Anda di halaman 1dari 15

ELEKTRONIKA TERAPAN

Rangkaian buffer (Penyangga)


Rangkaian buffer (penyangga/pengikut tegangan) merupakan suatu
rangkaian yang memiliki penguatan satu kali atau dengan kata lain besarnya
tegangan input sama dengan tegangan output (Vi=Vo).

Gunanya apa???????????
Rangkaian buffer dengan 2 keluaran Contoh rangkaian buffer dengan LM741
Contoh penerapan rangkaian buffer
Rangkaian komparator (pembanding)

Rangkaian komparator (pembanding) merupaka rangkaian yang membandingkan dua sinyal


masukkan untuk menghasilkan satu sinyal keluaran. Sinyal keluaran yang dihasilkan berupa sinyal
High (+Vcc) dan Low (-Vcc).

Vo -Vcc, jika Vin > Vref


Vo +Vcc, jika Vin < Vref
Contoh aplikasi rangkaian komparator
RANGKAIAN MULITPLER-STAGE GAINS

Rangkaian multiple-stage gains merupakan rangkaian penguat yang memiliki lebih dari satu nilai
penguatan. Rangkaian ini tersusun dari beberapa op-amp yang masing-masing memiliki nilai
penguatan. Tegangan keluaran dari rangkaian ini dapat dibuat tunggal ataupun menjadi beberapa
nilai keluaran bergantung pada jenis susunan Op-Amp yang digunakan.
Rangkaian multiple-stage gains dengan satu keluaran
Rf R Rf
A1 1 A2 f A3
R1 R2 R3
A A1 A2 A3
R R R
1 f f f
R1 R2 R3
V
dimana A O
Vi
VO R f R f R f
1
Vi R1 R2 R3
R R R
VO 1 f f f Vi
R1 R2 R3
Rangkaian multiple-stage gains dengan lebih dari satu keluaran

Rf
VO1 Vi
R1
Rf
VO 2 Vi
R2
Rf
VO 3 Vi
R3
BAND REJECT FILTER

Band reject filter biasa juga dikenal sebagai rangkaian band elimination, band stop, atu notc filter.
Rangkaian ini merupaak kebalikan dari band pass filter, dimana pada frekuensi pada rentang tertentu
dibertikan redaman yang sangat besar (blocking) dan memperbolehkan frekuesni di bawah dan atas
rentang tersebut untuk melewatinya
Band pass filter

Band reject filter


Band pass filter

Band reject filter


RANGKAIAN JEMBATAN WHEATSTONE

Rangkaian Jembatan Wheatstone adalah susunan dari komponen komponen elektronika yang
berupa resistor dan catu daya. Jembatan wheatstone merupakan salah satu rangkaian jembatan
yang pada umumnya di gunakan pada pengukuran presisi tahanan dengan nilai sekitar 1 ohm
sampai dengan mega ohm. Rangkaian jembatan wheatstone di gunakan untuk menghitung
resistansi yang tidak di ketahui dengan bantuan dari rangkaian jembatan.

VO VB VD
Penguat Instrumentation

Vx

Vy
PENGUKURAN TEKANAN DENGAN PENGUAT INSTRUMENTASI
MEDICAL ECG MONITOR CIRCUIT

Anda mungkin juga menyukai