Anda di halaman 1dari 21

PRAKTEK KERJA

LAPANGAN

Presentasi laporan
bab 1, 2, & 3
Mengapa harus PKL?

 mengembangkan mahasiswa agar dapat menjadi manusia


yang memiliki keahlian dalam bidang pengetahuannya,
mampu mengembangkan dirinya secara mandiri dan mampu
menyesuaikan diri dengan perkembangan lapangan
pekerjaan.
RUMUSAN MASALAH

 Bagaimana proses kerja pembangkit listrik di PLTU paiton Unit 5 & 6


PT.YTL Jawa Power secara umum?
 Bagaimana proses produksi listrik di pembangkit di PLTU paiton Unit 5
& 6 PT.YTL Jawa Power?
 Bagaimana proses pemeliharaan atau Maintenance pada
Generator turbin Uap pada pembangkit unit 5 & 6 paiton PT.YTL
Jawa Power?
 Bagaimana proses maintenance yang dilakukan pada Generator
ketika kondisi Generator sedang beroperasi (running), dan dalam
kondisi tidak bekerja (standstill)?
 Apa saja proses pengujian (monitoring testing) pada Generator?
BATASAN MASALAH

 Pembahasan tentang tinjauan umum perusahaan PT.YTL Jawa


Power.
 Pembahasan tentang proses produksi listrik di pembangkit unit 5 & 6
paiton PT. YTL Jawa Power secara garis besar.
 Pembahasan tentang generator secara umum.
 Penjelasan proses pemeliharaan (maintenance) pada generator
dalam kondisi beroperasi (running) dan pada kondisi tidak bekerja
(standstill).
Sejarah PT. YTL Jawa Timur

 PT YTL Jawa Timur merupakan salah satu anak perusahaan dari YTL Power
yang berkantor pusat di Kuala Lumpur Malaysia yang bergerak dalam
bidang pengoperasian dan perawatan pembangkit listrik tenaga uap
(PLTU) di unit 5 dan 6 Paiton Probolinggo Jawa Timur.

15%
Pada tanggal 31 Mei 2004, saham PowerGen
International UK (35%) dijual kepada YTL Power
melalui sebuah perjanjian jual beli (SPA). Dengan
50%
adanya perjanjian jual saham tersebut maka
35% sejak tanggal 8 Desember 2004 PLTU unit 5 & 6
diserahkan dari PowerGen International Jawa
Timur selaku anak perusahaan PowerGen
UK_Inggris kepada YTL Power International selaku
SPV Siemens Project Venture (Jerman)
anak perusahaan YTL Power KL_Malaysia.
YTL Power International (Malaysia)

PT. Bumi Pertiwi (Indonesia)


Bagan hubungan kontrak
YTL Equity Invester
Coal Supply Agreement
PT. Kidecu
Siemens Equity
Invester
Coal Supply
Agreement PT. Berau

PLN Power Purchase


PT. Jawa Power
Agreement
Contract of Affreightment
CSI Andihika

EPC Contractors Siemens


ABB - CE Black & Vieatch Project Management
Agreement
O & M Contract PT. YTL Jawa Timur
PT. YTL Jawa Timur
PT. YTL Jawa Timur mementingkan
tiga hal, yaitu:
 Keselamatan (Safety)
 Berwawasan Lingkungan Hidup
 Lingkungan Sosial
Visi, Misi, dan Nilai Perusahaan

Visi
 Menjadi perusahaan utama dibidang pengoperasian dan
pemeliharaan pembangkit listrik yang memberikan pelayanan
kelas dunia kepada PT. Jawa Power di Indonesia
 Menjadi dikenal di Indonesia sebagai perusahaan yang paling
maju dan terkemuka.
Misi
 Berkomitmen untuk terus menerus memberi pelayanan
sempurna yang menguntungkan dalam mencapai sasaran
bisnis dengan melampaui harapan para pemilik dan pemegang
saham serta peduli terhadap karyawan.
 Menjadi terkemuka dan unggul dalam manajemen kualitas,
operasional, keselamtan kerja, kesehatan dan lingkungan.
Proses Kerja PLTU Paiton Unit 5 & 6
Penanganan Batu Bara (Coal Handling)

 Pelabuhan ( jetty )
 Penyimpanan( Stock Pile )
 pengiriman
Sistem Pembakaran (Firing System)

 Feeder

 Pulverizer ( MILL )
 Primary Air Fan (PA Fan)  Coal Nozzle

 Force Draught Fan (FD Fan)  Furnace

 Induced Draught Fan (ID Fan)


 Ignitor
Electro Chlorination Plant
Waste Water Treatment Plant
Water Treatment Plant
Siklus air-uap (Water Steam Cycle)
Sistem Pemanasan Air

 Boiler
 Economizer
 Steam Drum
 Heater
Proses Pembangkitan Listrik

 Turbin
 Generator
 transformator
Cooling water system
Desulphurisation

 Gas-gas Heater (GGH)


 sea water feed channel
 Absorber / FGD
 EPC (Electrostatis Precipitator)
 Stack
Thanks you 

Anda mungkin juga menyukai