Anda di halaman 1dari 13

ANEMIA

Disusun Oleh:
Nurhidayati (16360096)
Intan Tri Maulia (17360328)

Pembimbing :
dr. Sri Alemin Br. Ginting, Sp.A
KOMPONEN DARAH
HEMATOPOIETIK
HEMOGLOBIN
DEFINISI
• Anemia adalah berkurangnya volume sel darah
merah yang dapat dilihat dari menurunnya
konsentrasi Hb<normal sesuai usia dan jenis
kelamin.
KLASIFIKASI MENURUT WHO :
KLASIFIKASI

-ANEMIA DEF. BESI


MIKROSITIK -THALASEMIA, SIDEROBLASTIK
-PENYKT KRONIS

ANEMIA -MEGALOBLASTIK
MAKROSITIK (Def. Asam Folat, Def. B12)

NORMOSITIK -HEMOLITIK
- APLASTIK
ANEMIA DEFISIENSI BESI
• Adalah Anemia yang disebabkan oleh kurangnya
besi yang diperlukan untuk sintesis hemoglobin.
DIAGNOSIS (GK. & Px. Penunjang)
• N
PEMERIKSAAN PENUNJANG :
1. Darah lengkap
Pucat, lelah, pusing -Hb↓
-MCV, MCH dapat Normal pada awal, dan ↓
2.Status Besi
-↓Feritin
-↓SI
-TIBC ↑

↓Prtmbhn,ggn kogntif

Atopi papil lidah Spoon nail Perubahan Perilaku


PENATALAKSANAAN
1. ATASI ETIOLOGI
-<1th : BBLR, ASI ekslusif tanpa suplementasi besi,
Sufor tanpa suplemen besi, Anemia selama kehamilan
- 1-2th : <Asupan,Infeksi berulang, Malabsorbsi
-2-5th : Kbthn ↑, Perdarahan
-5-remaja : Kbthn ↑, Perdarahan

2. SUPLEMENTASI BESI
DOSIS PROFILAKSIS : DOSIS TERAPEUTIK :
-Jika SI normal & bayi resiko ADB -Jika sudah cek lab.
-Dosis 1mg/kgBB/hr -Dosis 3-5mg/kgBB/hr

3. TRANSFUSI PACKED RED CELL


(PRC)
ANEMIA HEMOLITIK
Anemia yang disebabkan oleh proses hemolisis.

WARM ANTIBODY
Defek IMUN
COLD ANTIBODY

MENURUT
PENYEBAB
-SPEROSITOSIS HEREDITER
-ELIPSITOSIS HEREDITER
Defek Membran -STOMASITOSIS HEREDITER
-PNH
DEFEK IMUN
FITUR WARM COLD

IMUNOLOGI -Berhubungan dg Ig G -Berhubungan dg Ig M

HEMOLISIS -terjadi pada suhu tubuh 37 c -terjadi pada suhu tubuh <37 c
-Ekstravaskuler terutama di limpa -Intra & ekstravaskuler (di hati)

GEJALA KLINIS -Pucat, ikterik, splenomogali -Pucat,Ikterik Ringan & akrosianosis

Px.Lab -Sferositosis -Sferositosis kurang


-Uji Coombs+ akibat igG & kmplemen -Uji Coombs+ akibat komplemen
-deteksi antibidi pd suhu 37 c -aglutinasi pd suhu <37 c

TATALAKSANA -Mengatasi penyebab dasar -Mengatasi penyebab dasar


-Kortikosteroid (2-10 mg/kgBB/hr), -pertahankan pasien agar tetap
Imunoglobulin iv (2g/Kgbb/hr), hangat
transfusi darah & splenektomi -tidak responsif terhadap
Kortikosteroid &splenektomi
DEFEK MEMBRAN

Anda mungkin juga menyukai