Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
KELAS 4 TEMA 3 SUBTEMA 1
MATA PELAJARAN IPA
“BAGIAN-BAGIAN TUMBUHAN”
MODA : LURING

OLEH MELIANA

SD NEGERI NO
055991 PSR V KW
MENCIRIM 2024
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Oleh : MELIANA
Satuan Pendidikan : SD Negeri NO
055991 Psr v kw Mencirim

Kelas / Semester : IV (Empat) / I (Satu)


Tema / Subtema : 3/1

Fokus Pembelajaran : IPA


Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kegiatan mengamati, siswa mampu mengidentifikasi bagian-bagian tumbuhan.
2. Melalui kegiatan pengamatan, siswa mampu membuat laporan perbedaan bagian-bagian
disetiap tumbuhan.
B. Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Pendahuluan
 Guru mengucapkan salam, guru memilih salah satu siswa memimpin doa bersama,
guru menanyakan kabar siswa dan menanyakan siswa yang tidak hadir.
 Sebulum pelajaran di mulai guru menyuruh siswa berdoa.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini serta menyampaikan rencana kegiatan
yang dilakukan hari ini.
2. Kegiatan Inti
 Guru membagi siswa menjadi 3 kelompok heterogen. (Diferensiasi Proses)
 Guru menampilkan gambar dan video melalui proyektor tentang bagian-bagian
tumbuhan.
 Guru memberikan arahan kepada siswa untuk melakukan pengamatan di luar kelas pada
tiga tumbuhan yang ditemukan siswa yang ada di sekitar lingkungan sekolah.

 Siswa melakukan pengamatan di awasi oleh guru, kemudian siswa di tanya bagaian apa
saja terdapat di tumbuhan.
 Setiap kelompok melaporkan hasil pengamatan tentang bagian-bagian tumbuhan dan
perbedaan antara bagian-bagian tumbuhan satu dengan tumbuhan lainnya. (Diferensiasi
Produk)
3. Kegiatan Penutup
 Bersama-sama siswa membuat kesimpulan hasil pembelajaran hari ini.
 Guru memberikan soal terkait materi pelajaran hari ini.
 Guru memberikan motivasi kepada siswa.
 Kelas ditutup dengan salam
C. Sumber dan Media Pembelajaran
 Buku Guru dan Buku Siswa Tema 3 Kelas IV Edisi Revisi 2017 Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, Jakarta 2017.
 Tumbuhan Lingkungan sekolah
 Gambar Tumbuhan
D. Penilaian Pembelajaran
1. Penilaian Sikap (Observasi selama kegiatan berlangsung)
Pengamatan sikap siswa berupa santun, kerjasama, dan tanggungjawab.
Santun Kerjasama Tanggungjawab
N
NAMA PB C B SB PB C B SB PB C B SB
O
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
dst
2. Penilaian Pengetahuan
Jawablah soal-soal berikut :
1. Tuliskan bagian-bagian tumbuhan !
2. Jelaskan fungsi dari akar !
3. Dimanakah bagian tumbuhan yang menghasilkan zat klorofil ?
4. Jelaskan proses fotosintesis !
5. Pada bagian tumbuhan apa yang bisa konsumsi ?
3. Penilaian Keterampilan
Kriteria Sangat Baik Baik Cukup Perlu Bimbingan
Identifikasi bagian- Mengidentifikasi Mengidentifikasi Mengidentifikasi Mengidentifikasi
bagian tumbuhan semua bagian sebagian besar sebagian bagian Sebagian kecil
tumbuhan dengan bagian tumbuhan tumbuhan dengan bagian tumbuhan
cermat dengan cermat cermat dengan cermat
Sikap rasa ingin Tampak antusias Tampak cukup Tampak kurang Tidak tampak
tahu dan mengajukan antusias dan antusias dan tidak antusias dan perlu
banyak ide dan terkadang mengajukan dimotivasi untuk
pertanyaan selama mengajukan banyak ide dan mengajukan
kegiatan. banyak ide dan pertanyaan banyak ide dan
pertanyaan selama kegiatan. pertanyaan selama
selama kegiatan. kegiatan.
LAMPIRAN
Gambar Bagian-Bagian Tumbuhan

3. Lembar Refleksi setelah melakukan praktek mengajar seperti format pda halaman 1.38 -
1.39 pada Buku Panduan PKM Silakan upload disini.
Jawaban :
LEMBAR REFLEKSI
SETELAH MELAKUKAN PEMBELAJARAN
Nama : MELIANA
NIM : 837718863
Program Studi : PGSD
UPBJJ : 12/MEDAN
A. Refleksi terhadap Penerapan Pembelajaran yang telah dilakukan
1. Apakah kegiatan membuka pelajaran yang saya lakukan dapat mengarahkan dan mempersiapkan siswa
mengikuti Pelajaran dengan baik ?
Kegiatan membuka Pelajaran yang saya lakukan sudah mengarahkan siswa dengan baik, karena
mengajak siswa untuk berdoa, setelah itu menanyakan kesiapan siswa berupa mengecek kehadiran,
mengecek peralatan/ media yang disediakan siswa untuk mengikuti proses pembelajaran, dan
memberikan beberapa menit kepada siswa untuk membaca teks bacaan yang akan diajarkan.
2. Bagaimana tanggapan siswa terhadap materi/ bahan ajar yang saya sajikan ?(Apakah materi terlalu
tinggi, terlalu rendah atau sudah sesuai dengan kemampuan awal siswa?)
Menurut tanggapan siswa, materi yang disajikan sudah sesuai dengan kemampuan awal siswa. Sebab
materi dapat dipahami dengan baik dan dikaitkan dengan kehidupan keseharian mereka.
3. Bagaimana respons siswa terhadap media pembelajaran yang digunakan ? (Apakah media sesuai dan
mempermudah siswa menguasai kompetensi/ materi yang diajarkan ?)
Respon siswa terhadap media pembelajaran yang digunakan adalah sudah sesuai dan mempermudah
siswa untuk menguasai materi Pelajaran.
4. Bagaimana tanggapan siswa terhadap metode/ Teknik pembelajaran yang saya gunakan ?
Metode pembelajaran yang saya gunakan menurut siswa Sebagian besar merassa tertarik, namun
Sebagian tidak tertarik. Karena pada metode diskusi hanya dikuasai oleh beberapa siswa, sedangkan
yang lainnya bersikap pasif.
5. Apakah siswa dapat menangkap penjelasan/ intruksi yang saya berikan dengan baik ?
Siswa dapat menangkap dengan baik penjelasan/ intruksi yang saya berikan dengan baik, sebab Bahasa
yang saya gunakan menyesuaikan dengan Bahasa sehari – hari yang anak – anak gunakan.
B. Refleksi terhadap implementasi RPP
1. Apakah rencana pelaksanaan pembelajaran yang saya susun dapat berjalan sebagaimana mestinya ?
(Jika tidak seluruhnya, apakah saya telah melakukan penyesuaian rencana pembelajaran dengan baik ?)
RPP yang saya susun sudah dapat berjalan sebagaimana mestinya.
2. Apakah kelemahan – kelemahan saya dalam Menyusun RPP dan melakukan pembelajaran ? dalam hal
apa saja ? Apakah dalam hal penguasaan materi, penggunaan bahan dan media, penggunaan metode
dan Teknik pembelajaran, pengelolaan kelas, komunikasi dan pendekatan terhadap siswa, penggunaan
waktu serta penilaian belajar ?
Dalam penyusunan RPP saya memiliki beberapa kelamahan, yakni penerapan metode pembelajaran dan
pengelolaan kelas.
3. Apakah ada RPP yang tidak dapat dilaksanakan ?
Jika ada, apa yang harus saya lakukan untuk mengganti rencana pembelajaran pelaksanaan semula ?
Ada RPP yang tidak dapat saya laksanakan, maka untuk menggantinya saya melakukan evaluasi secara
pribadi terhadap diri sendiri, kemudian meminta evaluasi dari rekan guru lainnya. Setelah itu Bersama
rekan guru dilakukan penyusunan RPP dan dikoreksi oleh Kepala Sekolah.

Anda mungkin juga menyukai