Anda di halaman 1dari 15

MENGGAMBAR RAGAM HIAS

1.Pengertian Ragam Hias


Ragam hias disebut juga Ornamen,
ragam hias di Indonesia dipengaru
hi oleh Lingkungan alam,flora,fauna
serta manusia yang hidup didalamnya.
Menggambar ragam hias dapat di
lakukan dengan cara digayakan(stilir/
stilasi) yang meliputi penyederhanaan
bentuk dan perubahan bentuk(Defor
masi)
STILASI FLORA dan FAUNA
MOTIF BATIK,SULAM & UKIR
DEFORMASI MANUSIA
2.Motif Ragam Hias
a.Flora(vegetal)
banyak dijumpai pada batik,
ukiran,kain sulam,tenun,
bordir.
b.Fauna(Animal)
Ragam hias fauna sudah me
ngalami deformasi namun ti
dak meninggalkan bentuk asli
nya.beberapa hewan yang bia
sa dipakai sebagai motif hias.
al:kupu-kupu,burung,kadal,ga
jah,ikan.
Motif fauna banyak digunakan
di daerah: Jogja,Bali,Sumatera,
Kalimantan,Sulawesi dan Pa
pua.
c.Geometris
Merupakan motif hias yang di
kembangkan dari berba
gai bentuk garis yang di
gayakan sesuai selera
dan imajinasi pembuat
nya.
MOTIF HIAS GEOMETRIS
d.Figuratif (figural )
Ragam hias figuratif berupa
obyek manusia dengan pengga
yaan bentuk/stilasi,menyederha
nakan dan merubah bentuk /
deformasi.
3.Pola Ragam Hias
Umumnya menggunakan pola
yang diulang-ulang,teratur ,teru
kur dan memiliki keseimbangan.
RAGAM HIAS FIGURATIF
4.Teknik Menggambar Ragam Hias
Yang harus diperhatikan al :
a.Menentukan obyek ragam hias.
b.Mempersiapkan alat dan media
gambar.
c.Menentukan ukuran pola gam
bar.
d.Membuat sketsa ragam hias
e.Mewarnai ragam hias.
Selamat menggambar
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai