Anda di halaman 1dari 7

Safety Risk Assessment Register Issue No : 5 APRIL2023

Daftar Penilaian Risiko Keselamatan Kerja


Issue Date : Selesai

Site/ Location: PT. BUMITANGERANG MESINDOTAMA Next Review Date:


Location / Area: METAL DETEKTOR MANUAL BAGGING Plant/ Equipment : PERBAIKAN LANTAI
Lokasi / Area Pabrik / Perlengkapan:

Conducted by: Safety Representative(s) Consulted


Dilakukan oleh: PT. SUNDAWA KARYA MANDIRI Dikonsultasikan Perwakilan Safety Officer

Reason for Assessment: GENERAL PROJECT


Alasan Penilaian:
 Normal Operation  SOP/ SEP development  Design / Layout  Comissioning/ Komisioning
Meminimalisir risiko kerja  Accident/ Incident  Other / Lain lain :  Installation/ Instalasi  Other / Lain lain:

Risk Description Inherent Rating Risk Treatments in Place / Pengendalian Resiko Residual Rating
(To eliminate or minimise risk / Untuk menghilangkan atau (including controls)
Deskripsi Risiko Peringkat Awal Peringkat Akhir
meminimalkan risiko)

1
Safety Risk Assessment Register Issue No : 5 APRIL2023
Daftar Penilaian Risiko Keselamatan Kerja
Issue Date : Selesai

Site/ Location: PT. BUMITANGERANG MESINDOTAMA Next Review Date:


Location / Area: METAL DETEKTOR MANUAL BAGGING Plant/ Equipment : PERBAIKAN LANTAI
Lokasi / Area Pabrik / Perlengkapan:

1.PERSIAPAN ALAT DAN MATERIAL SE LI H 17 ENG MI UN L5


- Tersandung material - Pick-up dan Truck Materia
- Tertimpa material dan alat - Menggunakan alat bantu Troli
- Iritasi kulit - Webbing pengikat material
- Iritasi mata ADM
- Tergores material dan alat - Risk Assessment dan Izin kerja diletakan diarea kerja
- Ergonomi - Pemasangan safety sign yang sesuai diarea kerja
- Dehidrasi - Pemasangan safety line dan barricade pada area kerja
- Tertabrak alat bantu dan material dilok
- Terpeleset lantai kerja - Memastikan pekerja telah melakukan Induction dan lulus
- Terpapar covid-19 Orientasi K3 (keselamatan dan kesehatan kerja)
- Terpapar sinar UV - Memastikan pekerja memiliki dan menggunakan
identitas berupa Id Card kontraktor dari BT C
- Pengecekan suhu tubuh sebelum memasuki area kerja
BT Cocoa
- Memastikan pekerja mengikuti TBM (Tool Box Meeting)
Safety talk /safety briefing sebelum melakukan aktivitas
pekerjaan setiap harinya
- Observasi cuaca (menghentikan sementara pekerjaan
jika hujan)
- Memastikan Supir Pick-up dan Truck memiliki SIM
(Surat Izin Mengemudi) yang ma
- Memastikan setiap Transportasi dilengkapi dengan
pengganjal ban, APAR dan kotak P3K (Pertolongan
Pertama Pada Kecelakaan)
- Memastikan setiap transportasi dari luar mengisi
Checklist Transportation
- Memastikan setiap alat kerja yang akan digunakan
sudah diperiksa dan mendapatkan tagging layak pakai
- Memastikan pekerja mengetahui Manual Handling dan
pastikan beban angkat tidak melebihi beban angkat
pekerja (Maksimal 25kg)
- Memastikan alat kerja dengan material ditempatkan dan
diletakan dengan rapih serta tidak menghalangi jalur
pejalan kaki
- Memastikan ada koordinasi dengan pemberi kerja,
pemilik area dan juga warga sekitar
- Memastikan terdapat pengawasan dari supervisor atau
SHE selama pekerjaan berlangsung
- Safety Observation pada awal, sedang melakukan dan
selesai melakukan pekerjaan
2
Safety Risk Assessment Register Issue No : 5 APRIL2023
Daftar Penilaian Risiko Keselamatan Kerja
Issue Date : Selesai

Site/ Location: PT. BUMITANGERANG MESINDOTAMA Next Review Date:


Location / Area: METAL DETEKTOR MANUAL BAGGING Plant/ Equipment : PERBAIKAN LANTAI
Lokasi / Area Pabrik / Perlengkapan:

-
2.BOBOKAN LANTAI SE LI H 17 ENG MI UN L5
- Tergores - Membuat Safety Line
- Tertusuk -
- Tersandung material ADM
- Ergonomi - Mengisi EHS Work Checlist sebelum melakukan
- Psikologis aktivitas pekerjaan
- Fatigue - Pemasangan safety sign
- Memastikan kesediaan air minum untuk pekerja
- Memastikan tidak ada pekerja yang berkelahi dan
mengejek pekerja satu dengan lain
- Memastikan pekerja mengetahui metode kerja yang
akan dilakukan
- Memastikan setiap alat kerja yang akan digunakan
sudah diperiksa dan mendapatkan tagging layak pakai
- Memastikan pekerja mengetahui Manual Handling dan
pastikan beban angkat tidak melebihi beban angkat
pekerja (Maksimal 25kg)
- Memastikan alat kerja dengan material ditempatkan dan
diletakan dengan rapih serta tidak menghalangi jalur
pejalan kaki
- Memastikan ada koordinasi dengan pemberi kerja,
pemilik area dan juga warga sekitar
- Memastikan terdapat pengawasan dari supervisor atau
SHE selama pekerjaan berlangsung
- Safety Observation pada awal, sedang melakukan dan
selesai melakukan pekerjaan dan menghentikan
pekerjaan jika hujan
- Memastikan jam kerja pekerja tidak melewati jam kerja
yang sudah ditentukan perusahaan serta pekerja
memiliki istirahat yang cukup
PPE
- Helm dengan chain strap
- Masker medis
- Kacamata safety
- Sepatu safety khusus area Hygiene / cover shoes
- Sarung tangan kain layak pakai

3
Safety Risk Assessment Register Issue No : 5 APRIL2023
Daftar Penilaian Risiko Keselamatan Kerja
Issue Date : Selesai

Site/ Location: PT. BUMITANGERANG MESINDOTAMA Next Review Date:


Location / Area: METAL DETEKTOR MANUAL BAGGING Plant/ Equipment : PERBAIKAN LANTAI
Lokasi / Area Pabrik / Perlengkapan:

3.PEMASANGAN PLAT PENUTUP SE Li H17 ENG Mi UN L5


- Terjepit alat bantu - Membuat Anchore Point dan Life Line Temporar
- Tertimpa - Membuat penahan tambahan pada Plat
- Kebisingan - Menambahkan Blower udara pada area pekerjaan
- Terjatuh ADM
- Dehidrasi - Mengisi EHS Work Checlist sebelum melakukan
- ergonomi aktivitas pekerjaan
- Pemasangan safety sign DILARANG MASUK BAGI
YANG TIDAK BERKEPENTINGAN dan AWAS
TERTIMPA BENDA
- Pemasangan safety line atau bariccade untuk area
pekerjaan
- Memastikan tidak ada pekerja atau orang lain yang
berada dibawah selama proses pekerjaan pemasangan
Plafon .
- Berkoordinasi dengan pemilik Area Kerja selama proses
pekerjaan berlangsung
- Memastikan sirkulasi udara baik dan kesediaan air
minum untuk pekerja .
- Memastikan ergonomis saat pengangkatan manual dan
memastikan pekerja mengetahui manual handling serta
beban maksimum yang diangkat 25 KG
- Memastikan tim 5R menjalakan tugasnya disaat bekerja
dan selesai bekerja menggunakan vacuum cleaner
- Memastikan terdapat pengawasan dari supervisor atau
SHE selama pekerjaan berlangsung
- Safety Observation pada awal, sedang melakukan dan
selesai melakukan pekerjaan
- Memastikan jam kerja pekerja tidak melewati jam kerja
yang sudah ditentukan perusahaan serta pekerja
memiliki istirahat yang cukup
PPE
- Helm dengan chain strap
- Masker medis
- Kacamata safety
- Sepatu safety khusus area Hygiene / cover shoes
- Sarung tangan kain layak pakai

4
Safety Risk Assessment Register Issue No : 5 APRIL2023
Daftar Penilaian Risiko Keselamatan Kerja
Issue Date : Selesai

Site/ Location: PT. BUMITANGERANG MESINDOTAMA Next Review Date:


Location / Area: METAL DETEKTOR MANUAL BAGGING Plant/ Equipment : PERBAIKAN LANTAI
Lokasi / Area Pabrik / Perlengkapan:

4. GROUTING SE LI H17 ELM MI UN L5


- Terjepit - Menghindari bau Semen
- Tergores ENG
- Bau Semen - Menambahkan Blower udara pada area pekerjaan.
- Dehidrasi AD
- Ergonomi - Mengisi EHS Work Checlist sebelum melakukan
- aktivitas pekerjaan
- Memastikan sebelum memulai Pekerjaan Lokasi Dalam
Keaadaan Bersih.
- Pemasangan safety line atau bariccade untuk area
pekerjaan
- Berkoordinasi dengan pemilik tempat Hanggar selama
proses pekerjaan berlangsung
- Memastikan supervisor dan pekerja telah mengetahui
dan mengisolasi material yang mudah terbakar.
- Memastikan setiap alat kerja sudah diperiksan dan
mendapatkan Tagging layak pakai
- Koordinasi dengan Supervisor terkait metode kerja yang
di sepakati
- Memastikan jam kerja pekerja tidak melewati jam kerja
yang sudah ditentukan perusahaan serta pekerja
- memiliki istirahat yang cukup
PPE
- Helm dengan chain stra
- Masker
- Sepatu Safety
- Sarung tangan kain layak paka
-
- -

5
Safety Risk Assessment Register Issue No : 5 APRIL2023
Daftar Penilaian Risiko Keselamatan Kerja
Issue Date : Selesai

Site/ Location: PT. BUMITANGERANG MESINDOTAMA Next Review Date:


Location / Area: METAL DETEKTOR MANUAL BAGGING Plant/ Equipment : PERBAIKAN LANTAI
Lokasi / Area Pabrik / Perlengkapan:

5.CLEANING MATERIAL DAN ALAT SE LI H 17 ENG MI UN L5


- Tersandung material - Pick-up dan Material
- Tertimpa material dan alat - Menggunakan alat bantu Troli
- Paparan debu material - Webbing pengikat material
- Tergores pipa - Karung sampah
- Ergonomi ADM
- Terjepit pipa - Risk Assessment dan Izin kerja diletakan diarea kerja
- Fatigue - Pemasangan safety sign yang sesuai diarea kerja
- Psikologis - Pemasangan safety line dan barricade pada area kerja
dan material dilokasi kerja
- Memastikan pekerja mengikuti TBM (Tool Box Meeting)
Safety talk /safety briefing sebelum melakukan aktivitas
pekerjaan setiap harinya
- Observasi cuaca (menghentikan sementara pekerjaan
jika hujan)
Memastikan Supir Pick-up dan Truck memiliki SIM
(Surat Izin Mengemudi) yang masih berlaku
- Memastikan setiap Transportasi dilengkapi dengan
pengganjal ban, APAR dan kotak P3K (Pertolongan
Pertama Pada Kecelakaan)
- Memastikan setiap transportasi dari luar mengisi
Checklist Transportation
- Memastikan setiap alat kerja yang akan digunakan
sudah diperiksa dan mendapatkan tagging layak pakai
- Memastikan pekerja mengetahui Manual Handling dan
pastikan beban angkat tidak melebihi beban angkat
pekerja (Maksimal 25kg)
- Memastikan alat kerja dengan material ditempatkan dan
diletakan dengan rapih serta tidak menghalangi jalur
pejalan kaki
- Memastikan ada koordinasi dengan pemberi kerja, dan
pemilik area kerja
- Memastikan terdapat pengawasan dari supervisor atau
SHE selama pekerjaan berlangsung
- Safety Observation pada awal, sedang melakukan dan
selesai melakukan pekerjaan
PPE
- Helm dengan chain strap
- Masker medis
- Kacamata safety
- Seragam kerja
6
Safety Risk Assessment Register Issue No : 5 APRIL2023
Daftar Penilaian Risiko Keselamatan Kerja
Issue Date : Selesai

Site/ Location: PT. BUMITANGERANG MESINDOTAMA Next Review Date:


Location / Area: METAL DETEKTOR MANUAL BAGGING Plant/ Equipment : PERBAIKAN LANTAI
Lokasi / Area Pabrik / Perlengkapan:

Severity/Keparahan Re=Reportable/ Mi=Minor / Minor Se=Serious / Serius Mj=Major / Major Ca=Catastrophic / Fatality
Dilaporkan
Likelihood / Kemungkinan Al=Almost Certain/ Hampir Li=Likely / Mungkin Po=Possible / Mungkin Un=Unlikely/ Tidak mungkin Ra=Rare / Jarang
yakin
Hierarchy of Control/ Hirarki El=Eliminate / Eliminasi Su=Substitution / Subtitusi En=Engineering Control / Ad=Adminstrative Control / Kontrol PPE=Personal Protective Equipment /
Pengendalian Engineering Control Administrasi APD

Action shall be based on the risk rating number


Tindakan harus didasarkan pada nomor peringkat risiko

Rating Low 1 to 5 = No further action


Peringkat Rendah 1 hingga 5 = Tidak ada tindakan lebih lanjut
Rating Moderate 6 to 11 = Review Controls, check risk register and
proceed.
Peringkat Sedang 6 sampai 11 = Tinjau Kontrol, periksa daftar risiko dan
lanjutkan.
Rating High 12 to 17 = Stop Activity! Review controls and
determine if adequate, improve as necessary, check risk register
then proceed with caution!
Peringkat Tinggi 12 hingga 17 = Hentikan Aktivitas! Tinjau pengendalian dan
tentukan apakah memadai, perbaiki seperlunya, periksa daftar risiko lalu
lanjutkan dengan hati-hati!
Extreme 18 and above = Stop Activity! Seek assistance from safety
professionals.
Ekstrim 18 ke atas = Hentikan Aktivitas! Mencari bantuan dari para ahli K3

Dibuat Oleh : Diperiksa Oleh :

PT SUNDAWA KARYA MANDIRI PT Bumitangerang Mesindotama

Anda mungkin juga menyukai