bety, Co-
keluarkan Anggun adalah ... (Bab Permo- kro, dan Dian mengusung program Ke-
delan Masalah) terampilan Siswa. Amin, Cokro, dan Eko
mengusung program Olahraga bagi Sis-
2. Satu tahun pandemi Corona memberikan
wa. Amin dan Bety mengusung program
perubahan pada wajah kemiskinan di In-
Sukses Akademik. Dian dan Eko meng-
donesia. Tingkat kemiskinan di perkotaan
usung program Kebersamaan Guru dan
menembus angka tertinggi, setidaknya
Siswa. Setiap siswa hanya memilih satu
dalam lima tahun terakhir.
nama sebagai ketua dan didapat hasil pe-
mungutan suara sebagai berikut :

PENALARAN MATEMATIKA(MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT) 439


» Program Sukses Akademik dipilih 7. Pak Chanu memiliki perkebunan mang-
oleh 50 siswa. ga dan akan dipanen hari ini. Satu buah
» Program Keterampilan Siswa dipilih mangga memiliki peluang tidak layak jual
oleh 45 siswa. sebesar 0,25. Jika dalam satu kali panen,
» Program Kebersamaan Guru dan Sis- Pak Chanu memperoleh 420 buah mang-
wa dipilih oleh 30 siswa. ga, maka banyaknya mangga yang mung-
» Program Olahraga bagi Siswa dipilih kin layak dijual oleh Pak Chanu adalah …
oleh 60 siswa. (Bab Penambahan Situasi Matematika)

Jika jumlah suara dibagi sama banyak 8. Sebuah toko pakaian memberikan diskon
kepada setiap calon yang mengusung spesial hari Jumat sebesar 30% untuk se-
program yang sama, calon yang paling mua barang. Kwang Soo membeli 3 keme-
banyak dipilih oleh siswa adalah .... (Bab ja dan 2 celana panjang di toko tersebut
Teknik Mendata) dan ia hanya membayar Rp.623.000. Jika
Kwang Soo berencana menjual kembali
4. Waktu di Jakarta lebih cepat 6 jam dari
semua kemeja dan celana panjang terse-
kota Edinburgh. Yoga berangkat dari Ja-
but, maka manakah hubungan yang be-
karta menuju Edinburgh pada pukul 9
nar antara P dan Q berdasarkan informasi
pagi, hari Sabtu dan tiba 18 jam kemudi-
di atas?
an. Pada hari dan pukul berapakah pesa-
wat tersebut tiba di kota Edinburgh? (Bab P = Harga total awal kemeja dan celana
Permodelan Masalah) panjang yang dibeli Kwang Soo

5. Seekor kucing terjebak di sebuah pohon Q = Harga jual semua kemeja dan celana
dengan ketinggian 4 meter. Kucing ter- panjang Kwang Soo agar ia mendapat ke-
sebut tidak bisa turun. Untungnya, ada untungan 20%
seorang anak yang hendak menolong ku-
Pilihlah salah satu jawaban berikut:
cing tersebut dengan tangga sepanjang
A. P < Q
5 meter. Maka, jarak kaki tangga dengan
B. P > Q
pohon tersebut adalah …. (Bab Aplikasi
C. P = Q
Konsep Geometri)
D. P = 2Q
6. Seorang tukang ingin memasang kera-
E. Informasi yang diberikan tidak cukup
mik/ubin di sebuah gedung, jika gedung
untuk memutuskan salah satu dari empat
itu berbentuk persegi panjang dengan
pilihan di atas. (Bab Permodelan Masa-
ukuran panjang 25 meter dan lebar 16
lah)
meter, dan keramik/ubin yang akan dipa-
sang berukuran 40 cm x 40 cm, maka be- 9. Dalam kegiatan pramuka , sebanyak 50
rapakah banyak keramik yang akan dipa- siswa membawa tongkat dan 65 siswa
sang oleh tukang tersebut? (Bab Konsep membawa tali, jika banyaknya peserta
Kesebangunan ) adalah 90 dan tidak ada yang tidak mem-

440 PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT)


bawa keduanya, maka banyaknya peserta Misalkan AP = x = 3 dan panjang tali un-
yang membawa tongkat dan tali adalah tuk kambing pertama adalah t meter, t ≤ 9.
…. (Bab Teknik Mendata) Kambing kedua ditempatkan dalam kan-
dang diikat dengan tali yang ditambatkan
10. Kambing ditempatkan dalam kan-
ke titik Q di dinding BC. Peternak kambing
dang pada suatu halaman penuh rum-
perlu meyakinkan bahwa kedua kambing
put. Kandang berbentuk persegi pan-
tidak bertemu dan berebut rumput. Jika
jang ABCD dengan panjang AB=12 meter
BQ = 6, panjang tali untuk kambing kedua
dan lebar AD=9 meter. Kambing ditam-
tidak boleh lebih dari … meter. (Bab Ap-
batkan pada dinding AB dengan tali yang
likasi Konsep Geometri)
panjangnya t meter. Pangkal tali ditam-
batkan pada dinding AB di titik P berja-
rak x meter dari titik sudut A.

PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT) 441


BAGIAN SATU

PEMBAHASAN
PENALARAN
KOMPILASI SOAL
LOGIS
ISIAN SINGKAT/ESSAY
PEMBAHASAN PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL
ESSAY/ISIAN SINGKAT)

1 Pembahasan: Maka dieliminasi:


Diketahui: x−y = 1
3(
y −x)
(x + y ) =
1 x + y =3 +

2x = 4
(x + y )(
x−y)
3
=
4
x= = 2
Ditanya: 2
Nilai dari x = ...?
3y
Nilai y:
Dijawab: x−y = 1
Pertama, menentukan nilai x dan y seba- 2− y =
1
gai berikut:
y = 2 −1 = 1
3(
y −x)
(x + y ) =
1
Nilai yang ditanyakan:
1 x=
3y
2=
3.1
8
x + y =(y − x )
3
Untuk
(x − y ) =
−1
, maka:
3(
− y −x)
x+y =
(x + y )(
x−y)
3
=
x+y =
3 x−y

−1

(x + y )(
x−y)
3
= (x + y ) 3
=

(x − y )(
x−y ) (x + y ) =
3 −1

3 =3
1
3(
x − y )(x − y )
=3 (x + y ) =
3
2
(x − y ) 1
= Maka dieliminasi:
x−y =−1
(x − y ) =
±1
1
x+y = +
Untuk
(x − y ) =
1
, maka:
3

2
(x + y )(
x−y)
3
= 2x = −
3
1
(x + y ) =
3

2
x= 3 = −1
(x + y ) =
3 2 3

444 PEMBAHASAN PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT)


Nilai y: m + n 30 =−21 + 2 30
x−y = −1
m=
−21; n =
2
1
− − y =−1 Menentukan nilai yang ditanyakan seba-
3
gai berikut:
1 2 m + 10n =−21 + 10. (2 )
y =1 − =
3 3
=−21 + 20 =−1
Nilai yang ditanyakan:
 1
6 2. − 
Jadi, dari perhitungan diperoleh nilai dari
2  3
m + 10n =
−1 .
y 6x
= 
3
−2 2 3 Pembahasan:
2 3 9
y
= =
6x
 =  Diketahui:
3
  2
  4
Persamaan kuadrat: 5x2 – 10ax + 8a = 0
Jadi, dari perhitungan diperoleh nilai dari Nilai a > 0
9 Selisih akar-akarnya = 3
y 6x =
4. Ditanya:
Nilai dari 4a2 – 8a = …?
2 Pembahasan:
Dijawab:
Diketahui:
Persamaan kuadrat:
10 − 11
= m + n 110 5x2 – 10ax + 8a = 0, maka:
10 + 11 a= 5; b =−10a ; c =8a
Ditanya:
Menentukan nilai a:
Nilai dari ab = …?
D
Dijawab: x1 − x 2 =
a
Pertama, menentukan nilai a dan b seba-
gai berikut: b2 − 4ac
3=
a
10 − 11 10 − 11 10 − 11
= . 2
10 + 11 10 + 11 10 − 11 (−10a ) − 4.5.8a
3=
10 − 110 − 110 + 11 5
=
10 − 11 3×5
= 100a2 − 160a
10 + 11 − 2 110
= 15= 100a2 − 160a → dikuadratkan
−1
225 100a2 − 160a
=
21 − 2 110
= 100a2 − 160a − 225 =→
0 dibagi 5
−1

=−21 + 2 110 20a2 − 32a − 45 =


0

10 − 11 (10a + 9)(2a − 5) =
0
= m + n 110
Karena hasil 10 + 11 , 9 5
a =− ∨a =
maka: 10 2

PEMBAHASAN PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT) 445


Karena syarat nilai a > 0, maka nilai a yang a=
−2; b =
12; c =
−16
5 Menentukan nilai yang ditanyakan:
memenuhi adalah
2
Menentukan nilai yang ditanyakan: 2a + b − c = 2 (−2 ) + 12 − (−16 )
2
5 5 = −4 + 12 + 16
4a2 − 8
= a 4.   − 8 4  
2
  2 = 24
Jadi, dari perhitungan diperoleh nilai dari
 25 
= 4.   − 4 × 5 2a + b – c = 24.
 4 
= 25 – 20 5 Pembahasan:
=5 Diketahui:
Jadi, dari perhitungan diperoleh nilai dari ( )
Pusat lingkaran: x p , y p = (a , b )
4a – 8a = 5.
2
Jari-jari: r = 12
Menyinggung garis: 3x + 4 y =5→
4 Pembahasan:
3 x + 4 y − 5 = 0 → a = 3; b = 4; c= −5
Diketahui:
Fungsi kuadrat: f(x) = ax2 + bx + c Ditanya:
Nilai maksimum: yp = 2 Nilai 3a + 4b yang mungkin = …?
Titik potong terhadap sumbu X: (2, 0) dan Dijawab:
(4, 0) Besar jari-jari lingkaran berpusat di (xp, yp)
Sumbu simetri: xp = 3 (di tengah-tengah dan menyinggung garis ax + by + c = 0 di-
antara 2 dan 4) rumuskan:
Ditanya: a. x p + b. y p + c
r=
Nilai dari 2a + b – c = …? a 2 + b2
Dijawab:
3.a + 4.b + (−5)
Pertama, menentukan nilai a: 12 =
32 + 42
( ) +y
2
y = a x − xp p
3a + 4b − 5
(x , y ) (=
= 3,2 ); (x , y ) (2,0 ) disubstistu- 12 =
p p
25
sikan ke persamaan:
3a + 4b − 5
12
2
0 = a (2 − 3) + 2 = → karena di dalam tan-
5
−2 =a da mutlak, maka ada 2 kemungkinan:
Menentukan persamaan fungsi kuadrat: Kemungkinan pertama:
( ) +y
2
y = a x − xp 3a + 4b − 5
p
12 =
2
5
−2 (x − 3) + 2
y=
12 × 5 = 3a + 4b − 5
y= (
−2 x − 6 x + 9 + 2
2
) 60 + 5 = 3a + 4b
y=−2 x + 12 x − 18 + 2
2
65
= 3a + 4b...........(I )

y=
−2 x 2 + 12 x − 16 Kemungkinan kedua:

Maka diperoleh nilai a, b, c:

446 PEMBAHASAN PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT)


3a + 4b − 5 1
12− = y=
5 x −1
−12 × 5 = 3a + 4b − 5 1
x −1 =
−60 + 5 = 3a + 4b y
−55 = 3a + 4b...........(II )
1
Jadi, dari perhitungan diperoleh nilai 3a + x= +1
y
4b yang mungkin adalah −55 dan 65.
1+ y 1+ x
x= → q −1 (x ) =
6 Pembahasan: y x
Diketahui: Menentukan komposisi fungsi:
( )= x
p x 2
1 + 16
(q −1
)
 p (16 ) =
16
 x + 1
q =x
 x  1+ 4 5
= =
4 4
Ditanya:
Jadi, dari perhitungan diperoleh nilai dari
(q −1
)
 p (16 ) = ....?
5
Jawab:
(q −1
)
 p (16 ) =
4.

Pertama mencari p (x ) sebagai berikut: 7 Pembahasan:


( )
p x2 = x Diketahui:
Sistem persamaan linier:
Dimisalkan:
2 1
x2 = a → x = a , sehingga diperoleh + 5
=
x + 2 y −1
persamaan:
3 2
p (a ) = a → p (x ) = x + 6
=
x + 2 y −1
Kedua mencari q (x ) sebagai berikut: Ditanya:
 x + 1
q =x Nilai dari 8 x + 15 y =
....?
 x 
Jawab:
Dimisalkan: Pertama kita membuat permisalan untuk
x +1 mempermudah dalam penghitungan se-
=a → ax =x + 1
x bagai berikut:
1 1
ax − x =1 → x = 1 q=
a − 1 , sehingga dipero- p= y −1
x + 2 dan
leh persamaan:
Maka persamaan menjadi:
1 1
q (a ) = → q (x ) = 2p + q =
5....(I )
a −1 x −1
Menentukan invers dari fungsi q(x): 3 p + 2q =
6..........(II )
1 Persamaan (I) dan (II) dieliminasi:
q (x ) =
x −1

PEMBAHASAN PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT) 447


2 p + q = 5 ×2 4 p + 2q =10 Jadi, dari perhitungan dapat disimpulkan
3 p + 2q =6 ×1 3 p + 2q =6 − bahwa nilai dari 8 x + 15 y =
−4 .

p=4 8 Pembahasan:

Menentukan nilai x: Diketahui:
1  a −3 
p= A= 
x +2 1 d 
1 Apabila A = A-1
4=
x +2 Ditanya:
1 a−d =
...?
x +2 = Nilai dari
4
Dijawab:
1
x= −2 A = A−1
4
1− 8 7  a −3  1  d 3
x= = −  =  
4 4  1 d  ad − (−3).1  −1 a 
Menentukan nilai q:  a −3  1  d 3
2p + q =
5  =  
 1 d  ad + 3  −1 a 
2. (4 ) + q =
5
 d 3 
 a −3   ad + 3 
ad + 3 
8+q=5  =
q =5 − 8 =−3  1 d   −1 a 
 
 ad + 3 ad + 3 
Menentukan nilai y:
Menentukan nilai a dan d dengan konsep
1
q= kesamaan matriks:
y −1
−1
1=
1 ad + 3
−3 =
y −1
ad + 3 =−1
1 ad =−1 − 3
y − 1 =−
3
ad = −4...............(I )
1
y =− + 1 d
3 a=
ad + 3
−1 + 3 2
=y = d
3 3 a=
−4 + 3
Menentukan nilai yang ditanyakan seba-
d
gai berikut: a=
−1
−7 5 2
8 x + 15 y= 8 2. + 15 −a =..............(
d II )
4 3
Persamaan (II) disubstitusikan ke persa-
=−14 + 10
maan (I):
= −4
ad = −4

448 PEMBAHASAN PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT)


a. (−a ) =−4 a = 2b + b = 3b ………. (II)
Persamaan (II) disubstitusikan ke persa-
−a 2 =−4 maan (I):
a2 = 4 a + b = 24
a = ±2 3b + b = 24
4b = 24
Untuk a = 2, maka nilai d = −2
24
Untuk a = −2, maka nilai d = 2 b
= = 6
4
Menentukan nilai yang ditanya:
Menentukan nilai a:
a − d = 2 − (−2 ) = 4
a = 3b = 3 x 6 = 18
Jadi, dari perhitungan diperoleh nilai dari Diperoleh sisi-sisi segitiga:
a−d =
4 Alas = a = 18
.
Tinggi: a + b = 18 + 6 = 24
9 Pembahasan: Menentukan luas segitiga:
Diketahui: 1
.a. (a + b )
Sisi-sisi segitiga siku-siku: L= 2
a, a + b, a + 2b 1 9
L= .18 .24
a + 2b 2
a+b L = 9 x 24 = 216
a CARA CEPAT:
Keliling segitiga: K = 72 Sisi-sisi segitiga: 3x, 4x, 5x
Ditanya: Membentuk barisan aritmetika:
Luas segitiga tersebut = …? Suku pertama: a = 3x; beda = x
Dijawab: K = 3x + 4x + 5x
Keliling segitiga dirumuskan: 72 = 12x
K = a + a + b + a + 2b
72
72 = 3a + 3b x
= = 6
12
72 = 3(a + b)
Sisi-sisi segitiga:
72
a+b = Alas: a = 3x = 3.(6) = 18
3
Tinggi: t = 4x = 4.6 = 24
a+b =24...............(I ) Luas segitiga:
Pada segitiga siku-siku berlaku teorema 1
.a. (a + b )
phytagoras: L= 2
(a + 2b)2 = a2 + (a + b)2 1 9
L= .18 .24
a2 + 4ab + b2 = a2 + a2 + 2ab + b2 2
0 = a2 − 2ab − b2 L = 9 x 24 = 216
0 = (a – b)2 – 4b2 Jadi, dari perhitungan diperoleh luas segi-
(a – b)2 = 4b2 tiga adalah 216.
(a – b)2 = (2b)2
a – b = 2b

PEMBAHASAN PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT) 449


10 Pembahasan: Nilai siswa yang pindah:
Diketahui: 315 = (a 1
+ a2 + a3 + a4 ) + a5
Rata-rata awal kelompok I: x 1 = 63 315
= 260 + a5
Jumlah anggota kelompok I: n1 = 5 siswa
315 − 260 =
a5
Rata-rata awal kelompok II: x 2 = 58
Jumlah anggota kelompok II: n2 = 5 siswa 55 = a5
'
Menghitung rata-rata awal kelompok II:
Rata-rata akhir kelompok I: x 1 = 65
b1 + b2 + b3 + b4 + b5
Ditanya: x2 =
5
Rata-rata akhir kelompok II = …?
Dijawab: b1 + b2 + b3 + b4 + b5
58 =
Menghitung kelompok I: 5
Rata-rata awal: 58 × 5 = b1 + b2 + b3 + b4 + b5
a1 + a2 + a3 + a4 + a5
x1 = 290 = b1 + b2 + b3 + b4 + b5 ............(I )
5
Menentukan rata-rata baru kelompok II:
a1 + a2 + a3 + a4 + a5
63 =
5 '
x2 =
(b + b
1 2
+ b3 + b4 + b5 ) + a5
5 +1
63 × 5 = a1 + a2 + a3 + a4 + a5

315 = a1 + a2 + a3 + a4 + a5 ............(I )
'
x2 =
(290 )+ 55
6
Menentukan nilai siswa kelompok I yang ' 345
pindah ke kelompok II: x2
= = 57,5
6
' a1 + a2 + a3 + a4
x1 = Jadi, dari perhitungan diperoleh nilai rata-
4
rata akhir kelompok II menjadi 57,5.
a1 + a2 + a3 + a4
65 =
4
65 × 4 = a1 + a2 + a3 + a4

260 = a1 + a2 + a3 + a4 ........(II )

450 PEMBAHASAN PENGETAHUAN KUANTITATIF (MODEL ESSAY/ISIAN SINGKAT)


PEMBAHASAN PENALARAN MATEMATIKA
(ESSAY/ISIAN SINGKAT)

1 Pembahasan : Jawab:

Diketahui bahwa barang A seberat 1.450 Selisih = 15.3 juta − 11.2 juta
g barang B seberat 0,5 kg = 500 g dan ba- = 4.1 juta
rang C seberat 3,2 g = 3.200 g. = 4.1×1.000.000
= 4.100.000
Diketahui pula terdapat penambahan bia-
ya pengemasan sebesar Rp3.000,00 untuk 3 Pembahasan :
setiap pengiriman.
Jika dilihat dari ilustrasi calon yang paling
Untuk mengetahui total biaya termurah banyak dipilih siswa jika jumlah suara di-
yang dikeluarkan oleh Anggun, akan di- bagi sama banyak kepada setiap calon
periksa biaya yang dikeluarkan untuk se- yang mengusung program yang sama
tiap kemungkinan berikut. adalah Amin.

Didapat bahwa biaya yang dikeluarkan 4 Pembahasan :


Anggun pada kemungkinan 3 adalah Rp
Waktu di Jakarta = waktu di Edinburgh + 6.
43.750,00.
Waktu Yoga berangkat = pukul 9 pagi.
Berdasarkan ketiga kemungkinan ter-
sebut, biaya termurah yang dikeluarkan Waktu tempuh perjalanan = 18 jam.
Anggun adalah Rp32.500,00
Pukul berapa pesawat tiba di Edinburgh?
2 Pembahasan :
Pertama-tama kita cari waktu di Edinbur-
Diketahui: gh saat pukul 9 pagi di Jakarta.

Jumlah penduduk miskin di Desa Maret Waktu Edinburgh saat itu adalah 9-6 = pu-
2020 = 15.3 juta kul 3 pagi.

Jumlah penduduk miskin di Kota Maret Waktu pesawat tiba = Waktu Edinburgh
2020 = 11.2 juta pesawat berangkat + Waktu tempuh.

Ditanyakan: Jadi, waktu pesawat tiba = 03.00 + 18 jam.


Waktu pesawat tiba = 21.00.
Selisih jumlah penduduk miskin di kota
dan di desa pada Maret 2020 adalah

PEMBAHASAN PENALARAN MATEMATIKA (ESSAY/ISIAN SINGKAT) 451


Maka, Yoga akan tiba pukul 9 malam wak- Frekuensi harapan mangga layak jual =
tu Edinburgh di hari sabtu. 0,75 x 420 = 315 .

5 Pembahasan : 8 Pembahasan :

Menggunakan rumus Pythagoras: Q adalah harga jual semua kemeja dan ce-
lana panjang Kwang Soo agar ia menda-
=Jarak panjang tan gga2 + tinggipohon2 pat keuntungan 20%, sehingga:
= 52 − 4 2
 20 
= 25 − 16 = Rp.623.000 +  xRp.623.000 
 100 
= 9
= Rp.623.000 + Rp.124.600
=3
= Rp.747.600

6 Pembahasan : Jadi, dapat disimpulkan P > Q

luas persegi panjang terlebih dulu diikuti 9 Pembahasan :


luas ubin.
n( s ) = n semua peserta = 90
Luas persegi panjang = panjang n( A) = n bawa tongkat = 50
x lebar. Luas persegi panjang = n(B ) = n bawa tali = 65
25mx16m = 400m 2
ü( ∩ ) = n bawa tongkat dan tali
= 4.000.000cm2 ü( ∪ ) = n bawa tongkat atau tali
Luas ubin = 40cmx 40cm = 1.600cm2 ü( ∪ ) = 0

Banyak ubin yang dibutuhkan = Maka,


4.000.000cm2 n( s ) = n( A) + n(B ) − n( A ∪ B )
= 90 = 50 + 65 − n( A ∪ B )
1.600cm2
= 2.500buah n( A ∪ B ) = 115 − 90
= 25
Jadi, banyaknya ubin yang diperlukan
untuk gedung tersebut sebanyak 2.500 jadi banyaknya peserta yang membawa
buah. tongkat dan tali ada 25 peserta.

7 Pembahasan :

Peluang satu buah mangga tidak layak


jual adalah 0,25 . Berarti peluang sebuah
mangga layak jual adalah 1 − 0,25 =
0,75 .
Untuk menentukan banyaknya mangga
yang mungkin layak dijual adalah sama
seperti menentukan frekuensi harapan-
nya, sehingga

452 PEMBAHASAN PENALARAN MATEMATIKA (ESSAY/ISIAN SINGKAT)


10 Pembahasan :

Titik P berada di sisi AB = 12 meter dan ti-


tik Q berada di sisi BC = 9 meter. Jarak titik
P ke titik Q dapat dihitung dengan rumus
Pythagoras seperti perhitungan berikut.

Jumlah panjang tali kedua tidak boleh le-


bih dari PQ = 117 , jadi panjang tali un-
tuk kambing kedua tidak boleh lebih dari
117 − t meter.

PEMBAHASAN PENALARAN MATEMATIKA (ESSAY/ISIAN SINGKAT) 453

Anda mungkin juga menyukai