Anda di halaman 1dari 4

Soal Jawaban Pre/Post Test Materi

Manajemen Informasi Pengelolaan


Kinerja (Literasi Digital)
Berikut daftar modul pelatihan materi Manajemen Informasi
Pengelolaan Kinerja

 Core Values ASN BerAKHLAK


 Transformasi Digital di Kemendikbudristek
 Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE)
Kemendikbudristek
 Sistem Naskah Dinas Elektronik (SINDE)
 Ruang Digital dalam Perspektif Hukum
 Manajemen Data dan Informasi di Ruang Digital
 Komunikasi dan Kolaborasi di Ruang Digital
 Produktivitas Kerja di Era Digital
Soal

.1. Sikap yang tidak dapat menerima perbedaan, terutama perbedaan


pendapat atau keyakinan, agama dari warga negara lain. Sikap
tersebut merupakan makna ….

 Intoleransi
 Anti NKRI
 Anti Pancasila
 Radikalisme
 Anti Agama

2Layanan SPBE Kementerian terdiri atas :

 Layanan Khusus Pemerintahan berbasis Elektronik dan


Layanan Publik berbasis elektronik.
 Layanan Umum Pemerintahan berbasis Elektronik dan
Layanan Publik berbasis elektronik.
 Layanan Administrasi Pemerintahan berbasis Elektronik dan
Layanan aplikasi berbasis elektronik.
 Layanan Administrasi Pemerintahan berbasis Elektronik dan
Layanan Khusus berbasis elektronik.
 Layanan Administrasi Pemerintahan berbasis Elektronik dan
Layanan Publik berbasis elektronik.

3. Di masa teknologi serba canggih seperti sekarang ini sebenarnya


kita tidak perlu merasa kebingungan lagi karena kita bisa
memanfaatkan teknologi untuk meningkatkan kinerja dan kapabilitas
kita di lingkungan organisasi sebagai berikut, kecuali…..

 Mendorong terjadinya Neo-Luddite pada pegawai


 Mendorong efektivitas dan efisiensi pekerjaan
 Mendorong Pembelajaran Keterampilan Baru
 Mendorong terjadinya kolaborasi
 Meningkatkan Motivasi Pegawai

4. Salah satu keuntungan komunikasi daring adalah …

 Memberikan fleksibilitas dan efisiensi


 memberikan kesempatan upgrade fasilitas
 memberikan kesempatan kemampuan adaptasi
 memberikan keragaman pola kerja
 Memberikan dukungan gadget mutakhir

5. Untuk memudahkan pengiriman surat keluar kepada multi-tujuan


internal yang sifatnya berulang, operator surat/pembuat draf surat
dapat menggunakan fitur…

 Template Penerima
 Template Tujuan Surat
 Template Surat
 Daftar Tujuan Surat
 Grup Penerima Surat

6. Meskipun ada banyak manfaat teknologi di tempat kerja, penting


untuk mengetahui apa saja dampak negatifnya. Berikut adalah efek
negatif dari dampak teknologi di tempat kerja, kecuali…..

 Adanya peningkatan akurasi hasil pekerjaan


 Adanya ancaman terhadap Kesehatan
 Adanya Ketergantungan yang berlebihan
 Adanya ancaman terhadap privasi pegawai dalam bekerja
 Adanya ancaman Keamanan data

7. Outcome tahapan aktivasi Budaya BerAKHLAK pada tahun 2023


adalah ….

 Perubahan perilaku ASN sesuai panduan perilaku


BerAKHLAK.
 Perubahan Struktur Organisasi.
 Peningkatan ASN yang netral menjelang tahun politik
 Peningkatan indeks Penilaian individu Core Values
BerAKHLAK dalam SKP.
 Peningkatan indeks budaya BerAKHLAK & Employer
Branding.

8. Berikut adalah langkah melakukan rekapitulasi/unit yang benar


adalah :

 Arahkan kursor pada menu beranda untuk kemudian


mencari “rekapitulasi unit”
 Arahkan Kursor pada tombol “dashboard” dibagian atas
halaman situ, klik Tombol “Rekapitulasi Unit”
 Arahkan kursor pada gambar lapor! Untuk kemudian
mencari “rekapitulasi unit”
 Arahkan kursor pada menu statistik untuk kemudian mencari
“rekapitulasi unit”
 Arahkan Kursor pada Menu pencarian dan ketikan
“rekapitulasi Unit”

9. Ada 5 (lima) dimensi dari big data menurut Power (2014). Jenis-
Jenis atau bentuk-bentuk data yang tersedia, apabila data tradisonal
pada umumnya bersifat terstruktur dan mudah dianalisis, maka big
data pada umumnya tidak terstruktur dan berasal dari berbagai
sumber sehingga butuh diproses terlebih dahulu sebelum dianalisis.
Pernyataan di atas merupakan penjelasan dari dimensi…

 Variety (variasi)
 Veracity (kebenaran)
 Value (nilai)
 Volume (jumlah)
 Velocity (kecepatan)

Anda mungkin juga menyukai