Anda di halaman 1dari 10

UKM REKAYASA

TEKNOLOGI

UKM Rekayasa Teknologi Adalah Unit Kegiatan Mahasiswa Lintas


Jurusan Dan Fakultas UNY Yang Bergabung Untuk Mengembangkan
Pengetahuan Di Bidang Rekayasa Teknologi.
UKM Rekayasa Teknologi Resmi Berdiri Pada Tanggal 12 Maret 2012
Dan Berkantor Di Sekretariat UKM Rekayasa Teknologi Yang Bertempat
Di Gedung Student Center UNY Lantai 3 Sayap Barat.
UKM Rekayasa Teknologi Siap Mewadahi Seluruh Mahasiswa UNY
Untuk Menyalurkan Minat, Bakat Dan Ilmu Praktis Pengetahuan Dalam
Bidang Rekayasa Teknologi.

UKM REKAYASA TEKNOLOGI ADALAH

Visi
Menjadi wadah pengembangan keilmuan bidang rekayasa

teknologi bagi mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta

Misi
Mewadahi mahasiswa UNY untuk menyalurkan minat, bakat

dan ilmu praktis pengetahuan dalam bidang rekayasa


teknologi.
Memajukan dan mengembangkan ilmu pengetahuan di bidang

rekayasa teknologi.
Meningkatkan prestasi UNY di tingkat nasional dan di tingkat

internasional.

MAKNA LOGO UKM RESTEK

KEPENGURUSAN UKM REKAYASA TEKNOLOGI


Divisi IT
Bidang
Pengembang
an Teknologi
Sekretaris

PEMBINA

Ketua

DPO

Wakil Ketua

Bendahara

Bidang Riset
dan
Kompetisi
Bidang
Usaha dan
Rumah
Tangga
Bidang
Pengembang
an
Organisasi
Bidang
Komunikasi
& Perluasan
Jar.

Divisi TTG
Divisi
Robotika
Divisi Mobil
Divisi
Rancang
Bangun

PROGRAM KERJA UKM REKAYASA TEKNOLOGI

SEKILAS PRESTASI 2 TAHUN TERAKHIR

UKM REKAYASA TEKNOLOGI


Juara 3 & 4 CHI UX 2015
Juara 1 & 2 UNITY Educomp 3 2015
Juara I kategori KRAI (Kontes Robot ABU Indonesia) pada KRI Regional III 2015
Juara I kategori KRSI (Kontes Robot Seni Indonesia) pada KRI Regional III 2015
Juara I dan juara algoritma terbaik KRPAI (Kontes Robot Pemadam Api Indonesia) Berdoa pada KRI Regional III

2015
Juara harapan KRSBI (Kontes Robot Sepak Bola Indonasia) dengan robot Al-Aadiyaat pada KRI Regional III 2015
Juara II Kategori Urban Gasoline pada ajang IEMC (Indonesia Energy Marathon Chalange) tahun 2014
Juara III askselrasi kategori hybird pada ajang ISGCC (International Student Green Car Competition) Tahun 2014

di Korea
Juara II Endurance kategori Hybird pada ISGCC (International Student Green Car Competition) Tahun 2014 di

Korea
Juara Umum kategori Hybird pada ISGCC (International Student Green Car Competition) Tahun 2015 di Korea
Juara Kategori Kesesuaian Implementasi terhadap Desain/Rancangan pada Kompetisi Bangunan Gedung

Indonesia (KBGI) ke-IV yang diadakan oleh DIKTI pada tahun 2014 di ITS.
Juara Harapan Ecohouse Design Competition yang diadakan dalam rangka Civil in Action 3 UGM pada tahun 2014
Juara 1 Lomba Kuda-kuda Kayu ke-VI yang diadakan dalam rangka Civil in Action 3 di UGM pada tahun 2014.

Juara 1 Balsa Bridge Competition yang diadakan Di ITS Dalam Rangka Civil Expo
ITS 2014
Juara Kategori Kesesuaian Implementasi Terhadap Desain/Rancangan pada
Kompetisi Bangunan Gedung Indonesia (KBGI) ke-vi yang diselenggarakan oleh
Dikti Pada Tahun 2014 UMM
Juara 1 lomba Kuda-kuda ke-vii yang diadakan dalam rangka Civil In Action 4 UGM
2015
Juara 3 Ecohouse Design Competition yang diadakan dalam rangka Civil In Action
4 UGM 2015
1st Place Acceleration Electric Category 2016 International Student Car
Competition
1st Place Maneuver Electric Category 2016 International Student Car Competition
1st Place Maneuver Hybrid Category 2016 International Student Car Competition
1st Place Endurance 2016 International Student Car Competition
Juara 1, Desain Terbaik, Strategi Terbaik KRI REG III 2016
Juara II Robosoccer KRI REG III 2016
Juara II KRSTI KRI REG III 2016
Juara Harapan KRPAI Beroda KRI Nasional 2016
Juara II Vertical Take Off & Landing Quadcopter GEBYAR ICT 2016
Juara 2 Lomba Karya Tulis Teknlogi Tepat Guna dan Media Pembelajaran dalam

KEWAJIBAN DAN HAK ANGGOTA


UKM REKAYASA TEKNOLOGI
Setiap anggota berkewajiban:
Menjaga nama baik UKM Rekayasa Teknologi UNY.
Menjunjung tinggi Anggaran Dasar / Anggaran Rumah Tangga (AD/ART).
Mentaati peraturan yang telah ditetapkan UKM Rekayasa Teknologi.
Berkontribusi aktif dalam kegiatan-kegiatan yang diadakan UKM Rekayasa Teknologi UNY.

Setiap anggota memiliki hak:


Memilih dan dipilih dalam Musyawarah Anggota Tahunan.
Mengeluarkan pendapat baik secara lisan maupun tertulis.
Membela diri dalam hal keanggotaan.
Mendapatkan fasilitas UKM Rekayasa Teknologi UNY sesuai dengan ketentuan yang telah

ditetapkan pengurus.
Mendapatkan pembinaan dari pengurus berkaitan dengan program dari divisi yang

diikutinya.

BERKONTRI
BUSI
BERKOMPET
ISI
BERPRESTA
SI

Anda mungkin juga menyukai