Anda di halaman 1dari 20

POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA

JURUSAN KEPERAWATAN GIGI


2019
Siapakah
Aku ?
Gigi tidak
berlubang
Gigi bersih dari
karang gigi
Gigi tidak sakit dan
gusi tidak berdarah
Gigi masih utuh
Plak adalah lapisan tipis,
licin, terdapat kuman, dan
melekat di gigi. Terbentuk
dari air ludah, sisa
makanan, serta kuman.
Plak tidak bisa dibersihkan
hanya dengan berkumur,
tetapi dibersihkan dengan
cara menyikat gigi.

PLAK MENYEBABKAN :
Gigi berlubang - karang gigi - radang gusi
Faktor-faktor yang
mempengaruhi :
1. gigi
2. plak
3. makanan
4. waktu
Karang gigi

kumpulan plak dan sisa makanan yang


mengeras pada permukaan gigi.
Radang Gusi
Peradangan pada gusi yang menyebabkan
gusi menjadi bengkak, berwarna merah dan
mudah berdarah.
Sisa makanan adalah tempat tumbuhnya kuman

Sisa Makanan ---------------> Asam


penyebab gigi
berlubang
Perawatan Gigi dan Mulut
◎ Perawatan gigi
dan mulut
dilakukan dengan
menyikat gigi
secara rutin.
◎ Menyikat gigi
adalah
membersihkan
area mulut dan
gigi dengan
menggunakan sikat
gigi dan pasta gigi
Bagaimana caranya
agar gigi tetap sehat ?
Teknik ini paling baik untuk membersihkan plak
Berguna untuk membersihkan bagian gusi
Ujung sikat dipegang sampai ujung bulu sikat
mengarah 45º ke gigi dan gusi
Sikat ditekan kearah gusi dan digerakkan dengan
gerakan memutar yang kecil sehingga bulu sikat
masuk ke sela-sela gusi dan juga terdorong masuk
diantara gigi.
Makan makanan yang
menyehatkan gigi
Makanan yang menyehatkan gigi akan
mencegah datangnya penyakit gigi
Contohnya : buah buahan dan susu,
.
Makanan yang
menyehatkan
gigi
Mengurangi makanan
yang manis dan lengket
Contohnya permen, coklat, ice cream, cuka,
gula kapas, kacang, kue, yoghurt
Makanan
yang
berpotensi
merusak gigi
Rutin Memeriksakan
Gigi ke Dokter Gigi
AYO SIKAT GIGIMU
JANGANLAH LUPA KITA SIKAT GIGI
SIKATLAH GIGI DUA KALI SEHARI
JANGANLAH LUPA KITA SIKAT GIGI
SIKATLAH GIGI DUA KALI SEHARI
PAGI SESUDAH MAKAN
MALAM SEBELUM TIDUR
SUPAYA BERSIH GIGI PUN JADI SEHAT
PAGI SESUDAH MAKAN
MALAM SEBELUM TIDUR
SUPAYA BERSIH GIGI PUN JADI SEHAT

Nada : Anak Kambing Saya


TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai