Anda di halaman 1dari 14

FLUIDA

STATIS
• Standar Kopetensi :
• 2. Menetapkan konsep dan prinsip pada
mekanika klasik system kontinyu (benda
tegar dan fluida) dalam penyelesaian masalah.
• Kompetensi Dasar :
• 2.2 Menganalisis hukum-hukum yang
berhubungan dengan fluida statik dan dinamik
serta penerapannya dalam kehidupan sehari-
hari
• Indikator :
• Menentukan hubungan kedalaman
dengan besarnya tekanan pada zat cair;
• Mendiskripsikan bejana berhubungan
dalam kehidupan sehari-hari;
• Menghitung besarnya tekanan hidrostais
Konsep tekanan
Perhatikan gambar berikut

Dari ketiga model tapak sepatu di atas,


manakah yang paling sakit jika di injakkan ke
kaki kita? Mengapa?
TEKANAN HIDROSTATIK
Pernahkah Tekanan yang menekan
kamu dadamu akibat dari adanya
menyelam tekanan zat cair .
di air ? Apakah dadamu
Tekanan itu dinamakan
terasa
mendapat tekanan hidrostatik
tekanan ?

Tekanan hidrostatik adalah tekanan di


dalam zat cair yang disebabkan oleh berat
zat cair
dirumuskan P= ρ x g x h dimana P= Tekanan hidrostatik (N/m² or Pascal)
ρ= Massa jenis zat cair (kg/m³)
g= Percepatan grafitasi (m/s²)
h= Kedalaman (m)

Alat ukur tekanan hidrostatik


dinamakan alar Hartl
Contoh terapan tekanan hidrostatik (tekanan pada zat cair):

• Bentuk bangunan bendungan air selalu lebih lebar


bagian bawahnya, hal ini untuk menahan besarnya
tekanan pada bagian bawah;

• Penyelam tardisional pendengarnya sering rusak


(terganggu) akibat besarnya tekanan hidrostatik di
dasar lautan;
Contoh soal
Seekor ikan berada di kedalaman 20 cm pada
sebuah akuarium. Berapakah tekanan hidrostatik
yang dialami ikan tersebut ? ( ρ air = 1 g/cm³ dan
g = 980 cm/detik² )

Penyelesaian:

Diket :

h = 20 cm
ρ air = 1 g/cm³
g = 980 cm/detik²

dit : P = ………….. ?

Jawab :
P=ρxgxh
= 1 g/cm³ x 980 cm/det² x 20 cm P = 19600
dyne
Beberapa keadaan pada tekanan zat cair;
1. bejana berhubungan
pada bejana berhubungan permukaan zat cair selalu datar walaupun
bentuk bejananya berbeda.

Adapun terapannya pada ceret, salang ukur untuk tukang batu.


Konsep bejana berhubungan tidak berlaku bila:
– diisi oleh zat cair yang berbeda;
– tekanan pada bejana tidak sama, misalnya karena ditutup saat
pengisian;
– terdapat pipa kapiler.
Pada saat bejana berhubungan isi olah zat yang berbeda maka
perukaannya tidak akan datar. Permukaan yang tidak datar antara
ujung yang satu dengan yang lain ini dimanfaatkan untuk
mengukur massa jenis zat cair
Mengukur massa jenis zat cair berdasarkan prinsip
bejana berhubungan

Tekanan pada minyak = tekanan pada


zat cair
P1 = P2
ρ1 x g x h1 = ρ2 x g x h2
• jadi,
• ρ1 x h1 = ρ2 x h2
• keterangan:
• ρ1 = massa jenis zat cair 1 (minyak)
• ρ2 = massa jenis zat cair 2 (air)
• h1 = tinggi permukaan zat cair 1
• h2 = tinggi permukaan zat cair 2
HUKUM PASCAL

Mengapa dongkrak
Pernah kamu tersebut dapat
melihat mengangkat mobil yang
dongkrak mobil besar dan berat !
pada saat
dipakai ?

F1

Mari kita amati prinsip A1 A2


kerja dongkrak .
F2

dirumuskan F1 F2
=
A1 A2

dimana F 1 = Gaya pada torak kecil (1) (N)


F 2 = Gaya pada torak besar (2) (N)
A 1 = Luas penampang torak kecil (1) (m)
A 2 = Luas penampang torak besar (2) (m)
Contoh soal
• Sebuah pompa hidrolik mempunyai luas • Dit : F 2 = ………….. ?
penampang tabung kecil = 5 cm² dan • Jawab :

diberi gaya sebesar 30 N. Berapakah F1 = F2


besar gaya yang dihasilkan, bila luas A1 A2

penampang tabung besar = 15 cm² ? 30 N = F2


5 cm² 15 cm²
Penyelesaian: (F 2) x (5 cm²) = (30 N) x (15cm² )
F2 = 450 N cm²
Diket : 5 cm²

F1= 30 N = 90 N
A 2 = 15 cm²
A 1= 5 cm²

F 2 = ……?
Terapan Hukum Pascal
• Mari kita mempraktekan terapan dengan bermain
membuat alat peraga terapan hukum Pascal:
• Pembuatan alat peraga:
1. Bahan dan alat yang diperlukan;
a. Kayu h. Gergaji
b. Slang i. Ketam
c. Alat suntik j. Lem kayu
d. Air k.. Paku
e. Mobil mainan l.. Bor
f. Kapas m. Pahat
g. Sambungan T
2. Disain alat;
a. Gerak kaki kepiting
b. Alat peraga
c. Alat peraga rem
excafator
hidrolik

d. Alat peraga dongkrak


hidrolik

e. Alat peraga kempa


hidrolik
f. Alat peraga
pengangkat mobil
Soal untuk pekerjaan
rumah
1. Bagaimanakah bunyi hukum Pascal ?
2. Gambarkan tekanan yang ditimbulkan pada
zat cair didalam dua bejana yang
berhubungan tertutup dan tuliskan
persamaan matematis (rumus) dari hukum
Pascal ?
3. Sebuah pompa hidrolik mempunyai luas
penampang kecil = 8 cm ² dan diberi gaya
sebesar 24 N. Berapa luas penampang
besar, bila gaya yang dihasilkan = 120 N ?
4. Sebutkan empat contoh terapan hukum
Pascal dalam kehidupan sehari-hari ?
Selamat
mencoba dan
bekerja

TERIMA KASIH
SEMOGA SUKSES

Anda mungkin juga menyukai