Anda di halaman 1dari 4

KODE: 14/H.06/MIKRO/PSTS.

GSL/2023

YAYASAN KHOLIDIYAH
SMK VIP AL HUDA KEBUMEN
TERAKREDITASI A
Kompetensi Keahlian:
1. Farmasi 3. Kimia Industri
2. Keperawatan 4. Teknik Ototronik
Alamat: Gg. Pemali no. 60 Jetis, Kutosari, KebumenTelp. (0287) 381917
e-mail: smkf_alhuda@yahoo.co.id Website : smk.alhudajetis.com

Ability – Loyality – Humanity – Utility & Development All Skills (AL-HUDA’S)

LEMBAR SOAL
PENILAIAN SUMATIF TENGAH SEMESTER (PSTS) GASAL
TAHUN PELAJARAN 2023 / 2024

Mata Pelajaran : Mikrobiologi Hari, Tanggal : Sabtu, 16 September 2023


Kelas : X (Sepuluh) Waktu : 07.15 - 08.45 WIB

PETUNJUK
1. Tulis lebih dahulu kelas dan nomor tes Anda pada lembar jawab yang tersedia.
2. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya.
3. Laporkan pada pengawas kalau terdapat tulisan yang kurang jelas atau rusak atau jumlah soal kurang.
4. Soal terdiri dari 35 pilihan ganda, 5 essay.
5. Apabila masih ada waktu dan sudah selesai mengerjakan, periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan
pada pengawas.
6. Awalilah pekerjaan Anda dengan doa.

¤Selamat mengerjakan semoga sukses¤


I. Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C, D atau E pada jawaban yang paling tepat !

1. Jasad hidup yang mempunyai ukuran sangat 5. Berikut faktor-faktor lingkungan yang
kecil disebut.... mempengaruhi pertumbuhan yang benar
a. Bakteri d. Jamur adalah....
b. Virus e. Parasit a. Ketersediaan nutrisi d. Suhu
c. Mikroorganisme b. Keasaman pH e. Semua benar
2. Jenis mikroba yang membutuhkan oksigen c. Kelembapan
untuk aktivitas hidupnya yaitu.... 6. Bentuk dasar bakteri terdiri atas bentuk....
a. Mikroba aerob a. Kokus, basil, spirillia
b. Mikroba anaerob b. Kokus, basil, oval
c. Fungi aerob c. Oval,spirillia, kokus
d. Fungi anaerob d. Spirillia, abstrak , kokus
e. Mikroba aerob fakulatif e. Oval, basil, abstrak
3. Kelompok mikroba yang dalam hidupnya tidak 7. Sel bakteri kokus tunggal disebut....
memerlukan oksigen disebut.... a. Diplokokus d. Sarkina
a. Mikroba aerob b. Monokokus e. Streptokokus
b. Mikroba anaerob c. Tetrakokus
c. Fungi aerob 8. Delapan sel bakteri kokus berdempetan
d. Fungi anaerob membentuk kubus disebut....
e. Mikroba aerob fakulatif a. Diplokokus d. Sarkina
4. Jenis kelompok diantara dua jenis mikroba b. Monokokus e. Streptokokus
tersebut yaitu jenis mikroba yang dalam c. Tetrakokus
perkembang-biakannya membutuhkan jumlah 9. Bentuk sel seperti tanda baca koma disebut...
oksigen yang terbatas disebut.... a. Vibrio d. Monobasil
a. Mikroba aerob d. Fungi aerob b. Spiral e. Monokokus
b. Mikroba anaerob e. Fungi anaerob c. Spiroseta
c. Mikroba aerob fakulatif 10. Dalam kehidupan manusia bakteri mempunyai
peranan yang menguntungkan dan merugikan.
Soal Mikrobio Kelas X PSTS Gasal Tahun Pelajaran 2023/2024 |1
KODE: 14/H.06/MIKRO/PSTS.GSL/2023

berikut peranan bakteri yang menguntungkan b. Mengurai bangkai


adalah... c. Mengurai nitrit
a. Pembuatan makanan dan minuman hasil d. Proses pembusukan makanan dalam kolon
fermentasi manusia
b. Penyebab penyakit pada manusia e. Mengurai asam cuka mejadi metana dan
c. Penyebab penyakit pada hewan
CO2
d. Penyakit pada tanaman budidaya
e. Pembusukan makanan 18. Nata de coco terbentuk karena adanya bakteri
11. Berikut peranan bakteri yang merugiakan Acetobacter xylinum yg menggunakan media
adalah... dari...
a. Pembuatan makanan dan minuman a. Sari kedelai d. Sari nanas
b. Penyubur tanah b. Sari Apel e. Air kelapa
c. Penghasil antibiotik c. Air gula
d. Pembuatan zat kimia 19. Yoghurt merupakan produk fermentasi...
e. Penyebab penyakit pada manusia a. Kedelai d. Air kelapa
12. Pada pembuatan yoghurt bakteri yang berperan b. Susu e. Air gula
adalah... c. Buah
a. Escherichia coli 20. Dalam bidang kesehatan bakteri mempunyai
b. Lactobacillus bulgaricus peran sebagai...
c. Vibrio cholerae a. Pembuatan zat kimia
d. Myobacterium tuberculosis b. Pembusukan
e. Myobacterium leprae c. Penghasil antibiotik
13. Bakteri yang berperan dalam pembuatan d. Penyebab penyakit
kecap... e. Penyubur tanah
a. Escherichia coli 21. Perubahan yang merugikan dari iteraksi
b. Lactobacillus bulgaricus mikroorganisme dengan bahan pangan dapat
c. Aspegillus oryzae berupa....
d. Rhizopus oryzae a. Kerusakan dan pembusukan makanan
e. Aspegillus wantii b. Proses fermentasi pada bahan pangan
14. Bakteri yang berperan dalam pembuatan tape... c. Pertumbuhan mikroorganisme yang
a. Escherichia coli menguntungkan
b. Lactobacillus bulgaricus d. Perubahan bentuk pada bahan pangan
c. Aspegillus oryzae e. Perubahan rasa pada bahan pangan
d. Rhizopus oryzae 22. Bakteri yang merugikan penyebab penyakit
e. Aspegillus wantii lepra adalah...
15. Bakteri yang berperan dalam pembuatan a. Escherichia coli
tempe... b. Lactobacillus bulgaricus
a. Escherichia coli c. Vibrio cholerae
b. Lactobacillus bulgaricus d. Myobacterium tuberculosis
c. Aspegillus oryzae e. Myobacterium leprae
d. Rhizopus oryzae 23. Bakteri yang merugikan penyebab penyakit
e. Aspegillus wentii kolera adalah...
16. Peranan bakteri escherichia coli adalah.... a. Escherichia coli
a. Mengurai asam amino menjadi amonia b. Lactobacillus bulgaricus
b. Mengurai bangkai c. Vibrio cholerae
c. Mengurai nitrit d. Myobacterium tuberculosis
d. Proses pembusukan makanan dalam kolon e. Myobacterium leprae
manusia 24. Bakteri yang merugikan penyebab penyakit
e. Mengurai asam cuka mejadi metana dan TBC adalah...
CO2 a. Escherichia coli
17. Peranan bakteri clostridium sporangeus b. Lactobacillus bulgaricus
adalah.... c. Vibrio cholerae
a. Mengurai asam amino menjadi amonia d. Myobacterium tuberculosis

Soal Mikrobio Kelas X PSTS Gasal Tahun Pelajaran 2023/2024 |2


KODE: 14/H.06/MIKRO/PSTS.GSL/2023

e. Myobacterium leprae e. Tidak mudah bergeser dari kedudukanya


25. Gambar salah satu 30. Lensa yang digunakan untuk memperbesar
mikroorganisme di bayangan objek yang diamati, dimana bayangan
samping disebut bersifat maya, tegak dan diperbesar adalah….
dengan…. a. Lensa objektif d. Micrometer
b. Lensa okuler e. Makrometer
a. Bakteri d. alga c. Tabung mikroskop
b. Virus e. parasit 31. Untuk menurunkan atau menaikan tubus
c. Kapang mikroskop dengan tempo lambat
26. Bagian mikroskop yang terletak dengan objek menggunakan….
yang sedang diamati disebut…. a. Diafragma d. reflector
a. Lensa objektif d. Micrometer b. Revolver e. micrometer
b. Lensa okuler e. Makrometer c. Macrometer
c. Tabung mikroskop 32. Pemutar kasar yang memiliki ukuran lebih besar
27. Untuk memantulkan cahaya yang berasal dari dari micrometer dan terletak di lengan
cermin ke objek pengamatan menggunakan…. mikroskop disebut….
a. Diafragma d. reflector a. Diafragma d. kondensor
b. Revolver e. micrometer b. Revolver e. makrometer
c. Macrometer c. Reflector
28. Fungsi dari revolver adalah…. 33. Tabung mikroskop juga disebut dengan….
a. Untuk memperbesar bayangan objek yang a. Revolver d. kondensor
akan diamati b. Tubus e. diafragma
b. untuk Mengatur fokus lensa c. Reflector
c. untuk mengatur jumlah cahaya yang masuk 34. Mikroskop cahaya memiliki pembesaran
d. untuk perbesaran dari lensa objekif yang maksimal hingga….
akan digunakan a. 10 kali d. 10.000 kali
e. untuk mengumpulkan cahaya dari hasil b. 100 kali e. 100 ribu kali
pantulan pada cermin c. 1000 kali
29. Fungsi dari penjepit kaca yaitu sebagai pelapis 35. Mikroskop cahaya memiliki 2 jenis yaitu…
untuk objek pengamatan agar…. a. Binokuler dan monokuler
a. Tidak mudah pecah b. Stereo dan electron
b. Tidak bergoyang c. Ultraviolet dan medan gelap
c. Lebih terlihat jelas d. Binokuler dan stereo
d. Mempermudah mengamati objek e. Monokuler dan electron

II. Jawablah pertanyaan – pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan tepat!
1. Sebutkan jenis-jenis mikroba!
2. Sebutkan 3 bakteri penyebab penyakit pada manusia!
3. Sebutkan makanan dan minuman yang pembuatannya dibantu oleh mikroorganisme!
4. Sebutkan ciri-ciri umum koloni mikroba!
5. Sebutkan bagian-bagian pada mikroskop pada gambar dibawah ini!

Soal Mikrobio Kelas X PSTS Gasal Tahun Pelajaran 2023/2024 |3


KODE: 14/H.06/MIKRO/PSTS.GSL/2023

Soal Mikrobio Kelas X PSTS Gasal Tahun Pelajaran 2023/2024 |4

Anda mungkin juga menyukai