Anda di halaman 1dari 11

PENYELESAIAN MASALAH

BUKAAN BANGUNAN
BERORIENTASI BARAT TIMUR DI
DAERAH LINTAS KHATULISTIWA
OLEH:
MARCELIUS CENDANA
315130159

ABSTRAK

Menjelaskan cara mengatasi bukaan bangunan


untuk cahaya dan angin di orientasi barat timur

Solusi agar bangunan terhindar dari panas


cahaya matahari namun tetap mendapat porsi
cahaya dan aliran angin yang cukup

Pengguna mendapat
bangunan

kenyamanan

di

dalam

PENDAHULUAN

Iklim
mempengaruhi
bangunan

desain

arsitektur

Kondisi iklim setempat membuat kenyamanan


pengguna bangunan berkurang

Bukaan udara sekaligus bukaan


ternyata menghadap timur dan barat

cahaya

PEMBAHASAN

2 jenis bukaan: - bukaan cahaya


- bukaan angin

Kenyamanan manusia dalam bangunan:


- fisik (pencahayaan, pengudaraan, kebisingan)
- non fisik (persepsi manusia)

Solusi untuk bangunan dengan bukaan cahaya dan


angin di orientasi barat timur:
1.

Sun shader / sun filter

(ICS, California)

2. Double skin

Sifat udara mengalir dari tekanan tinggi ke rendah

3. Peletakkan bangunan dan Barrier

4. Letak bukaan

Ventilasi atas = mengurangi udara panas


Ventilasi tengah = mendinginkan tubuh
Ventilasi bawah = membuang udara lembab

5. Bentuk Massa

Sisi A menerima lebih banyak beban utama radiasi


matahari (pemanasan berlebih) dibandingkan sisi B

6. Material & Warna

Material yang memiliki tingkat kepadatan besar


memiliki kemampuan untuk menyerap panas lebih tinggi
Warna gelap lebih menyerap panas dibandingkan dengan
warna yang lebih terang

KESIMPULAN

Solusi-solusi
tersebut
diharapkan
dapat
mengatasi ataupun mengurangi dampak negatif
yang ditimbulkan namun juga tetap mendapat
manfaat seperti pengguna bangunan mendapat
kenyamanan termal yang cukup di dalam
bangunan.

Anda mungkin juga menyukai