Anda di halaman 1dari 9

MOTOR BAKAR DAN SISTEM PROPULSI

KELOMPOK 5 :
1. Yosep Anggoro

2013440099

6. Ibnu Marfu Darojat

2015447003

2. Ahmad
MustaliqulJalil

2013440146

7.Mohamad Ardy
Firmansyah

2015447005

3. Rizki Hardiyanto
4. Imam Mustofa
5. Achmad Fatah

2013447044
2014440077
2014447002

8. Umar
9. Suratman Ade
Firmansyah

2015447006
2015447008

1 Pengertian

Dari wikipedia, pengertian motor bakar adalah suatu perangkat/mesin yang


mengubah energi termal/panas menjadi energi mekanik.

Motor Bakar

2 Jenis-jenis Motor
Bakar

Bagian bagian Motor Bakar

4 Sistem tambahan

Energi panas yang dimaksud


disini merupakan energi dari
reaksi kimia yaitu proses
pembakaran.

5Siklus Otto
GROUP 5 UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH JAKARTA

INTERNAL COMBUSTION ENGINES AND PROPULSION 02

A. Motor pembakar dalam

2 Jenis-jenis Motor
Bakar

adalah mesin yang memanfaatkan fluida kerja/gas panas hasil


pembakaran,dimana antara medium yang memanfaatkan fluida kerja
(gas) denganfluida kerjanya tidak dipisahkan oleh dinding pemisah.
Contohnya : Mesin SI, mesin CI, dan turbin gas siklus terbuka

A. Motor pembakar
dalam
B. Motor pembakar luar

GROUP 5 UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH JAKARTA

INTERNAL COMBUSTION ENGINES AND PROPULSION

03

2 Jenis-jenis Motor
Bakar

Motor pembakaran luar adalah proses pembakaran bahan bakar terjadi


diluar motor itu, sehingga untuk melaksanakan pembakaran motor tersendiri.
Panas dari hasil pembakaran bahan bakar tidak langsung diubah menjadi
tenaga gerak, tetapi terlebih dulu melalui media penghantar, baru kemudian
diubah menjadi tenaga mekanik

B. Motor pembakar luar


( External combustion
chamber)
Gb.ilustrasi turbin uap
Motor bakar pembakaran luar dibagi menjadi 2 yaitu motor uap dan turbin uap. Motor uap
sendiri menghasilkan uap yang dihasilkan dari pemanasan air yang terletak di ketel uap
digunakan utuk mengerakan torak atau turbin dan selanjutnya disalurkan ke roda. Bahan
bakar biasanya kayu bakar atau batu bara. Sedangkan turbin uap memiliki prinsip kerja
mengambil energi dari aliran fluida.

GROUP 5 UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH JAKARTA

INTERNAL COMBUSTION ENGINES AND PROPULSION

04

1. Silinder : Silinder merupakan tempat di mana torak


melakukan gerakan naik turun.

Bagian bagian motor


pembakar dalam :

2. Torak merupakan media yang meneruskan tenaga


hasil pembakaran menjadi tenaga mekanik. dibuat dari
paduan alumunium, dipilih bahan tersebut karena
ringan dan koefisien muainya masih dalam toleransi.

Bagian bagian Motor Bakar

1.

Silinder

2.

Torak atau piston

3.

Ring torak

4.

Batang torak

5.

Poroseng engkol

6.

Kepala Silinder

7.

Carter

8.

Katub/mekanisme
penggerak

3. Ring torak berfungsi untuk mencegah kebocoran


ledakan bahan bakar pada saat langkah usaha sehingga
power mesin bisa dimaksimalkan, membentuk lapisan
oli (film oil) sebagai pelumasan, celah ujung ring
piston digunakan untuk menjaga koefisien gesek pegas
dengan dinding silinder. Umumnya dalam sebuah
piston terdapat 3 ring piston, 2 di bagian atas berfungsi
sebagai ring kompresi 1 di bawah berfingsi sebagai
ring pelumas.

GROUP 5 UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH JAKARTA

INTERNAL COMBUSTION ENGINES AND PROPULSION

05

Bagian bagian Motor Bakar

Bagian bagian motor


pembakar dalam :
1. Silinder
2. Torak atau piston
3. Ring torak
4. Batang torak
5. Poros engkol
6. Kepala Silinder
7. Carter
8. Katub/mekanisme
penggerak

4. Batang torak menghubungkan piston pada bagian small end


dengan poros engkol pada bagian big end. Batang torak
mengubah gerak linear bolak balik torak menjadi gerak
putaran pada poros engkol.
5. Poros engkol Menjadi pusat poros dari setiap gerakan
piston. Pada umumnya crankshaft berbahan besi cor karena
harus dapat menampung momen inersia yang dihasilkan oleh
gerakan naik turun piston.
6. Kepala silinder atau yang biasa dikenal sebagai cylinder
head berfungsi sebagai dudukan katup katup dan tempat
ruang bakar. Kepala silinder terletak di atas silinder.
7. Carter atau bak engkol di bagian bawah blok silinder
terdapat bak engkol dengan fungsi utama sebagai tempat
cairan pelumas.
8. Katup dan mekanisme penggeraknya

Masuknya campuran bahan bakar udara dan keluarnya


sisa gas buang diatur oleh mekanisme katup

GROUP 5 UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH JAKARTA

INTERNAL COMBUSTION ENGINES AND PROPULSION

06

4 Sistem tambahan

Sistem sistem pendukung lain


Dari beberapa komponen utama yang telah dijelaskan di atas, sebuah mesin
tidaklah akan bekerja tanpa sistem sistem pendukung, sistem sistem tersebut
antara lain :
Sistem starter
Sistem pendingin
Sistem pelumasan
Sistem kelistrikan

GROUP 5 UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH JAKARTA

INTERNAL COMBUSTION ENGINES AND PROPULSION

07

5Siklus Otto
Siklus otto adalah siklus thermodinamika yang paling banyak digunakan dalam
kehidupan manusia, siklus ini bekerja pada mesin bensin.
(0-1) Langkah isap merupakan proses tekanan konstan.
(1-2) Langkah kompresi ialah proses isentropik.
(2-3) Proses pembakaran volume-konstan dianggap sebagai proses pemasukan
kalor pada volume konstan.
(3-4) Langkah kerja ialah proses isentopik.
(4-1) Proses pembuangan dianggap sebagai proses pengeluaran kalor pada
volume-konstan.
(1-0) Langkah buang ialah proses tekanan konstan.

GROUP 5 UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH JAKARTA

INTERNAL COMBUSTION ENGINES AND PROPULSION

08

THANK YOU FOR ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai