Anda di halaman 1dari 7

ADAB MAKAN DAN

MINUM

ANDI VINY RIFDAH N.


AFIFA WULANDARI
AMAJIDA ALYA NABILAH
NAYA ZAQLINA ZULFA
PUTRI KESUMA INDRIANI
Makanan, yang di dalam Bahasa Al-Qurán disebut taám ialah
segala sesuatu yang dimakan atau dicicipi. Oleh karena itu, minuman
pun dalam hal ini termasuk dalam perngertian taám.
Oleh karena itu, setiap kali kita makan ataupun minum,
hendaklah disertai dengan niat untuk bekal beribadah dan
menggunakan adab atau tata karma seperti yang telah dituntunkan di
dalam agama islam.
ADAB Beberapa adab atau tata karma ketika makan
dan minum yang diajarkan islam, diantaranya adalah

MAKAN
sebagai berikut.
1. Sebelum makan, hendaknya mencuci mulut

DAN
(berkumur-kumur) dan membersihkan kedua telapak
tangan terlebih dahulu

MINUM 2. Sebelum makan atau minum, hendaknya membaca


basmallah terlebih dahulu.
3. Sebelum makan atau minum, hendaknya berdoa
terlebih dahulu.
4. Ketika makan atau minum, hendaknya sambal
duduk, tidak tergesa-gesa, dan dengan mengunakan
tangan kanan.
5. Ketika makan atau minum tidak diperkenankan
sambil berbicara, apalagi sampai tertawa-tawa.
5. Ketika makan atau minum tidak diperkenankan sambal
berbicara, apalagi sampai tertawa-tawa.
6. Makanan yang kita konsumsi adalah makanan yang halal, baik,
bergizi, secukupnya, dan tidak boleh berlebih-lebihan
7. Makanan yang kita ambil hendaklah dihabiskan, jangan pernah
menyisakan makanan Karen hal itu termasuk perbuatan mubadzir.
8. Setelah selesai makan, hendaklah mencuci kedua tangan lalu
membaca doa.
Contoh Makanan yang baik adalah makanan yang halal
lagi tayyib. Makanan yang halal maksudnya adalah halal

Makan dan cara mendapatkan dan halal wujudnya. Makanan yang


tayyib maksudnya adalah makanan yang baik untuk

Minum kesehatan.
Tayyib dalam hal makanan memiliki pengertian

yang Baik. sebagai berikut.


A. Makanan yang sehat adalah makanan yang memiliki
kandungan zat gizi yang cukup dan seimbang.
B. Proporsional mengandung arti sesuai dengan
kebutuhan, tidak berlebih dan tidak kurang.
C. Aman, mengandung pengertian perlunya makan
makanan yang aman bagi tubuh dan kesehatan.
Tidak dapat disangkal bahwa dan kesehatan manusia. Oleh karena itu,
makan perlu diatur secara makanan mempunyai pengaruh yang sangat besar
terhadap pertumbuhan baik dengan beberapa cara, diantaranya adalah sebagai
berikut.
1. Makanlah makanan yang halal, baik, dan bergizi seimbang
2. Tidak makan sebelum lapar dan berhenti makan sebelum kenyang.
3. Makanlah secukupnya dan jangan berlebih-lebihan.
4. Makanlah makanan yang sehat sehingga tidak membahayakan tubuh.
5. Tidak makan makanan yang tidak diinginkan.
THANK YOU:)

Anda mungkin juga menyukai