Anda di halaman 1dari 18

Wahyu 7 : 1 - 8

PENDAHULUAN
Wahyu 7:1, Allah memerintahkan empat
malaikat berdiri pada keempat penjuru
bumi untuk menahan keempat angin bumi,
agar jangan ada angin yang bertiup di
darat, laut dan di pohon-pohon.
Sehingga…
Keadaan dan suasana di darat dan di laut
benar-benar dalam keadaan tenang
dan tidak ada gejolak samasekali.
Mengapa Allah lakukan hal ini…?
Allah tidak akan pernah ijinkan si penguasa
dunia, yaitu Antikristus, berkuasa di dunia
dan melakukan penganiayaan kepada orang
kudus, sebelum Allah memeteraikan…
Gereja Sempurna.
Mengapa... ?
Daniel 7:2,3
Kalau angin dari empat pujuru dibiarkan
bertiup akibat yang terjadi adalah: laut akan
bergoncang hebat dan akan muncul al:
“Empat Binatang Buas dan Besar”
 Keempat binatang buas ialah gambaran
para raja; para pemimpin; para
penguasa dunia yaitu:
Daniel 7:4
1. Binatang menyerupai SINGA dengan
empat sayap seperti burung rajawali.
 Inilah raja Babiel (Nebukadnezar)
penguasa dunia dizamannya.
Daniel 7:5
2. Seekor binatang menyerupai BERUANG
dengan tiga tulang rusuk dimulutnya.
 Inilah raja Media Persia, penguasa
dunia menggantikan Nebukadnezar.
Daniel 7:6
3. Seekor binatang serupa MACAN TUTUL
dengan empat sayap pada punggungnya
dan berkepala empat.
 Inilah raja Yunani (Iskandar Agung)
dgn 4jendral yang mendampinginya
untuk melaksanakan perintahnya.
 Iskandar Agung jadi penguasa dunia
dan semua raja-raja di dunia takluk di
bawah kekuasaannya.
Daniel 7:7
4. Seekor binatang yang menakutkan, dah-
syat dan kuat, bertanduk 10 dengan gigi
besar yang melahap dan meremukkan.
Sisanya diinjak-injak dengan kakinya.
 Model dan rupa binatang keempat,
tidak dikenali. Ia beda dibandingkan
ketiga binatang yg mendahuluinya.
 Binatang ke-4 belum digenapi, dialah
ANTIKRISTUS, yang akan berkuasa di
di akhir zaman.
KESIMPULAN
Dapat disimpulkan, mengapa Tuhan
memerintahkan agar keempat malaikat
untuk menahan empat angin dari keempat
penjuru angin untuk tidak bertiup?
Allah harus menahan Antikristus agar tidak
muncul dan menguasai dunia, sebelum
GEREJA SEMPURNA dimeteraikan,
disempurnakan dan disingkirkan
ke Padang Gurun.
7
6
Antikristus/Binatang ke 5
empat menyatakan diri.
4
Gereja Sempurna 3
Disingkirkan ke P. G.
Gereja Sempurna 2

Dimeteraikan 1

1 2 3 4 5 6 7
1 2 3 4 5 6 7

Gereja Tidak
Sempurna
 3,5 TAHUN

Tidak Dimeteraikan
MENGAPA GEREJA SEMPURNA
HARUS DIMETERAIKAN?
Akan ada Pernikahan antara Kristus
(Mempelai Laki-laki) dan Gereja
(Mempelai Perempuan).
Hanya Gereja Sempurna yang sudah
dimeteraikan yang akan menikmati
penggenapan Meteri VII, yaitu:
Pernikahan Kristus dengan Gereja
(Mempelai Laki-laki & Perempuan).
Selain itu…
Saat Kristus dan Gereja Sempurna menikah,
Gereja Sempurna belum disingkirkan dan
belum alami pengubahan tubuh. Sementara
itu akan terjadi…
1. Wahyu 8:7, Sangkakala Pertama
Malapetaka atas pohon, rumput-rumput-
an dan bumi yang akan hangus terbakar.
Tentunya akan berdampak terhadap
kebutuhan pangan manusia di bumi.
2. Wahyu 8:8,9 Sangkakala Kedua,
mendatangkan malapetaka terhadap
laut. Sehingga sepertiga laut menadi
darah, yang kerusakan biota laut dan
berdampak pada kehidupan manusia.
3. Wahyu 8:10, Sangkakala Ketiga,
sebuah bintang bernama APSINTUS,
akan jatuh menimpa air, sungai dan
mata-mata air. Banyak orang akan mati
karenanya, sebab air menjadi pahit.
Itulah sebabnya,...
Antikristus tidak akan menyatakan diri,
sebelum Gereja Sempurna dimeteraikan,
dan disingkrikan ke Padang Gurun.
Perhatikan ....
II Tesalonika 2:6,7
“Dan sekarang kamu tahu apa yang
menahan dia, sehingga ia baru akan
menyatakan diri pada waktu yang telah
ditentukan baginya. Karena secara rahasia
kedurhakaan telah mulai bekerja, tetapi
sekarang masih ada yang menahan. Kalau
yang menahannya itu telah disingkirkan,
pada waktu itulah si pendurhaka akan
menyatakan dirinya...”
7
6
Antikristus/Binatang ke 5
empat menyatakan diri.
4
Gereja Sempurna 3
Disingkirkan ke P. G.
Gereja Sempurna 2

Dimeteraikan 1

1 2 3 4 5 6 7
1 2 3 4 5 6 7

Gereja Tidak
Sempurna
 3,5 TAHUN

Tidak Dimeteraikan
YANG MEMETERAIKAN
Wahyu 7:2,3
Ayat ini menjelaskan bahwa yang
memeteraikan Gereja Sempurna bukan
salah satu dari keempat malaikat yang
menahan angin, tapi seorang malaikat lain,
yang mucnul dari tempat matahri terbit.
Tempat Matahari Terbit – Timur
Sebelah Timur (tempat matahari terbit)
adalah bahasa gambaran yang mengartikan:
SORGA
Bandingkan dengan ayat di bawah ini:
1. Matius 2:1,2
Orang-orang Majus datang dari Timur,
mereka adalah utusan dari sorga yang hadir
sebagai saksi kelahiran Tuhan Yesus.
2. Bilangan 3:38
Kemah Sembahyang (Tabernakel) didirikan
menghadap ke sebelah Timur, yaitu
menghadap ke arah sorga.
3. Matius 24:27
Kedatangan Yesus kedua kali, seperti kilat
yang memancar dari Timur ke Barat.
Malaikat dari Timur Memeteraikan
Malaikat dari Timur, tidak cuma membawa
meterai, tetapi memeteraikan 144.000
hamba-hamba Allah dengan meterai
yang dibawanya. Markus 1:8; Wahyu 5:5,
yang berhak membawa, membuka meterai
dan memeteraikan adalah Yesus Kristus.

Anda mungkin juga menyukai