Anda di halaman 1dari 1

a.

Persona orang pertama menunjukan bahwa dia memiliki pembawaan yang tenang,
friendly namun memikat. Beberapa content creator yang memiliki wajah cantik atau
tampan akan menerapkan persona pertama, karena tanpa tambahan atau perlu
sentuhan berlebih para followers sudah sangat menikmati penampilan luar dari si
content creator tersebut.
b. Persona orang kedua menunjukan dia seorang vlogger. Vlogger merupakan 2
gabungan antara video dan blogger. Video blogger biasanya mereka akan bercerita
langsung di depan kamera. Seorang vlogger sering mengajak pengikutnya untuk
berjalan jalan atau kegiatan lain sambil bercerita apa yang sedang terjadi. Beberapa
orang kurang menyukai persona vlogger yang biasa biasa saja, namun jika vlogger
tersebut memiliki inovasi dapat menarik banyak sekali pengikut.
c. Persona orang ketiga adalah live streaming. Live streaming menyajikan siaran video
secara langsung atau real-time. Untuk live streaming biasanya content creator akan
berinteraksi langsung dengan pengikut bisa melalui kolom chat atau dengan siaran
bersama. Branding yang biasanya dilakukan dengan live streaming adalah gamers.
Para pengikut akan menikmati jalannya permainan bahkan terkadang mengetahui tips
and trick bermain games.
d. Persona orang keempat adalah content creator daily activity. Daily activity biasanya
menunjukan aktifitas sehari hari, mulai dari bangun tidur hingga tidur lagi. Zaman
sekarang sudah banyak video daily activity yang dikemas dengan sangat menarik
sehingga penggemar daily activity juga meningkat drastis. Content creator daily
activity akan melakukan banyak hal menarik dalam keseharian nya, hal ini juga yang
menjadi salah satu daya tarik para penggemar.

Anda mungkin juga menyukai