Anda di halaman 1dari 4

SISTEMATIKA LAPORAN PENGAWASAN PEMILIHAN UMUM SERENTAK TAHUN 2024

PANWASLU KECAMATAN BAWASLU KOTA MAKASSAR

No Pokok Bahasan/Sub Pokok Bahasan Uraian hal


I Pendahuluan
a. Latar Belakang Uraian singkat tentang peranan Panwaslu
Kecamatan dalam persiapan pelaksanaan
Pemilu dan Pemilihan Serentak Tahun 2024
b. Dasar Hukum Penyusunan Deskripsi singkat dasar hukum penyusunan
Laporan laporan pengawasan.
c. Ruang Lingkup Memuat ruang lingkup laporan Panwaslu
Kecamatan berdasarkan tugas dan
fungsinya sebagimana diatur dalam
peraturan perundang-undangan
d. Maksud Dan Tujuan Deskripsi singkat maksud dan tujuan
Pembuatan Laporan penyusunan laporan Pengawasan Pemilu
Serentak Tahun 2024
II Tugas, Wewenang Dan
Kewajiban Panwaslu Kecamatan
a. Tugas Deskripsi Tugas sesuai dengan peraturan
perundang-undangan
b. Wewenang Deskripsi Wewenang sesuai dengan
peraturan perundang-undangan
c. Kewajiban Deskripsi Kewajiban sesuai dengan
peraturan perundang-undangan
III Struktur Organisasi
Panwaslu Kecamatan
a. Dukungan SDM & Organisasi Meliputi:
 Struktur Organisasi dan
Kesekretariatan (menguraikan
tugas dan fungsi divisi)
 Jumlah SDM dan kualifikasi
yang diuraikan dalam bentuk
tabel.
 Kendala dan solusi yang sudah
dilaksanakan untuk
memenuhi kebutuhan ideal
SDM
Kesekretariatan.
b. Dukungan Sarana &  Diuraikan terkait kondisi dan
Prasarana kebutuhan sarana dan prasarana
dari masing-masing Panwaslu
Kecamatan
 Uraian yang berisi tentang usaha
yang dilakukan oleh masing-masing
Panwaslu Kecamatan untuk
memenuhi kebutuhan sarana &
prasarana.
c. Dukungan Anggaran Meliputi:
dan Program  Anggaran yang meliputi jumlah
besaran anggaran dan realisasi
penggunaan anggaran.
 program/kegiatan yang tidak dapat
dilaksanakan (diuraikan penyebabnya).
IV Pengawasan, Pencegahan
Pelanggaran dan Sengketa
Proses.
Berisi Tahapan Pemilu Berisi Upaya pengawasan, Pencegahan
Serentak Tahun 2024 : dan Penanganan Pelangagran pada
a. Pemutakhiran data Tahapan Pemilu Serentak Tahun 2024
Pemilih dan penyusunan
daftar Pemilih
b. Pendafatran dan
Verifikasi Peserta Pemilu
c. Penetapan Peserta Pemilu
d. Penetapan jumlah kursi dan
penetapan daerah
pemilihan
e. Pencalonan DPD
f. Pencalonan anggota DPR,
DPRD provinsi, dan DPRD
kabupaten/kota
g. Pencalonan Presiden dan
Wakil Presiden
h. masa Kampanye Pemilu
i. Masa Tenang
j. Pemungutan dan
Penghitungan Suara
k. Rekapitulasi Hasil
Perhitungan Suara
VI Penutup
Kesimpulan Memuat kesimpulan dari setiap
Bab terutama Bab III dan Bab IV.

a. Rekomendasi Saran perbaikan pelaksanaan tugas dan


fungsi Panwaslu Kecamatan terutama
menghadapi penyelenggaraan pemilu dan
pemilihan serentak Tahun 2024.
VII b. Lampiran 1. Foto-foto (semua foto hanya dimuat
didalam lampiran)
2. Dokumen (Berita Acara, Form A tentang
catatan, pelanggaran, pencegahan, dll)

Ketentuan Laporan Pengawasan Pemilihan Umum Serentak Tahun 2024

1. Standar cover (terlampir);

2. Kertas A4, font arial 12, spasi 1,5, jumlah halaman menyesuaikan.

3. memuat kata pengantar, daftar isi, daftar tabel, dan daftar gambar (infografis) serta daftar lampiran.

Anda mungkin juga menyukai