Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : MTS. Manbaul Huda


Mata Pelajaran : Aqidah Akhlak
Kelas/Semester : VII (Tujuh)/ Ganjil
Materi Pokok : Akhlak Tercela (Riya)
Alokasi Waktu : 1 x 15 JP ( 1 x Pertemuan )

A. Kompetensi Inti (KI)


KI-1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI-2 Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab, santun,
peduli (toleran, gotong-royong), percaya diri dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.

KI-3 Memahami pengetahuan (factual, konseptual dan procedural)dengan cara


mengamati ( mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni dan budaya terkait fenomena dan
kejadian tempak mata.
KI-4 Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari
disekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang atau teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.1 Memahami akhlak tercela riya’ 3.1.1 Menjelaskan pengertian Riya
3.2 Mengidentifikasicontoh-contoh 3.1.2 Menunjukkan contoh perilaku riya
perilaku riya’ dalam kehidupan.

3.1.3Mendemonstrasikan/mendramatisasikan
contoh perilaku riya’ serta dampaknya dalam
kehidupan sehari-hari.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah peserta didik mengamati, mengeksplorasi, menalar, dan merefleksi tentang
perilaku akhlak tercela riya’diharapkan peserta didik mampu :
• Menjelaskan pengertian perbuatan riya’dengan benar
• Mengidetifikasi bentuk-bentuk perbuatan riya’ dengan benar
• Mengemukakan contoh-contoh perbuatan riya’
• Menyebutkan nilai-nilai negatif perbuatan riya’
• Menstimulasi contoh perilaku riya serta dampaknya dalam kehidupan sehari²

D. Materi Pembelajaran
• Pengertian akhlak tercela riya
• Contoh perilaku riya
• Dampak Negatif perilaku riya

E. Metode Pembelajaran
Metode ceramah, tanya jawab,diskusi dan demontrasi.

F. Media, Alat, dan Sumber Belajar


1. Media, Alat
a. Laptop
b. Presentasi Powerpoint

2. Sumber Belajar
a. Buku Akidah Akhlak ,Karya Toha Putra

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Pertemuan Pertama :


1. Pendahuluan (10 Menit)
a. Membuka pembelajaran dengan dengan salam, dan berdo’a bersama
b. Guru memeriksa kesiapan peserta didik dengan memeriksa kehadiran
2. Kegiatan Inti (60 Menit) Mengamati:
Siswa mengamati penjelasan materi riya’
Siswa mengamati dampak negatif perilaku riya’dalam kehidupan.
Siswa mengamati contoh perilaku riya’serta dampaknya dalam kehidupan
sehari-hari.
Siswa mengamati beberapa temannya yang belajar mendemonstrasikan sikap
riya’
Menanya:
Melalui stimulus guru, siswa diberi kesempatan bertanya tentang riya’beserta
dampaknya dalam kehidupan sehari-hari.
Tanya jawab guru dan siswa, siswa dengan siswa tentang materi pembelajaran
riya’.
Mengeksperimen/Mengexplorasi
Masing-masing kelompok mencoba mengartikan riya
Masing-masing kelompok mencoba memberi contoh prilaku riya’ beserta
dampaknya dalam kehidupan sehari-hari.
Asosiasi
Masing-masing kelompok saling memperjelas tentang pengertian riya’
Masing-masing kelompok mencoba membuat/menunjukkan contoh prilaku
riya’ beserta dampaknya dalam kehidupan sehari-hari di lingkungan sekitarnya
Masing-masing kelompok mengemukakan bukti tentang dampak perilaku riya’

Mengkomunikasikan:

Menyampaikan hasil diskusi.


Secara bergantian antar kelompok, mendemonstrasikan perilaku riya’dan nifaq
Membuat kesimpulan.

3.Penutup (5 menit)
a. Guru bersama-sama peserta didik menutup pelajaran dengan berdoa

H. Penilaian 1. Sikap Spiritual


a. Teknik Penilaian : Penilaian Diri
b. Bentuk Instrumen : Lisan
c. Kisi-kisi :
NO Sikap/Nilai Instrumen
1 Berdoa sebelum dan sesudah belajar Terlampir
2 Mengucapkan rasa syukur atas karunia Tuhan Terlampir
3 Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan pendapat Terlampir
atau presentasi
4 Menjaga linkungan hidup disekitar rumah tempat tinggal, Terlampir
sekolah dan masyarakat

2. Sikap Sosial
a. Teknik Penilaian : Penilaian antar peserta didik
b. Bentuk Instrumen : Lisan
c. Kisi-kisi :
NO Sikap/Nilai Instrumen
1 Tidak menyela pembicaraan Terlampir
2 Tidak berkata-kata kotor, kasar, dan takabur Terlampir
3 Tidak meludah disembarang tempat Terlampir
4 Mengucapkan terima kasih setelah menerima bantuan orang Terlampir
lain
5 Bersikap 3S ( salam, senyum, sapa) Terlampir
6 Meminta izin ketika akan memasuki ruangan orang lain atau Terlampir
menggunakan barang milik orang lain

3. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian : Tes tertulis
b. Bentuk Instrumen : Uraian
c. Kisi-kisi :

Penilaian Hasil Belajar

Penilaian tentang proses pembelajaran oleh guru untuk mengukur pencapaian kompetensi dan laporan
kemajuan hasil pembelajaran.

Tugas; membuat rangkuman tentang:

1. Pengertian riya’

2. memberi contoh prilaku riya’

3. menyebutkan dampak prilaku riya’

4. mendemonstrasikan beberapa perilaku riiya’

Observasi

1. Mengamati pelaksanaan tanya jawab dan diskusi.

2. Melihat contoh prilaku riya’ yang sampaikan oleh siswa.

Uraian

Tes:
Tes Tulis bentuk uraian;
1. Jelaskan pengertian riya’ dengan benar!
2. Berilah 5 contoh perilaku riya’ !
3. Jelaskan dampak negatif perilaku riya’!
4. Jelaskan dampak positif menjauhi perilaku riya’!

Kunci jawaban tes tulis uraian:


1. Riya’ adalah ……………….,
2. 5 contoh perilaku riya’diantaranya; ……………………
3. Dampak negatif perilaku riya’diantaranya………….
4. Dampak positif menjauhi perilaku riya’ diantaranya ………….
Sampit, 13 Desember 2023

Mengetahui Guru Mata Pelajaran Akidah Akhlak


Kepala Madrasah,

Ngadiyo, S. Ag AYU LESTARI, S.Pd

NIP: NIP:

Anda mungkin juga menyukai