Anda di halaman 1dari 21

DIVISI PENGMA

• YUDA YUDIANTO PRAYUGO


• TIA TRIE ASTUTI
• LAILATUL FADIILAH
•EGA DWIYANTI
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Bakti Sosial dan Penyuluhan Tanaman Herbal merupakan
momentum bagi mahasiwa sebagai bentuk rasa peduli kepada
keadaan sekitar dan upaya pelestarian tanaman obat herbal disekitar
lingkungan masyarakat. Dengan terlaksananya kegiatan ini dan
untuk mempertanggung jawabkan kegiatan yang terlaksana maka
dari itu dibuat laporan hasil kegiatan mengenai Bakti Sosial dan
Penyuluhan Tanaman Herbal
B. DASAR PEMIKIRAN
Dasar pemikiran diselenggarakannya kegiatan “BaktiSosiald an
Penyuluhan Tanaman Herbal” ini :
 Memberikan pembelajaran kehidupan sosial bagi mahasiswa Jurusan
Farmasi Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya.
 Program kerja Bidang Pengabdian Masyarakat Himpunan Mahasiswa
Farmasi Poltekkes Kemenkes Tasikmalaya periode 2017/2018
C. LANDASAN HUKUM
 AD/ART Himpunan Mahasiswa JurusanFarmasi Poltekkes
Kemenkes Tasikmalaya periode2017/2018.
 GBPK Himpunan Mahasiswa Farmasi Poltekkes Kemenkes
Tasikmalaya periode2017/2018.
 KetetapanNomor :009/TAP/BLM/SU/VIII/2017 Tentang
Program-Program KerjaHimpunan Mahasiswa Jurusan
Farmasi Poltekkes Kemenkes Tasikmalayaperiode
2017/2018.
 Program kerjaBidangPengabdian MasyarakatHimpunan
Mahasiswa Farmasi Poltekkes Kemenkes
Tasikmalayaperiode 2017/2018.
 Rapat Koordinasi panitia Bakti Sosial dan Penyuluhan
Tanaman HerbalJurusan Farmasi Poltekkes Kemenkes
Tasikmalaya 2017.
D. TUJUAN KEGIATAN
 Meningkatkan kepedulian sosial antar sesama manusia
bagi mahasiswa dan masyarakat.
 Menanamkan, membangun dan membina rasa
kekeluargaan di kalangan mahasiswa dan masyarakat
dalam rangka menciptakan lingkungan yang nyaman,
tertib, dan dinamis.
 Menumbuhkan kedisiplinan, rasa tangung jawab, jiwa
sosial dan loyalitas secara integral sebagai mahasiswa.
 Membangun kesadaran masyarakat agar lebih mandiri
dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan untuk diri
sendiri maupun komunitas dimana mereka tinggal.
 Melaksanakan Program Kerja Bidang Pengabdian
Mayarakat Himpunan Mahasiswa Farmasi Politeknik
Kesehatan Kemenkes Tasikmalaya.
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN
A. NAMA KEGIATAN
“Bakti Sosial dan Penyuluhan Tanaman Herbal”.
B. TEMA KEGIATAN
“MahasiswaPeduli, MengamalkandanMengabdi”.
C. JUMLAH PESERTA KEGIATAN
 Mahasiswa/i Tinngkat I Jurusan Farmasi = 20 orang.
 Anak-anak panti asuhan Az-zahra = 30 orang.
D. BENTUK KEGIATAN
 Pemberian sembako kepada panti asuhan Az-zahra
 Penyuluhan Tanaman Herbal kepada para peserta Bakti Sosial dan Penyuluhan
Tanaman Herbal.
E. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN
Bakti Sosial dan Penyuluhan Tanaman Herbal dilaksanakan pada :
 hari, tanggal : Kamis, 21September 2017
 waktu : 07.15 s.d 12.00 WIB
 Tempat : Panti Sosial Asuhan Az Zahra.
No.38, Gg. Mesjid, Kahirupan, Tawang, Tasikmalaya
F. FAKTOR PENDUKUNG
 Besarnya rasa antusiasme dari pihak peserta, kemahasiswaan,
jurusan dan para donatur sehingga acara dapat berlangsung
dengan baik.
 Terdapat sarana dan prasarana serta alokasi dana yang
memadai sehingga acara dapat berlangsung.
 Panitia dapat menjalankan tugasnya dengan penuh loyalitas
dan kooperatif dalam mengembangkan kegiatan secara
optimal.
 Adanaya kerjasama yang baik antara mahasiswa, jurusan dan
pihak panti yang terlibat dalam serangkaian acara sehingga
acara dapat berjalan dengan lancar.
G. FAKTOR PENGHAMBAT
 Komunikasi yang kurang dengan pihak panti sehingga
persiapan untuk Bakti Sosial dan Penyuluhan Tanaman
Herbal sedikit terganggu.
 Pengumpulan Barang untuk Bakti Sosial yang mengalami
sedikit gangguan seperti data tidak tercatat dan tertukar.
H. SOLUSI
 Pihak Panti lebih sering dihubungi untuk memastikan jadwal dari pihak
panti sendiri agar panitia dapat mengetahui dengan baik jadwal terkait
kegiatan pihak panti supaya tidak terjadi bentrok dan agar acara lebih
dipersiapkan secara optimal sebelum H-1.
 Panitia lebih teliti dan rinci untuk mendata para donatur agar dapat
mendapatkan data yang akurat.
I. PELAKSANAAN KEGIATAN
Bakti Sosial dan Penyuluhan Tanaman Herbal diselenggaran pada hari
Kamis,21 September 2017, dimulai pada pukul 07.15 - 08.03 WIB dimana para
peserta melakukan absensi yang bertempat di Panti asuhan Az-zahra. Pada
pukul 08.03 sampai 08.06 acara dibuka oleh MC selanjutnya pembacaan ayat
suci Al-qur’an dan sari tilawah pada pukul 08.06 sampai dengan 08.12 WIB.
Pada pukul 08.12 – 08.16 WIB pembacaan laporan dari ketua pelaksana
yangdilakukan oleh saudara Yuda Yudianto Prayugo, selanjutnya sambutan
ketua HIMA pada pukul 08.16 sampai 08.18 WIB yang diwakili oleh wakil
ketua HIMA yakni oleh Nikmatul Kholisah karena yang bersangkutan ada
keperluan mendadak sehingga tidak datang tepat waktu. Pada pukul 08.19
sampai 08.22 WIB dilakukan sambutan perwakilan pihak panti oleh Bapak
Rohman dilanjut sambutan Ketua Jurusan Farmasi sekaligus membuka acara
pada pukul 08.22 sampai 08.36 WIB. Pada pukul 08.36 samapi dengan 08.37
WIB pengesahan acara pembukaan dengan pemberian sembako secara
simbolis dilanjut dengan pembacaan Do’a dan penutup pada pukul 08.37
sampai dengan 08.45 WIB.
Acara Penyuluhan Tanaman Herbal dilakuakan dengan
teknik penyampaian materi yang dibagi kedalam dua sesi
dimana sesi-1 dilakukan pada pukul 08.45 sampai 09.09 WIB.
Selanjutnya dilakukan Ice Breaking dimana para peserta
mengikuti gerakan senam pinguin yang dicontohkan oleh
panitia pada pukul 09.09 sampai dengan 09.16 WIB. Selanjutnya
penyampaian materi mengenai tanaman herbal sesi ke-2 pada
pukul 09.16 sampai dengan 09.57 WIB, dilanjutkan dengan
Pemberian Tanaman Herbal secara simbolis kepada pihak panti
pada pukul 09.58 samapai dengan 09.59 WIB. Setelah rangkaian
materi sesi ke -2 telah disampaikan dilanjutkan dengan Ice
Breaking ke-2 dimana dilakukan games pada pukul 09.59 sampai
dengan 10.37 WIB dan waktu bagi peserta untuk makan pada
pukul 10.37 sampai 10.55 WIB. Acara selanjutnya yakni
Kreativitas Menghias Tanaman yang dilakukan secara kelompok
dimana satu kelompok terdiri dari 2 orang yang dilanjut dengan
pengumuman hadiah dan penutupan acara pada pukul 10.55
sampai dengan 12.00 WIB.
J. SUSUNAN KEPANITIAAN
(TERLAMPIR)

K. SUSUNAN ACARA
` (TERLAMPIR)

L. RINCIAN ANGGARAN BIAYA


(TERLAMPIR)

M. BUKTI PENGELUARAN
(TERLAMPIR)

N. DOKUMENTASI KEGIATAN
(TERLAMPIR)

O. DAFTAR HADIR
(TERLAMPIR)
SUSUNAN KEPANITIAAN
BAKTI SOSIAL DAN PENYULUHAN TANAMAN HERBAL
HIMPUNAN MAHASISWAFARMASI

 Penasehat :KetuaJurusan Farmasi


AsepKuswandi, M.Kep,SP.KMB
 Pembina :Ketua Program
StudiJurusanFarmasi
LinggaIkaditya, M.Sc.,Apt

KemahasiswaanJurusanFarmasi
Lulu Setiyabudi, M.Si
 Penanggung
jawab :Ketua Himpunan Mahasiswa
Farmasi
NizarFahmi
 KetuaPelaksana : Yuda Yudianto P.
 Wk. Ketua Pelaksana : Tia Trie Astuti I.
 Sekretaris I : Nadya Syafa’ah
 Sekretaris II : Lailatul Fadiilah
 Bendahara I : Syari Hikmayani
 Bendahara II : Ega Dwi Yanti
Divisi-Divisi
 Kesekretariatan
 Koordinator : Ai AneNuraeni
 Anggota : WidyaMaulidina
Sri Nurul Hidayati
 Acara
 Koordinator : Widya Khoerunnisa
 Anggota : Tika Budiarti
Nikmatul Kholisah
 HubunganMasyarkat
 Koordinator : Nanda Indira Putri
 Anggota : OktavianiSekarMelati
Muhammad Mufti Ali
 Konsumsi
 Koordinator : PutriAyuningTias
 Anggota : Lisa DewiFitria
Nopiyanti
 DekorasiDokumentasi
 Koordinator : RizkyPurnama
 Anggota : CiciSintaDewi
WidianiDewi
 Logtektem
 Koordinator : YovaEndah A
 Anggota :DesiYaneuPutri
IstiadatulUlya
 Keamanan
 Koordinator :Rival MujulBakhri
 Anggota :Nita Rahayu
SUSUNAN ACARA
BAKTI SOSIAL DAN PENYULUHAN TANAMAN HERBAL
HIMPUNAN MAHASISWA FARMASI
waktu Nama kegiatan Pelaksanaan Penanggung jawab

06.00 – 07.15 Persiapan pemberangkatan dan absensi All Crew Divisi Acara dan Keamanan
panitia

07.16- 08.03 Absensi Peserta dan anak panti Divisi Keamanan Divisi Acara

08.03-08.45 Pembukaan :
08.03-08.06 • pembukaan oleh Mc Gelisa Wulandari
• Pembukaan ayat suci Al-Quran dan sari
08.06-08.12 tilawah Widya K dan Sri Nurul H.
• Laporan ketua Pelaksana
•Sambutan Ketua Hima Farmasi Yuda Yudianto P.
08.12-08.16 • Sambutan Perwakilan Panti Asuhan
• Sambutan Ketua Jurusan Farmasi Nikmatul kholisah
08.16-08.18 • Pemberian Sembako secara simbolis (Perwakilan)
• Doa dan Penutup Bpk. Rohman Divisi Acara
08.18-08.22

08.22-08.36 Bpk. Asep


Kuswandi M. Kep,
08.36-08.37 S.P.KMB

Yova Endah A.
08.37-08.45

08.45-09.09 Penyuluhan Tenaman Herbal Iska S. Divisi Acara

09.09-09.16 Ice breaking Divisi Acara Divisi Acara

09.16-09.57 Penyuluhan Tanaman Herbal Dian Astari A. Divisi Acara

09.58-09.59 Pemberian Bibit Tanaman Herbal Secara Bpk. Lulu Setyabudi,M.si Divisi Acara
Simbolis

09.59-10.55 Ice Breaking : Divisi Acara Divisi Acara


09.59-10.37 • Games
10.37-10.55 • Konsumsi

Divisi Acara Divisi Acara

11.44-12.00 Pengumuman Hadiah dan Penutupan Divisi Acara Divisi Acara dan Keamanan
Dokumentasi

Pembacaan ayat suci Al – qur’an dan Saritilawah


oleh Widya Khoerunnisa dan Sri Nurul H.

Sambutan Ketua HIMA (perwakilan) oleh Nikmatul Kholisah


Sambutan Perwakilan Panti AsuhanOlehBpk. Rohman

SambutanKetuaJurusanFarmasiBpk. Asep Kuswandi,M.Kep,SP

Pemberian sembako secara simbolis oleh Bapak Asep Kuswandi, M.Kep,SP.KMB


kepada pihak panti yang diwakilkan oleh Bapak Rohman
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai