Anda di halaman 1dari 18

PROPOSAL PENELITIAN

TINDAKAN KELAS

“Upaya Meningkatan Hasil Belajar Peserta Didik Pada


Kompetensi Dasar Mendiagnosis Kerusakan Transmisi
Manual Melalui Model Pembelajaran Berbasis Masalah
Di Kelas XI TKR 1 SMK Negeri Medan”

NOVIA NUGRAHENI,S.PD.
RB201700863

PPG PRAJABATAN OTOMOTIF

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN


LATAR BELAKANG MASALAH

STRATEGI
PENDIDIKAN HASIL BELAJAR
PEMBELAJARAN

PERMASALAHAN
RENDAH HASIL PEMBELAJARAN
PROSES
BELAJAR KONVENSIONAL
PEMBELAJARAN

PEMBELAJARAN
BERBASIS MENINGKAT
MASALAH HASIL BELAJAR
BATASAN MASALAH

Berdasarkan identifikasi masalah, maka masalah


yang dibahas dalam penelitian ini dibatasi pada hasil
belajar peserta didik dalam kompetensi
Mendiagnosis Kerusakan Transmisi Manual dengan
menggunakan Model Pembelajaran Berbasis
Masalah dalam proses pembelajaran di Kelas XI
TKR 1 SMK Negeri Medan.
RUMUSAN MASALAH

Berdasarkan latar belakang masalah dan batasan


masalah yang telah diuraikan, dapat dirumuskan
masalahnya adalah:

“Apakah dengan menggunakan model pembelajaran


berbasis masalah dalam proses pembelajaran dapat
meningkatkan hasil belajar Mendiagnosis kerusakan
Transmisi Manual ?”
TUJUAN PENELITIAN

Berdasarkan rumusan masalah yang ada dalam


penelitian ini, maka tujuan yang hendak dicapai
melalui penelitian ini yaitu untuk mengetahui :

“Meningkatkan hasil belajar peserta didik pada


kompetensi Mendiagnosis kerusakan Transmisi
Manual dengan menggunakan media model
Pembelajaran Berbasis Masalah XI TKR 1 SMK
Negeri Medan”
KAJIAN TEORI DAN HIPOTESIS
TINDAKAN

PEMBELAJARAN

Belajar dan mengajar, belajar mengacu pada kegiatan peserta didik sedangkan
mengajar mengacu pada kegiatan guru.

HASIL BELAJAR

Hasil belajar diperoleh melalui kegiatan guru yang terkait dengan pengambilan
keputusan melalui penilaian kelas.

KOMPETENSI TRANSMISI MANUAL

Pemeliharaan Sasis dan Pemindah Tenaga Kendaraan Ringan merupakan salah


satu mata pelajaran program studi keahlian Teknik Otomotif di SMK Teknologi
dan Rekayasa yang terdiri dari kompetensi dasar – kompetensi dasar
(Depdiknas, 2009), kompetensi dasar dari penelitian ini yaitu Mendiagnosa
Kerusakan Transmisi Manual
KAJIAN TEORI DAN HIPOTESIS
TINDAKAN

PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH

Pembelajaran berbasis masalah adalah model pembelajaran dengan


pendekatan pembelajaran peserta didik pada masalah autentik
sehingga peserta didik dapat menyusun sendiri pengetahuannya,
menumbuh kembangkan keterampilan yang lebih tinggi dari
inquiry, memandirikan peserta didik dan meningkatkan
kepercayaan diri sendiri (Arends, dalam Abbas, dalam M. Hosnan,
2014: 295).
PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH

Langkah-langkah dalam model pembelajaran berbasis masalah


terdiri dari:
1. Orientasi peserta didik pada masalah.

2. Mengorganisasi peserta didik untuk belajar.

3. Membimbing penyelidikan individual dan kelompok.

4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya..

5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah


(M. Hosnan, 2014: 301)
KERANGKA BERPIKIR

Dalam memahami materi pelajaran yang guru sampaikan diharapkan hasil


belajar peseta didik meningkat.
Kerangka berpikir secara ringkasan dibuat bagian sebagai berikut :
SETTING PENELITIAN

Penelitian Tindakan Kelas ini dilaksanakan di Kelas XI


TKR 1 SMK Negeri Medan dengan jumlah peserta didik
36 orang, karena kelas tersebut tingkat kemampuannya
rata-rata sedang dan peneliti mengajar dikelas tersebut.

Lokasi Penelitian
Nama sekolah : SMK Negeri Medan
Alamat : Jl. Willem Iskandar,Pasar V,
Kenangan Baru
Kabupaten Deli Serdang Medan Provinsi Sumatera Utara
TEKNIK DAN ALAT PENGUMPULAN
DATA

1. Teknik Pengumpul Data


Teknik pengumpul data hasil belajar dalam penelitian
ini dikumpulkan dengan menggunakan teknik tes dan
data hasil pengamatan dikumpulkan dengan teknik
pengamatan (observasi).

2. Alat Pengumpulan Data


Alat pengumpul data dalam penelitian ini adalah
1. Tes
2. Lembar Penilaian Proses Belajar
3. Lembaran Observasi
ANALISIS DATA

 Data Deskriptif
 Data dianalisis secara deskriptif yaitu mengemukakan fakta-fakta dan
temuan-temuan yang terjadi selama penelitian berlangsung.Analisis
data bertujuan untuk melihat apakah terdapat meningktakan hasil
belajar. Dalam analisis nilai digunakan rumus :
a. Rata-rata hitung : rata-rata tes
nilai peserta tes
 Keterangan : N = Banyak peserta tes
 Data Kuantitatif
Data kuantitatif diperoleh dari hasil belajar peserta didik yang telah
mengikuti proses pembelajaran. Data hasil belajar yang diperoleh dari
rata-rata tes pengetahuan, sikap dan keterampilan yang terlampir
setelah proses pembelajaran dilakukan pada tiap siklus. Setelah hasil
belajar peserta didik terkumpul, maka mencari persentase dan nilai
rata-rata.
DATA HASIL TES

1. Untuk menghitung persentase ketuntasan belajar peserta didik secara


individu digunakan rumus :

2. Nilai rata-rata seluruh peserta didik didapat dengan menggunakan


rumus :

3. Untuk menghitung persentase ketuntasan belajar peserta didik secara


klasikal :
INDIKATOR PENCAPAIAN

`Dengan menggunakan Kriteria Ketuntasan Minimal


(KKM) yang telah ditetapkan dalam Kurikuluam
2013 Teknik Otomotif SMK Negeri Medan tahun
pelajaran 2017/2018, yaitu :
1) Peserta didik dikatakan tuntas belajar secara
individu, jika peserta didik tersebut telah menguasai
70% dari materi yang diuji.
2) Peserta didik dikatakan tuntas secara klasikal bila
85% dari seluruh pengikut tes sudah menguasai 70%
dari materi yang diujikan.
PROSEDUR PENELITIAN

 Hal-hal yang perlu dilakukan sebelum pelaksanaan tindakan :


1. Menentukan kelas yang akan digunakan untuk penelitian
2. Menentukan dan menyusun perangkat pembelajaran, meliputi: Rencana
Pelaksanaan Pembelajaran (RPP), daftar hadir dan daftar penilaian
peserta didik.
3. Menentukan standar kompetensi yang sesuai dengan model
Pembelajaran Berbasis Masalah.
4. Menyusun bahan ajar dalam bentuk power point dan video/ gambar
animasi yang mendukung materi ke vidio iteraktif.
5. Menyiapkan alat, bahan dan sumber belajar yang akan digunakan dalam
proses pembelajaran, meliputi : komputer/laptop, LCD, CD, buku
penunjang dan modul pembelajaran.
6. Menyiapkan instrumen observasi : lembaran format penilaian, lembar
observasi dan lain-lain.
7. Menyiapkan alat evaluasi : kisi-kisi soal, soal-soal tes tertulis, kunci
jawaban, lembar jawaban.
8. Refleksi pada setiap siklus.
PERENCANAAN SIKLUS

Siklus I Perencanaan Kompetensi Program Pembelajaran


/Materi Ajar  Merencanakan pembelajaran yang ditetapkan dalam proses pembelajaran
Memahami Kerusakan Transmisi Manual  Menentukan standar kompetensi dan kompetensi dasar
 Kontruksi Transmisi Manual  Menyiapkan bahan ajar dan sumber belajar
 Cara Kerja Transmisi Manual  Mengembangkan skenario pembelajaran
 Jenis-Jenis Kerusakan Transmisi  Menerapkan model pembelajaran berbasis masalah
Manual  Membuat test untuk mengetahui sejauh mana daya serap peserta didik pada
materi itu
 Mempersiapkan media pembelajaran kontruksi transmisi manual yang
berhubungan dengan materi ajar saat itu.
 Mengembangkan format observasi pembelajaran
Tindakan Menerapkan tindakan yang mengacu pada skenario pembelajaran
Pengamatan Melakukan observasi selama kegiatan pembelajaran dengan menggunakan
format observasi
Mengevaluasi hasil tindakan dengan menggunakan format penilaian
Refleksi  Melakukan observasi tindakan yang telah dilakukan
 Memperbaiki pelaksanaan tindakan sesuai hasil evaluasi untuk
digunakan pada siklus berikuitnya.
PERENCANAAN SIKLUS
Siklus II Perencanaan Kompetensi dasar/ materi ajar  Menetapkan/merumuskan keunggulan dan kelemahan yang
Mendiagnosis kerusakan transmisi manual dicapai pada kegiatan siklus 1.
 Jenis-Jneis Kerusakan Transmisi Manual  Meninjau kembali Rencana pembelajaran pada pada materi
 Langkah-Langkah Perbaikan Transmisi Manual Kontuksi Transmisi Manual
 Pemeriksaan Kerusakan Transmisi Manual  Mengevalusi kembali model pembelajaran berbasis masalah,
lembar observasi untuk kegiatan peserta didik dan guru, alat
evaluasi penilaian proses dan hasil belajar yang telah
disiapkan
 Pengembangan program tindakan siklus II

Tindakan Pelaksanaan program tindakan siklus II

Pengamatan Pengumpulan data tindakan siklus II

Refleksi Evaluasi tindakan siklus II


TERIMA KASIH 

Anda mungkin juga menyukai