Anda di halaman 1dari 11

Oleh Yudith I.

Palinggi
Progam kesehatan jiwa adalah progam yang
dilaksanakan oleh badan atau kewenangan
tertentu yang bertujuan untuk meningkatkan
dan mengupayakan tentang masalah
kesehatan jiwa.
Program kesehatan jiwa di Indonesia diatur dalam UU no.3
1966 adalah pemeliharaan kesehatan jiwa, perawatan dan
pengobatan penderita, serta pengembalian penderita yang
telah selesai perawatan kepada masyarakat.
Renstra Kemenkes 2010-2014 menjelaskan bahwa visi
pembangunan kesehatan Indonesia antara lain
menggerakkan dan memberdayakan masyarakat untuk
hidup sehat, meningkatkan akses masyarakat terhadap
pelayanan yang berkualitas, meningkatkan surveyor,
monitoring dan informasi kesehatan serta meningkatkan
pemberdayaan masyarakat. Kemudian untuk lebih lanjut
dalam UUD Nomor 18 Tahun 2014 Tentang Kesehatan Jiwa
yang berisikan dua sub-bab dan empat pasal.
Kabupaten Pacitan menduduki rangking pertama dalam
Prevalensi gangguan mental menurut balitbang kemenkes
tahun 2011 dan dihakan tahun 2012 pacitan bebas
pasung.
Meningkatkan derajat kesehatan jiwa di Indonesia
sebagai bagian dari derajat kesehatan masyarakat.
Mencegah perkembangan berbagai masalah gangguan
jiwa dalam masyarakat.
Mengurangi dampak masalah gangguan jiwa dan
gangguan jiwa terhadap individu, keluarga dan
masyarakat.
Menjamin terwujudnya hak-hak individu yang
mengalami masalah/gangguan kesehatan jiwa.
Melindungi tenaga kesehatan jiwa dalam
meningkatkan profesionalisme dan pengembangan
Iptek bidang kesehatan Jiwa
Prevalensi gangguan jiwa tidak
meningkat
Insiden gangguan jiwa
menurun
Beban gangguan jiwa terhadap
individu, keluarga dan
masyarakat tidak bertambah .
Advokasi kebijakan publik yang memperhatikan
masalah kesehatan jiwa.
Peningkatan jumlah dan mutu SDM kesehatan Jiwa.
Integrasi pembiayaan Pelayanan Kesehatan Jiwa
melalui system asuransi kesehatan.
Desentralisasi program kesehatan Jiwa pada propinsi/
kabupaten/ kota.
Pemantapan kerjasama lintas sector dan kemitraan
dengan swasta.
Pemberdayaan masyarakat melalui promosi kesehatan
jiwa
DEPKES RI adakan kampanye kesadaran
kesehatan jiwa sebagai prioritas global untuk
memperingati hari kesehatan jiwa sedunia
(HKJS) 2009
o Tujuan
Memberikan gambaran paradigma baru kesehatan
jiwa kepada masyarakat luas secara langsung.
Memberi pengaruh positif terhadap masyarakat umum
sehingga diharapkan dapat menerima dan memberikan
perhatian yang tepat kepada orang yang mengalami
gangguan jiwa.
Mewujudkan masyarakat yang mandiri untuk hidup
sehat.
Pemerintah kabupaten Pacitan melaksanakan fasilitas
pembentukan Tim Pengarah Kesehatan Jiwa Masyarakat (TP-KJM)
kabupaten Pacitan
Tujuan
Peserta pelatihan mampu memahami penanganan
psikososial pasca bencana di masyarakat
Meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan sikap petugas
kesehatan dalam
Memberikan pelayanan kesehatan jiwa kepada masyarakat.
Memahami penanganan masalah kesehatan jiwa pasca
bencana.
Memahami pendekatan psikososial pasca bencana.
Memahami assesment kesehatan jiwa pasca bencana.
Memahami deteksi dini faktor risiko bunuh diri.
Menjelaskan konsep pelayanan kesehatan jiwa masyarakat.
Direktorat Kesehatan Jiwa Kementerian
Kesehatan RI melaksanakan progam
kesehatan jiwa bagi para pengungsi merapi.
Tujuan
Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan
mengenai kesehatan jiwa
Melakukan penjaringan kasus melalui poli umum,
kegiatan kelompok dan wawancara langsung
Melakukan Training of Trainer (TOT) bagi 2 angkatan
bagi petugas kesehatan dan institusi pendidikan
Beberapa dinas kesehatan atau pemerintah
provinsi (hampir 18 provinsi) telah berinisiatif
menjadikannya pelayanan kesehatan jiwa sebagai
program pengembangan di beberapa puskesmas.
Pelayanan ini meliputi:
1. Program promosi kesehatan jiwa bagi kelompok
masyarakat yang sehat jiwa sejak usia dini sampai
lanjut,
2. Program pencegahan masalah kesehatan jiwa bagi
kelompok masyarakat yang memiliki faktor risiko,
seperti penyakit kronis, serta
3. Program pemulihan dan rehabilitasi bagi kelompok
masyarakat yang mengalami masalah kesehatan jiwa
agar mereka dapat mandiri dan produktif kembali.

Anda mungkin juga menyukai