Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )
Satuan Pendidikan : SDN Tegalrejo 3
Kelas / Semester : 1 /1
Tema : Diriku (Tema 1)
Sub Tema : Aku Merawat Tubuhku (Sub Tema 3 )
Materi Terpadu : PPKn (3.2, 4.2), Matematika (3.2, 4.2), Bahasa Indonesia (3.3, 4.3)
Pembelajaran ke :3
Alokasi waktu : 1 Hari

A. TUJUAN
1. Setelah membilang kumpulan suatu benda, siswa dapat membandingkan dengan menggunakan istilah
perbandingan dan mengurutkan bilangan berdasarkan banyaknya objek dengan benar.
2. Setelah mendengarkan syair sebuah lagu dan mengamati gambar, siswa dapat menunjukkan informasi dan hal-
hal yang harus dilakukan untuk merawat dan menjaga kebersihan tubuh dengan tepat.
3. Setelah mengamati gambar cara menyikat gigi dan menyimak penjelasan guru tentang aturan merawat tubuh,
siswa dapat mempraktikkan cara menyikat gigi dan memeragakan kebiasaan mandi pagi dan sore sesuai dengan
aturan yang telah diketahui dengan tepat..
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
1. Kelas dimulai dengan salam dilanjutkan dengan do’a. (Religius dan Integritas)
Kegiatan 2. Menyanyikan salah satu lagu wajib dan atau nasional. (Nasionalisme) 15
Pendahuluan 3. Kegiatan literasi. menit

Kegiatan A. Alat dan Bahan


Inti 1. Panduan Buku Guru dan Siswa
2. Gambar dari google, video dari youtube, berbagai alat perawatan tubuh, kartu
cara merawat tubuh, dan poster berisikan lagu “Gigi”
B. Ayo Mencoba dan Ayo Berlatih
1. Siswa menghitung banyak benda dalam suatu kumpulan dan
membandingkannya menggunakan istilah perbandingan, setelah itu siswa
berlatih membandingkan kumpulan benda serta mengurutkan bilangannya dari
paling besar sampai terkecil, dilanjutkan berlatih pada Buku Siswa. (Critical
Thinking and Problem Solving)
C. Ayo Mencoba
1. Siswa mengamati kemasan sabun, sampo/pasta gigi dan menemukan
informasi mengenai cara merawat tubuh.
155
2. Siswa menyanyikan lagu ”Gigi” pada sebuah poster kemudian berdiskusi
menit
untuk menemukan informasi mengenai cara merawat tubuh, dilanjutkan
dengan mengamati gambar cara menyikat gigi dengan tepat dan
mempraktikannya bersama-sama. (Applying)
D. Ayo Mengamati
1. Guru menunjukkan gambar-gambar kegiatan merawat tubuh,
kemudian siswa secara bergiliran menunjukkan gambar kegiatan merawat
tubuh yang biasa dilakukan di rumah dan menjelaskan alasannya. (Critical
Thinking and Problem Solvinng, Applying)
E. Ayo Berlatih
1. Siswa berlatih memasangkan gambar yang tersusun acak tentang kegiatan
yang dilakukan dengan cara merawat tubuh yang tepat dengan berdiskusi,
kemudian siswa menarik kesimpulan dari hasil diskusi dibimbing guru.
(Creativity and Innovation, Evaluating)
1. Siswa mampu mengemukakan hasil belajar hari ini. (Kesimpulan)
2. Guru menyampaikan tugas Kerja Sama dengan Orang Tua dan siswa
Kegiatan menyelesaikan tugas rumah sendiri dengan bimbingan orang tua. (Mandiri) 10
Penutup 3. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk menumbuhkan Nasionalisme, menit
Persatuan, dan Toleransi.
4. Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah satu siswa. (Religius)
C. PENILAIAN
1. Pengamatan Sikap : (pengamatan dan rekaman sikap)
2. Penilaian Pengetahuan : (tes tulis, presentasi)
3. Penilaian Keterampilan : (praktek, unjuk kerja)

Mengetahui Yogyakarta,
Kepala Sekolah, Guru Kelas 1 ,

Dewi Andriyani, S.Pd Eni Kustriyani, S.Pd


NIP. 19751218 199903 2006 NIP. 19780605 201406 2 005

Anda mungkin juga menyukai