Anda di halaman 1dari 13

Model Dinamik

‘STELLA’

Oleh
Kelomok I

Haryanti Galela
Tesalonika Risakotta
Semuel E. Nikwelebu
Fitriyani S. S. Sohilauw
Irma D. Soumena
Lolita Tuhumena
Pendahuluan
• Model Sistem Dinamik dengan STELLA
adalah sebuah program yang diproses
menggunakan grafik, yang akan menimbulkan
aksebilitas dari simbol-simbol yang telah
ditentukan dengan bentuk icon.
• Variabel yang digunakan sangat simpel dan
menghasilkan icon-icon yang saling
berhubungan antar variabel dalam sebuah
sistem (Ruth : 1997).
Simbol dalam STELLA

• Pada pemodelan dinamik dengan STELLA untuk memuaskan


variabel-variabel terdapat simbol-simbol yang perlu diketahui,
antara lain:
Contoh Jurnal:
“Interaksi Pengguna Lahan Terhadap Pergerakan Pejalan
Kaki Dengan Sistem Dinamik”
• Metode
Populasi dan Sampel:
Sampel yang diambil dengan menggunakan sampling non probabilitas.
Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik accidental sampling. Teknik
ini dilakukan berdasarkan beberapa pertimbangan, misal: keterbatasan
waktu, tenaga dan dana, sehingga tidak dapat mengambil sampel dalam
jumlah besar dan jauh. Dalam penelitian ini diambil pengguna jalur
pejalan kaki sebanyak 68 orang.

Pemodelan sistem dinamik dengan STELLA, terdapat beberapa elemen sistem


yang harus ditentukan yaitu:
a. Variabel utama
b. Parameter variabel utama/sub variiabel
Faktor Peubah
Bebas
Penentuan Variabel
Pemodelan sistem dinamik
dengan STELLA
• Pemodelan sistem dinamik bertujuan untuk mengetahui
tingkat pelayanan jalur pejalan kkaki maksimal pada jumlah
total pergerakan pejalan kaki maksimal yang melintas
sehingga akan diketahui pada tahun ke berapa diperlukan
perbaikan tingkat pelayanan jalur pejalan kaki.
• Berdasarkan sistem dinamik dengan STELLA, diketahui
bahwa jalur pejalan kaki yang pada Jl. KH. Agus Salim (Titik
Pengamatan 5) memiliki kinerja jalur pejalan kaki yang
terburuk sebesar 60.95 pjln kaki/menit/meter dengan tingkat
pelayanan E. Model dan grafik interaksi ppada tititk E dapat
dilihat pada Gambar 2 dan Gambar 3.
Contoh penjelasan STELLA
pada titik pengamatan:
Analisis Sensitivitas (Skenario)
Keterangan Gambar 2
Gambar 3. Grafik Interaksi Tingkat Pelayanan Jalur Pejalan Kaki dan Jumlah
Pergerakan Pejalan Kaki Titik 5
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai