Anda di halaman 1dari 15

1.

FEBRIANI FITRIA
2. POPPY KHURNIA I.P
Nama : Claude Elwood
Shannon
Lahir : 30 April 1916
Petoskey, Michigan,Amerika Serikat
Meninggal : 24 Februari
2001 (umur 84)
Medford, Massachusetts, Amerika Serikat
Tempat tingal : Amerika Serikat
Kebangsaan : Amerika Serikat
Bidang :Teknik elektro dan
matematika
Institusi :Bell Labs MIT
Institute for Advanced Study

Di rumah ia membuat alat seperti model


pesawat, model perahu dikendalikan
melalui isyarat radio dan telegraf untuk
rumah temannya yang berjarak setengah
mil
Hasil karya yang paling terkenal
dihasilkan oleh Sarjanawan lulusan
Teknik Elektro dai Massachusetts
Institute of Technology (MIT) ini adalah
terori Komunikasi
Claude Shannon juga menjadi tokoh
penting yang mempengaruhi cikal bakal
komputer
Selain matematikawan, Shannon juga
dikenal sebagai ahli elektro, kriptografer,
dan "bapak teori informasi
Nama : Warren Weaver
Lahir : 17 Juli 1894,
Reedsburg, Wisconsin, Amerika
Meninggal : 24 November 1978,
New Milford, Connecticut, Amerika
Pendidikan : Universitas
WisconsinMadison
Buku : Lady Luck: The
Theory of Probability, Alice in Many
Tongues
Penghargaan : Public Welfare Medal
Weaver paling dikenal untuk karyanya sebagai
matematikawan yang diterapkan selama
Perang Dunia II
Dia memimpin Matematika Terapan Panel dari
Kantor Riset Ilmiah dan Pengembangan
1943-1946
Sumber (source) dipandang sebagai pembuat
keputusan (decision maker), yaitu sumber
yang memutuskan pesan mana yang akan
dikirim. Pesan yang sudah diputuskan untuk
dikirim kemudian diubah oleh transmiter
menjadi sebuah sinyal yang dikirim melalui
saluran kepada penerima (receiver).
Diumpamakan telepon, salurannya adalah
kabel, sinyalnya adalah arus listrik di
dalamnya, dan transmiter dan penerimanya
adalah pesawat telepon
Level A (masalah teknis)
Bagaimana simbol-simbol komunikasi dapat
ditransmisikan secara akurat?
Level B (masalah semantik)
Bagaimana simbol-simbol yang
ditransmisikan secara persis menyampaikan
makna yang diharapkan?
Level C (masalah keefektifan)
Bagaimana makna yang diterima secara
efektif mempengaruhi tingkah laku dengan
cara yang diharapkan?
Ibarat sedang berkomunikasi lewat telepon,
gangguan teknis adalah tentang apakah
telepon kita berfungsi baik atau tidak. Jika
telepon yang kita gunakan sinyalnya tidak
jelas atau putus-putus, sehingga suara kita
tidak terdengar dengan jelas oleh lawan
bicara kita, maka hal ini termasuk ke dalam
gangguan (noise) teknis
Gangguan level semantik, adalah sejauh
mana kata-kata atau komunikasi yang kita
lakukan melalui telepon tadi dapat dipahami
atau ditangkap sesuai apa yang kita
maksudkan. Mungkin secara teknis, suara
kita sudah dapat didengar dengan cukup
jelas oleh lawan bicara kita, tapi belum tentu
apa maksud dari pembicaraan atau dari kata-
kata kita dipahami atau ditangkap secara baik
oleh lawan bicara kita itu.
Gangguan masalah keefektifan adalah
persoalan tentang sejauh mana kata-kata
atau komunikasi yang kita lakukan terhadap
lawan bicara kita mampu mempengaruhi
tingkah laku orang tersebut agar mau
melakukan sesuatu sesuai dengan kehendak
kita
Pada dasarnya model komunikasi ini membahas tentang masalah
dalam mengirim pesan berdasarkan tingkat kecermatannya
komponen yang berjalan pada model ini yaitu:
a) Sumber daya informasi (source information) dipandang
sebagai pembuat keputusan
b) (decision maker) memutuskan sebuah pesan
c) (message) apa yang akan dikirim
d) kemudian pesan tersebut diubah oleh pemancar
(transmitter)
e) dengan suatu saluran (channel)
f) kepada penerima (receiver)
MAKA SECARA GARIS BESARNYA MODEL INI
MENGANDAIKAN BAHWA SUMBER DAYA
INFORMASI MENCIPTAKAN PESAN DARI
SEPERANGKAT PESAN YANG TERSEDIA.
Backdrops:
- These are full sized
www.animationfactory.com backdrops, just scale them up!
- Can be Copy-Pasted out of
Templates for use anywhere!

Anda mungkin juga menyukai