Anda di halaman 1dari 19

RANCANGAN AKTUALISASI

OPTIMALISASI PENGANGKUTAN DAN PENANGANAN SAMPAH


DI WILAYAH KOTA KEFAMENANU KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA

DISUSUN OLEH :

NAMA : FRANSISCA XAVERIANA SERAFINA LIO, M.Sc


NIP : 19901203202203 2 010
ANGKATAN : 194
NOMOR ABSEN : 20

PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL


GELOMBANG IX ANGKATAN KE-194

BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH


PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR
AGUSTUS 2022

1
LEMBAR PENGESAHAN

Rancangan Aktualisasi ini diajukan oleh :

Nama : Fransisca Xaveriana Serafina Lio, M.Sc

NIP : 19901203 202203 2 010

Profesi : Ahli Pertama – Pengendali Dampak Lingkungan

Unit Kerja : Dinas Lingkungan Hidup Pemerintah Kab. Timor Tengah Utara

Telah berhasil diseminarkan dan diterima sebagai bahan persyaratan Pelatihan Dasar Calon
Pegawai Negeri Sipil Golongan III untuk selanjutnya diaktualisasikan.

Kupang, 12 Agustus 2022

1. Penguji
Nama : Bei Ferdinandus, STP, M.Si …………………………….....
NIP :-

2. Mentor
Nama : Victoria Meitri Salu, ST ……………………………….
NIP : 19840503 201001 2 051

3. Coach
Nama : Stefanus Seo, S.Fil, MPA ……………………………….
NIP : 19800205 201101 1 003

MENGETAHUI
Plt. KEPALA BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH
PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR,

HENDERINA S. LAISKODAT, SP., M.Si


PEMBINA UTAMA MUDA
NIP. 19710707 199703 2 008

2
LEMBAR PERSETUJUAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : Victoria Meitri Salu, ST
NIP : 19840503 201001 2 051
Pangkat/Golongan Ruang : Penata Tk. I, III/d
Jabatan : Pengendali Dampak Lingkungan – Ahli Muda

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : Stefanus Seo, S.Fil, MPA
NIP : 19800205 201101 1 003
Pangkat/Golongan Ruang : Penata (III/c)
Jabatan : Widyaiswara Ahli Muda

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : Bei Ferdinandus, STP. M.Si
NIP :-
Pangkat/Golongan Ruang :-
Jabatan : Ketua Tim Penjamin Mutu

Dengan ini menyatakan bahwa :


Nama : Fransisca Xaveriana Serafina Lio, M.Sc
NIP : 19901203 202203 2 010
Pangkat/Golongan Ruang : Penata Muda Tk. I (III/b)
Jabatan : Ahli Pertama Pengendali Dampak Lingkungan

Telah menyetujui Rancangan Aktualisasi sebagai berikut :

No Judul Rancangan Aktualisasi Kegiatan


1 Optimalisasi pengangkutan dan penanganan 1. Melapor diri dan melakukan
sampah di wilayah Kota Kefamenanu konsultasi dengan atasan langsung
Kabupaten Timor Tengah Utara 2. Memetakan titik-titik TPS yang
tersebar dalam Kec. Kota
Kefamenanu
3. Membuat rute pengangkutan oleh
masing-masing armada pengangkut
sampah sesuai dengan titik-titik TPS
yang telah dipetakan
4. Menyusun jadwal pelaksanaan
pengangkutan oleh armada
pengangkut sampah
5. Melakukan pengarahan kepada
armada pengangkut sampah terkait

3
jadwal pelaksanaan dan rute
pengangkutan oleh tiap armada
6. Melakukan monitoring dan evaluasi
kegiatan pengangkutan sampah
7. Menyusun laporan kegiatan
aktualisasi

Demikian Surat Pernyataan ini dibuat untuk dimaklumi.

Kupang, 12 Agustus 2022

Penguji Coach Mentor

Bei Ferdinandus, STP, M.Si Stefanus Seo, S.Fil, MPA Victoria Meitri Salu, ST
NIP. 19800205 201101 1 003 NIP. 19840503 201001 2 051

4
RANCANGAN AKTUALISASI

I. DESKRIPSI ORGANISASI
a. Unit Kerja : Dinas Lingkungan Hidup, Pemerintah Kab. Timor Tengah Utara
b. Visi dan Misi Kepala Daerah:
1. Visi :
“Terwujudnya Masyarakat Timor Tengah Utara yang Sejahtera, Adil, Demokratis dan
Mandiri melalui Pemberdayaan Potensi Sumber Daya Manusia dan Sumber Daya
Alam.”
2. Misi :
1. Meningkatkan pendapatan masyarakat dengan pengembangan sector pertanian dan
sektor ekonomi lainnya yang berwawasan lingkungan.
2. Meningkatkan Kualitas Pelayanan Dasar melalui pembangunan pendidikan,
kesehatan dan Perumahan Rakyat.
3. Meningkatkan aksebilitas melalui pembangunan dan pemerataan infrastruktur
4. Meningkatkan tata kelola pemerintahan yang baik, bersih dan inovatif.
5. Pengembangan kawasan strategis daerah
c. Uraian Tugas Pokok
1. Menyiapkan bahan penyusunan rencana/program dan kegiatan seksi Penanganan
Sampah
2. Membagi, mendistribusikan dan memberi petunjuk pelaksanaan tugas kepada bawahan
3. Menyiapkan bahan, data dan informasi, kajian dan kebijakan pengembangan
penanganan sampah
4. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi pemilahan, pengumpulan, pengangkutan dan
pemrosesan akhir sampah
5. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi penyediaan sarpras penanganan sampah
6. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi pemungutan retribusi atas jasa layanan
pengelolaan sampah
7. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi penetapan lokasi Tempat Penampungan
Sementara (TPS), Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) dan Tempat
Pemrosesan Akhir Sampah (TPAS).

5
8. Menyiapkan bahan pelaksanaan pengawasan terhadap tempat pemrosesan akhir dengan
system pembuangan open dumping
9. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi penyusunan dan pelaksanaan system tanggap
darurat pengelolaan sampah
10. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi pemberian kompensasi dampak negatif
kegiatan pemrosesan akhir sampah
11. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi kerjasama dengan kabupaten/kota lain dan
kemitraan dengan dinas usaha pengelola sampah dalam menyelenggarakan pengelolaan
sampah
12. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi pengembangan investasi dalam usaha
pengelolaan sampah
13. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi penyusunan kebijakan perizinan pengelolaan
sampah, pengangkutan sampah dan pemrosesan akhir sampah yang diselenggarakan
oleh swasta
14. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi perizinan pengolahan sampah, pengangkutan
sampah dan pemrosesan akhir sampah yang diselenggarakan oleh swasta
15. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi perumusan kebijakan, pembinaan dan
pengawasan kinerja pengelolaan sampah yang dilaksanakan oleh pihak lain (dinas
usaha)
16. Menyiapkan bahan pelaksanaan fasilitasi pembinaan dan pengawasan kinerja
pengelolaan sampah yang dilaksanakan oleh pihak lain (dinas usaha)
17. Mengevaluasi dan menilai prestasi kinerja bawahan
18. Melaporkan hasil pelaksanaan tugas kepada atasan
19. Melaksanakan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh atasan
II. IDENTIFIKASI ISU
1. Daftar Isu
Berdasarkan uraian tugas di atas, maka beberapa isu yang telah diidentifikasi terdiri dari :
a. Rendahnya pemahaman masyarakat tentang pengelolaan sampah organik
b. Rendahnya pemahaman masyarakat tentang pemilahan sampah
c. Belum optimalnya pengangkutan dan penanganan sampah di TPS
d. Rendahnya sosialisasi Peraturan Daerah terkait sampah

6
e. Pemilihan Isu (Penilaian Isu)
Kriteria
No Isu Total Rangking
A P K L
1 Rendahnya pemahaman masyarakat tentang 4 4 3 2 13 III
pengelolaan sampah organik
2 Belum optimalnya pengangkutan dan 5 5 3 2 15 I
penanganan sampah di TPS
3 Rendahnya pemahaman masyarakat tentang 5 4 2 2 13 IV
pemilahan sampah
4 Rendahnya sosialisasi Peraturan Daerah 5 5 2 2 14 II
terkait sampah

Keterangan :
5 = Sangat Penting; 4 : Penting; 3 : Cukup Penting; 2 : Kurang Penting; 1 : Tidak Penting

A : Aktual (Benar-benar terjadi dan sedang hangat dibicarakan di Masyarakat)


P : Problematik (Memiliki dimensi masalah yang kompleks sehingga perlu dicari
solusinya)
K : Kekhalayakan (Menyangkut hajat hidup orang banyak)
L : Layak (Masuk akal dan realistis serta relevan untuk dimunculkan inisiatif
pemecahan masalahnya)

III. ISU YANG DIANGKAT


Berdasarkan hasil pemilihan isu di atas, maka isu yang diangkat adalah : Belum optimalnya
pengangkutan dan penanganan sampah di TPS
Penyebab isu :
1. Sampah yang telah terkumpul di TPS tidak diangkut selama berminggu-minggu.
2. Armada sampah sering kali melewatkan TPS karena muatan sampah truk telah mencapai
batas maksimal
3. Ketiadaan jadwal dan rute pengangkutan sampah dari instansi sehingga armada
pengangkut sampah beroperasi secara random sehingga terkadang ada titik yang
terlewatkan

7
IV. GAGASAN PEMECAHAN ISU
Guna mengatasi isu yang diangkat di atas, maka gagasan pemecahan isu yang perlu dilakukan
adalah: mengoptimalkan pengangkutan dan penanganan sampah di wilayah Kota Kefamenanu
Kabupaten Timor Tengah Utara.

8
V. RENCANA KERJA (RANCANGAN AKTUALISASI)
No Kegiatan Tahapan Kegiatan Output/ Keterkaitan perilaku sesuai Kontribusi terhadap Visi-Misi
Hasil Substansi Mata Pelatihan Kepala Daerah
1 Melapor diri dan 1. Menyiapkan rancangan 1. Tersedianya Berorientasi pelayanan Visi:
melakukan konsultasi aktulisasi yang akan rancangan Saat merevisi terkait saran Terwujudnya Masyarakat
dengan atasan dilakukan aktualisasi dan masukkan yang Timor Tengah Utara yang
langsung 2. Melakukan konsultasi 2. Terlaksananya diberikan oleh atasan Sejahtera, Adil, Demokratis
dengan atasan langsung konsultasi dengan langsung, saya sebagai dan Mandiri melalui
atasan langsung PNS menerapkan perilaku Pemberdayaan Potensi Sumber
perbaikan tanpa henti Daya Manusia dan Sumber
3. Meminta saran dan 3. Adanya saran dan Daya Alam
masukan dari atasan masukan dari atasan Akuntabel
langsung terkait rancangan langsung Melaksanakan tugas Misi ke 4:
aktualisasi yang akan secara jujur, Meningkatkan tata kelola
dilaksanakan bertanggungjawab cermat, pemerintahan yang baik, bersih
disiplin dan berintegritas dan inovatif.
4. Meminta ijin dan 4. Adanya persetujuan tinggi
persetujuan atasan dari atasan langsung
langsung terkait kegiatan berupa lembar Kompeten
yang akan dilaksanakan persetujuan Dengan merevisi saran
dan masukan yang
5. Membuat dokumentasi diberikan oleh atasan,
kegiatan 5. Tersedianya secara tidak langsung
dokumentasi saya melaksanakan tugas
kegiatan berupa foto dengan kualitas terbaik
dan lembar Harmonis
persetujuan dari Menghargai perbedaan
atasan langsung persepsi antara atasan dan
saya secara pribadi
yterkait dengan rancangan
aktualisasi

9
Adaptif

Proaktif dalam hal


menanyakan kesediaan
waktu dari pimpinan untuk
berkonsultasi dan
berdiskusi terkait rancangan
aktualisasi yang telah
disusun

Kolaboratif
Membangun lingkungan
kerja yang kondusif dengan
cara berkoordinasi dengan
atasan langsung terkait draft
rancangan aktualisasi

Memberi kesempatan
kepada atasan untuk
berkontribusi terhadap
rancangan aktualisasi yang
telah disusun

Membuka diri untuk


bekerjasama dengan orang
lain untuk menghasilkan
nilai tambah

2 Memetakan titik-titik 1. Mencari peta SHP kab. 1. Tersedianya peta Berorientasi pelayanan Visi:
TPS yang tersebar TTU khususnya Kec. Kota SHP Kab. Saat merevisi terkait saran Terwujudnya Masyarakat
dalam Kec. Kota Kefamenanu TTU/Kec. Kota dan masukkan yang Timor Tengah Utara yang
Kefamenanu Kefamenanu diberikan oleh atasan Sejahtera, Adil, Demokratis
langsung, saya sebagai PNS dan Mandiri melalui

10
2. Mengumpulkan data lokasi 2. Tersedianya data menerapkan perilaku Pemberdayaan Potensi Sumber
TPS lokasi penempatan perbaikan tanpa henti Daya Manusia dan Sumber
TPS Daya Alam
3. Mendata dan mencatat 3. Tersedianya data Kompeten
titik-titik koordinat dari titik koordinat TPS- Meningkatkan kompetensi
setiap TPS TPS diri dengan meningkatkan
4. Melakukan konsultasi 4. Terlaksananya kinerja Misi ke 1:
dengan pimpinan dan konsultasi dengan Melaksanakan tugas dengan Meningkatkan pendapatan
meminta masukan atau atasan langsung kualitas terbaik masyarakat dengan
saran pengembangan sector pertanian
5. Menginput data titik-titik 5. Tersedianya peta Harmonis dan sektor ekonomi lainnya
koordinat dalam aplikasi titik koordinat TPS Menghargai perbedaan data yang berwawasan lingkungan.
Arcgis antara atasan dan saya
6. Membuat dokumentasi 6. Tersedianya secara pribadi terkait Misi ke 3:
kegiatan dokumentasi dengan data TPS, sehingga Meningkatkan aksebilitas
kegiatan berupa foto dengan demikian saya melalui pembangunan dan
dan peta TPS menerapkan perilaku pemerataan infrastruktur
membangun lingkungan
kerja yang kondusif
Misi ke 4:
Meningkatkan tata kelola
Adaptif
pemerintahan yang baik, bersih
Proaktif dalam mencari peta
dan inovatif.
SHP Kab. TTU dan
penempatan TPS-TPS.

Terus berinovasi dalam hal


pengembangan penyajian
data TPS (Inovatif)

Kolaboratif
Membangun lingkungan
kerja yang kondusif dengan
cara berkoordinasi dengan

11
atasan langsung terkait data
TPS dan hasil penginputan
titik koordinat TPS dalam
ArcGis

Memberi kesempatan
kepada atasan untuk
berkontribusi terhadap peta
TPS-TPS

Membuka diri untuk


bekerjasama dengan orang
lain untuk menghasilkan
nilai tambah

3 Membuat rute 1. Melakukan konsultasi 1. Terlaksananya Berorientasi pelayanan Visi:


pengangkutan oleh dengan pimpinan dan konsultasi dengan Dengan melakukan Terwujudnya Masyarakat
masing-masing meminta masukan atau pimpinan perbaikan terkait saran dan Timor Tengah Utara yang
armada pengangkut saran masukkan yang diberikan Sejahtera, Adil, Demokratis
sampah sesuai dengan 2. Mendata jumlah 2. Tersedianya data oleh pimpinan, saya dan Mandiri melalui
titik-titik TPS yang armada jumlah armada menerapkan perilaku Pemberdayaan Potensi Sumber
telah dipetakan 3. Mendata jumlah TPS 3. Tersedianya data melakukan perbaikan tanpa Daya Manusia dan Sumber
secara keseluruhan jumlah TPS henti Daya Alam
4. Menetapkan tracking 4. Terbentuknya Kompeten
pengangkutan sampah tracking Meningkatkan kompetensi Misi ke 3:
oleh setiap armada pengangkutan diri dengan meningkatkan Meningkatkan aksebilitas
sampah kinerja melalui pembangunan dan
5. Membuat dokumentasi 5. Tersedianya pemerataan infrastruktur
kegiatan dokumentasi Melaksanakan tugas dengan
kegiatan berupa foto kualitas terbaik Misi ke 4:
dan data rute Meningkatkan tata kelola
pengangkutan pemerintahan yang baik, bersih
sampah dan inovatif.

12
Harmonis
Menghargai perbedaan
pendapat antara atasan dan
saya secara pribadi terkait
dengan rute pengangkutan
sampah, sehingga dengan
demikian saya menerapkan
perilaku membangun
lingkungan kerja yang
kondusif

Adaptif

Mengembangan kreativitas
dengan melakukan inovasi
(Inovatif)

Kolaboratif
Membangun lingkungan
kerja yang kondusif dengan
cara berkoordinasi dengan
atasan dan memberikan
kesempatan kepada atasan
untuk berkontribusi
langsung terkait data
jumlah armada, jumlah
TPS, dan rute pengangkutan
sampah

Membuka diri untuk


bekerjasama dengan orang
lain untuk menghasilkan
nilai tambah

13
4 Menyusun jadwal 1. Menyusun form 1. Tersedianya form Kompeten Visi:
pelaksanaan penjadwalan pengangkutan penjadwalan Meningkatkan kompetensi Terwujudnya Masyarakat
pengangkutan oleh sampah sesuai jumlah pengangkutan diri dengan meningkatkan Timor Tengah Utara yang
armada pengangkut armada dan jumlah TPS sampah kinerja Sejahtera, Adil, Demokratis
sampah dan Mandiri melalui
2. Menyusun jadwal 2. Tersedianya jadwal Melaksanakan tugas dengan Pemberdayaan Potensi Sumber
pelaksanaan pengangkutan pelaksanaan kualitas terbaik Daya Manusia dan Sumber
sampah oleh setiap armada pengangkutan Daya Alam
sampah oleh tiap Adaptif
armada Terus berinovasi dan Misi ke 4:
3. Mengkonsultasikan dan 3. Tersedianya usulan, mengembangkan kreativitas Meningkatkan tata kelola
membahas jadwal dan rute saran dan perbaikan (Inovatif). pemerintahan yang baik, bersih
bersama atasan langsung oleh atasan dan inovatif.
4. Memohon persetujuan dari 4. Adanya persetujuan Proaktif dalam hal
atasan dari atasan menanyakan kesediaan
5. Membuat dokumentasi 5. Tersedianya waktu dari pimpinan untuk
kegiatan dokumentasi berkonsultasi dan berdiskusi
kegiatan berupa foto terkait jadwal pengangkutan
dan jadwal sampah
pelaksanaan
pengangkutan Kolaboratif
Membangun lingkungan
kerja yang kondusif dengan
cara berkoordinasi dengan
atasan dan memberikan
kesempatan kepada atasan
untuk berkontribusi
langsung terhadap jadwal
pelaksanaan pengangkutan
sampah yang telah disusun

14
Membuka diri untuk
bekerjasama dengan orang
lain untuk menghasilkan
nilai tambah

Menggerakan pemanfaatan
sumberdaya dalam hal ini
sumberdaya manusia untuk
mencapai tujuan secara
bersama
5 Melakukan 1. Menghubungi atasan dan 1. Terlaksananya Kompeten Visi:
pengarahan kepada menyampaikan maksud konsultasi bersama Meningkatkan kompetensi Terwujudnya Masyarakat
armada pengangkut serta tujuan akan atasan dan diri dengan meningkatkan Timor Tengah Utara yang
sampah terkait jadwal dilaksanakan kegiatan persetujuan dari kinerja Sejahtera, Adil, Demokratis
pelaksanaan dan rute pengarahan terhadap atasan terkait waktu Melaksanakan tugas dengan dan Mandiri melalui
pengangkutan oleh armada pengangkut sampah pelaksanaan kualitas terbaik Pemberdayaan Potensi Sumber
tiap armada pengarahan bersama Daya Manusia dan Sumber
para armada Dengan mengarahkan para Daya Alam
pengangkut sampah armada terkait jadwal dan
rute pengangkutan maka sy Misi ke 3:
2. Membuat kesepakatan 2. Tersedianya waktu menerapkan perilaku Meningkatkan aksebilitas
dengan armada pengangkut untuk melakukan membantu orang lain belajar melalui pembangunan dan
sampah terkait waktu pengarahan pemerataan infrastruktur
diadakannya pengarahan Harmonis
3. Menjelaskan rute dan 3. Terlaksananya Menghargai setiap orang di
jadwal pengangkutan kegiatan dalam perbedaan yang ada. Misi ke 4:
sampah oleh tiap armada pengarahan kepada Meningkatkan tata kelola
para armada Membangun lingkungan pemerintahan yang baik, bersih
pengangkut sampah kerja yang kondusif dan inovatif.
4. Membuat dokumentasi 4. Tersedianya foto
kegiatan saat melakukan Adaptif
pengarahan kepada Proaktif dalam hal
menanyakan kesediaan

15
para armada waktu dari pimpinan untuk
pengangkut sampah bersama-sama memberikan
pengarahan kepada para
armada

Kolaboratif
Membuka diri untuk
bekerjasama dengan orang
lain untuk menghasilkan
nilai tambah

Menggerakan pemanfaatan
sumberdaya dalam hal ini
sumberdaya manusia untuk
mencapai tujuan secara
bersama
6 Melakukan 1. Menyusun form monitoring 1. Tersedianya form Berorientasi Pelayanan Visi:
monitoring dan dan evaluasi dengan monitoring dan Dengan melakukan perbaiki Terwujudnya Masyarakat
evaluasi kegiatan menggunakan aplikasi evaluasi pada terhadap hasil revisi yang Timor Tengah Utara yang
pengangkutan sampah google form untuk aplikasi google diberikan oleh atasan, maka Sejahtera, Adil, Demokratis
mengukur kinerja para form saya menerapkan perilaku dan Mandiri melalui
armada pengangkut sampah perbaikan tanpa henti Pemberdayaan Potensi Sumber
2. Berkonsultasi dengan 2. Tersedianya waktu Adaptif Daya Manusia dan Sumber
mentor terkait form yang konsultasi bersama Proaktif dalam mengontrol Daya Alam
telah disusun mentor sejauh mana rute yang telah
3. Meminta masukan, 3. Adanya masukan, ditetapkan dilalui secara Misi ke 4:
perbaikan dan saran dari saran dan perbaikan baik oleh armada tanpa Meningkatkan tata kelola
mentor terkait form serta persetujuan melewatkan satu titikpun pemerintahan yang baik, bersih
monitoring dan evaluasi dari mentor berupa TPS dan inovatif.
lembar persetujuan
4. Melakukan monitoring dan 4. Terlaksananya Proaktif dengan
evaluasi kinerja para kegiatan monitoring terus mengembangkan
armada pengangkut sampah kreativitas dalam hal

16
dan evaluasi terkait menyajikan data hasil
dengan kinerja analisis
5. Menganalisis data hasil 5. Tersedianya data Harmonis
monitoring evaluasi analisis hasil Menghargai setiap orang di
monitoring dan dalam perbedaan yang ada.
evaluasi
6. Menyampaikan hasil 6. Tersedianya foto Membangun lingkungan
analisis monitoring dan saat pengarahan kerja yang kondusif
evaluasi kepada pimpinan bersama para
armada Kolaboratif
7. Membuat dokumentasi 7. Tersedianya data Membuka diri untuk
kegiatan berupa foto, form, bekerjasama dengan orang
dan data analisis lain untuk menghasilkan
hasil monitoring nilai tambah
dan evaluasi
Menggerakan pemanfaatan
sumberdaya dalam hal ini
sumberdaya manusia untuk
mencapai tujuan secara
bersama
7 Menyusun laporan 1. Mengumpulkan semua 1. Tersedianya bukti Berorientasi Pelayanan Visi:
kegiatan aktualisasi bukti kegiatan aktualisasi kegiatan aktualisasi Dengan melakukan perbaiki Terwujudnya Masyarakat
terhadap hasil revisi yang Timor Tengah Utara yang
2. Menyusun laporan kegiatan 2. Tersedianya laporan diberikan oleh atasan, maka Sejahtera, Adil, Demokratis
aktualisasi kegiatan aktualisasi saya menerapkan perilaku dan Mandiri melalui
perbaikan tanpa henti Pemberdayaan Potensi Sumber
3. Berkonsultasi dengan 3. Terlaksananya Daya Manusia dan Sumber
atasan langsung terkait konsultasi dengan Akuntabel Daya Alam
dengan laporan aktualisasi atasan langsung Dengan menyusun laporan
yang telah disusun aktualisasi, saya Misi ke 4:
4. Meminta saran dan 4. Adanya saran dan menerapkan perilaku Meningkatkan tata kelola
masukan dari atasan masukkan dari melaksanakan tugas dengan pemerintahan yang baik, bersih
langsung atasan langsung jujur, bertanggungjawab, dan inovatif.

17
terkait kegiatan cermat, disiplin dan
aktualisasi berintegritas tinggi.
5. Melakukan revisi sesuai 5. Adanya revisi dari
dengan masukan ataus atasan langsung Harmonis
saran dari atasan langsung Menghargai setiap orang di
6. Mencetak laporan kegiatan 6. Tersedianya laporan dalam perbedaan yang ada.
aktualisasi kegiatan aktualisasi
dalam bentuk hard Membangun lingkungan
file. kerja yang kondusif

Adaptif
Proaktif mencari referensi
yang berkaitan dengan
laporan aktualisasi
Terus mengembangkan
kreativitas dalam hal
menyajikan data hasil
analisis

Kolaboratif
Membuka diri untuk
bekerjasama dengan orang
lain untuk menghasilkan
nilai tambah

Menggerakan pemanfaatan
sumberdaya dalam hal ini
sumberdaya manusia untuk
mencapai tujuan secara
bersama

18
VI. JADWAL KEGIATAN AKTUALISASI
Agustus – September 2022
No Kegiatan
Minggu Minggu Minggu Minggu
III IV I II
Agustus Agustus Sept. Sept.
1 Melakukan koordinasi dan konsultasi dengan
atasan langsung
2 Memetakan titik-titik TPS yang tersebar
dalam Kec. Kota Kefamenanu
3 Membuat rute pengangkutan oleh masing-
masing armada pengangkut sampah sesuai
dengan titik-titik TPS yang telah dipetakan
4 Menyusun jadwal pelaksanaan
pengangkutan oleh armada pengangkut
sampah
5 Melakukan briefing kepada armada
pengangkut sampah terkait jadwal
pelaksanaan dan rute pengangkutan oleh
tiap armada
6 Melakukan monitoring dan evaluasi
kegiatan pengangkutan sampah
7 Menyusun laporan kegiatan aktualisasi

19

Anda mungkin juga menyukai