Anda di halaman 1dari 2

Halaman 1 dari 2 halaman

ADDENDUM

No. ____________

Addendum No.: _____________ (“Addendum”) ini dibuat dan

ditandatangani di ______________ pada tangal __ __________ ____ oleh dan

diantara:

1. ________________, dalam hal ini bertindak sebagai Direktur dan oleh

karenanya sah bertindak untuk dan atas nama PT.

________________, sebuah Perseroan Terbatas yang didirikan

berdasarkan hukum negara Republik Indonesia dan berkedudukan di

___________________________________, selanjutnya dalam

perjanjian ini disebut sebagai PIHAK PERTAMA;

2. _________________, pekerjaan wiraswasta, beralamat di

___________________________________________________,

pemegang Kartu Tanda Penduduk (KTP) Nomor: _________________,

selanjutnya dalam perjanjian ini disebut sebagai PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA secara bersama-sama selanjutnya disebut

sebagai “Para Pihak”. Para Pihak dengan ini terlebih dahulu menerangkan hal-hal

sebagai berikut:

1. Bahwa, PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sebelumnya telah saling

mengikatkan diri dalam suatu hubungan hukum peminjaman uang

berdasarkan Perjanjian Peminjaman Uang Nomor: ____________

tanggal 1 Januari 2013 (“Perjanjian”), dimana PIHAK PERTAMA telah

meminjamkan uang kepada PIHAK KEDUA sebesar Rp. __________

(____________________________ rupiah);

2. Bahwa, dalam Perjanjian tersebut PIHAK KEDUA telah berjanji untuk

mengembalikan peminjaman uang tersebut kepada PIHAK PERTAMA dalam

jangka waktu selambat-lambatnya 3 (tiga) bulan atau jatuh tempo pada

tanggal 30 Maret 2013;


3. Bahwa, oleh karena satu dan lain hal maka PIHAK KEDUA telah mengajukan

kepada PIHAK PERTAMA perpanjangan jangka waktu pengembalian

peminjaman uang sebagaimana dimaksud Butir 2 diatas selama 6 (enam)

bulan atau jatuh tempo pada tanggal 30 Juni 2013, dan terhadap pengajuan

perpanjangan waktu pengembalian peminjaman uang itu PIHAK PERTAMA

telah menyetujuinya.

Berdasarkan uraian tersebut diatas, Para Pihak dengan ini sepakat untuk

melakukan Addendum terhadap Perjanjian yang syarat-syarat dan

ketentuan-ketentuannya sebagai berikut:

1. Melakukan perubahan Pasal 3 Perjanjian tentang Jangka Waktu

Perjanjian sebagai berikut:

Anda mungkin juga menyukai