Anda di halaman 1dari 2

A.

Analisa Data dan Diagnosa

No. DATA DIAGNOSA KEPERAWATAN


Data Subjektif : Risiko penurunan curah jantung pada
 Ibu S saat ini sedang mengeluh keluarga Bp. H khususnya Ibu. S dengan
tengkuknya berat dan kepalanya sudah Hipertensi
3 hari pusing.
 Ibu S mengatakan kemarin makan ikan
asin dan sedang memikirkan penyakit
luka kaki suaminya yang tidak
sembuh-sembuh
 Keluarga mengatakan Ibu S terkena
Hipertensi sejak bulan yang lalu,
Hipertensi adalah penyakit sudah tua
dan disebabkan oleh pikiran. Tandanya
sakit di bagian tengkuk dan pusing
 Keluarga mengatakan akibat hipertensi
adalah bisa lumpuh, dan stroke.
Keluarga mengatakan penyakit Ibu S
parah dan perlu diobati
1.  Keluarga mengatakan selama ini
minum obat catopril saja, tidak tahu
cara perawatan lainnya dan
menanyakan apakah ada obat selain
captopril
 Keluarga mengatakan tidak tahu
lingkungan yang cocok untuk Ibu S
dan saat kunjungan tampak menu
makanan adalah sambal terasi , sayur
asem dan ikan asin
 Keluarga mengatakan kalau sudah
habis obatnya akan berobat ke Rumah
Sakit dan atau puskesmas

Data Objektif :
 tekanan darah 180/100 mmHg
 tersedia snack makanan pisang goreng,
bakwan goreng
2. Data Subjektif : Ketidakstabilan kadar gula dalam darah
 menurut Bp. H luka kakinya sudah satu
minggu dan saat ini semakin meluas
 Keluarga mengatakan DM adalah
penyakit gula yang disebabkan karena
makan-makanan yang manis. Luka di
kaki awalnya lecet karena memakai
sepatu sempit. Keluarga tidak tahu
tanda dan gejala penyakit DM
 Keluarga mengatakan akibat DM
adalah kematian. Keluarga mengatakan
sudah control ke puskesmas dan
mendapatkan obat gula.
 Keluarga mengatakan Bp. H
disarankan untuk istirahat dan minum
obat. Keluarga sudah tahu diet tetapi
menurut ibu S, suaminya susah diatur
dan sering jajan diluar.
 Keluarga mengatakan memodifikasi
lingkungan dengan membersihkan
rumah.
 Keluarga mengatakan DM perlu
dibawa berobat dan sudah
mendapatkan obat dari Rumah Sakit
tetapi Bp. H tidak mau minum obat.

Data Objektif :
 Saat dilakukan kunjungan tampak Bp.
H memiliki luka di kaki kanan
 Pada saat di cek gula darah sewaktunya
adalah 250 mg/dl
 tampak bagian depan rumah penuh
dengan batu- batuan dan berantakan

Anda mungkin juga menyukai