Anda di halaman 1dari 27

KEGIATAN KULIAH KERJA NYATA (KKN)

POSDAYA

KELOMPOK XIX

Desa : Gambor
Kecamatan : Singojuruh
Kabupaten : Banyuwangi
Propinsi : Jawa Timur

UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 BANYUWANGI


2015
Kuliah kerja Nyata (KKN)
• Kuliah kerja Nyata (KKN) adalah kegiatan
yang diselengarakan oleh Perguruan Tinggi
sebagai wujud pengamalan butir-butir Tri
Dharma Perguruan Tinggi. KKN merupakan
impelmentasi dari Dharma pengabdian kepada
Masyarakat.
POSDAYA
• Posdaya atau Pos Pemberdayaan keluarga adalah forum
komunikasi, silahturahmi, advokasi, penerangan dan
pendidikan, sekaligus wadah kegiatan penguatan fungsi
keluarga secara terpadu. Pada pelaksanaanya, posdaya
meliputi empat program yang harus dijalankan yakni
KESEHATAN, PENDIDIDKAN, KEWIRAUSAHAAN
dan LINGKUNGAN.
Tujuan
Tujuan dari KKN melalui Program Posdaya, yang meliputi 4
bidang adalah :

Lingkungan : Penghijauan

Kewirausahaan : Membantu mengembangkan usaha yang ada


didesa Tamansari

Kesehatan : Meningkatan pola hidup sehat di masyarakat

Pendidikan : Meningkatkan SDM masyarakat di desa


Tamansari
Sasaran
• Membantu program pemerintah dalam
meningkatkan pemberdayaan dan keberdayan
masyarakat
• Membantu Pengentasan kemiskinan dan
permasahan ekonomi keluarga
• Meningkatkan pola hidup sehat di masyarakat
• Meningkatkan bahasa asing kepada masyarakat
Mekanisme pembentukan POSDAYA
• Pembangunan komitmen masyarakat untuk
membentuk POSDAYA
• Pendataan, pemetaan, pengumpulan aspirasi
• Penyelenggaraan Lokakarya mini di
desa/kelurahan
• Penetapan bentuk dan kegiatan posdaya, melalui
4 pilar, PENDIDIKAN, KESEHATAN,
KEWIRAUSAHAAN, dan LINGKUNGAN
Pihak-pihak yang bekerjasama

• Kepala desa dan aparatur desa Tamansari


• Segenap masyarakat desa Tamansari
• Universitas 17 Agustus 1945 Banyuwangi
• DKP, BLH, Dinas Kesehatan, DPU
Program KKN posdaya

Pendidikan Kesehatan Kewirausahan Lingkungan


Pendidikan
• Memberi kursus bahasa Inggris untuk
membantu masyarakat menjadi tour
guide
• Membantu meningkatkan kembali
pendidikan usia dini PAUD
• Pelatihan IT anggota Posdaya
Kesehatan
• Membantu pelaksaan posyandu
• Meningkatkan kembali posyandu
lansia
• Membantu pembuatan MCK
Kewirausahaan
• Memberdayakan potensi yang ada di desa
Tamansari
* Perak ?
* Sapi perah ?
* Makanan Ringan?
* Mote
* Potensi membuka kios tanaman
budidaya/hias ?
Lingkungan

• Membantu membuat bank sampah


• Membantu membuat kebun bergizi
• Pelatihan membuat kompos/pupuk
kandang dikemas.....nilai jual lebih tinggi
• Bio gas ???
Bank sampah
Contoh kebun
bergizi
Memanfaatkan
pekarangan/
Halaman rumah
Menfaatkan bibit sayuran utk
kebutuhan sehari2
Memanfaatkan limbah organik
Memanfaatkan
limbah An-organik
Biogas
Pembentukan Pos Daya
Forum
Nama, Tempat (Alamat jelas) >
Web.
Struktur Organisasi Posdaya
• Ragam program Posdaya
• Penggalian dana program Posdaya
• Regulasi

Anda mungkin juga menyukai