Anda di halaman 1dari 1

Jelaskan yang di maksud dengan Peristiwa hukum dan

Kekosongan hukum kemudian berikan contoh kongketnya?

Peristiwa hukum mengacu pada kejadian sosial yang memiliki nilai sebab-akibat yang telah diatur oleh
undang-undang, meskipun tidak semua kejadian sosial diatur oleh undang-undang. Contoh dari peristiwa
hukum yang timbul dari perbuatan subjek hukum seperti membuat wasiat atau menghibahkan barang, serta
peristiwa hukum yang tidak disebabkan oleh perbuatan subjek hukum seperti kelahiran, kematian, dan
daluwarsa. Selain itu, kasus dari peristiwa hukum meliputi kelahiran, kematian, pendudukan tanah, polusi laut,
pencemaran lingkungan, penipuan dalam jual beli, persewaan psk, peminjaman uang yang tidak dikembalikan,
pembukaan rekening bodong, korupsi oleh pemerintah, pembunuhan, dan lain-lain.

Sumber Artikel berjudul "Jelaskan yang di Maksud dengan Peristiwa Hukum dan Kekosongan Hukum
Kemudian Berikan Contoh Kongketnya?", selengkapnya dengan link: https://temanggung.pikiran-
rakyat.com/pendidikan/pr-2617958015/jelaskan-yang-di-maksud-dengan-peristiwa-hukum-dan-kekosongan-
hukum-kemudian-berikan-contoh-kongketnya?page=all

Anda mungkin juga menyukai