Anda di halaman 1dari 30

TONO-SAN NO ENPITSU DESU KA

1. Hon :buku
2. Nooto :buku catatan
3. Jisho :kamus
4. Enpitsu :pensil
5. Kaban : tas
6. Tokee :jam
7. Keshigomu :penghapus
8. Kyookasho :buku pelajaran
1. Kore wa KB (orang) no KB (benda) desu.
pola kalimat ini untuk menyatakan kepemilikan benda.
dalam pengucapan, apabila kita mengethui KB
(bendanya) apa, maka kata benda yang ada di belakang
“no” dapat dihilangkan.
contoh kalimat:
1. Kore wa watashi no hon desu. (ini buku <milik>
saya).
2. Sore wa edi san no kaban desu. (itu tas edi).
3. Are wa hendy san no kyoukasho desu. (itu buku
pelajaran hendy).
Contoh percakapan :
 Q : kore wa dare no enpitsu desuka. (ini
pensil siapa?)
A : watashi no desu. (milik saya)
 Q : kore wa dare no nouto desuka. (ini buku
catatan siapa?)
A : desy san no desu. (milik desy)
2. Kore / sore /are wa KB (orang) no KB (benda) dewa
arimasen.
pola kalimat ini digunakan untuk menyangkal
kepemilikan benda.
contoh :
 a. Kore wa watashi no hon dewa arimasen.
(ini bukan buku saya)
 b. Sore wa edi san no kaban dewa arimasen.
(itu bukan tas edi)
 c. Are wa hendy san no kyoukasho desu. (itu
bukan buku pelajaran hendy)
Contoh percakapan :
 Q : kore wa watashi no hon desuka. (apakah
ini buku saya?)
A : hai, anata no hon desu. (iya, buku anda)
Iie, anata no hon dewa arimasen. (tidak,
bukan buku anda)
 Q : sore wa edi san no kaban desuka.
A : hai, edi san no kaban desu. (iya, tas edi)
Iie, edi san no kaban dewa arimasen.
(tidak, bukan tas edi)
DOKO NI ARIMASU KA
Kosakata (barang-barang yang ada
di kelas):
1. Isu : kursi
2. Tsukue :meja
3. Karendaa :kalender
4. Gomibako :tong sampah
5. Kabin :vas bunga
6. Kokuban :papan tulis
(letak posisi benda)
1. Ue : atas
2. Naka : dalam/ tengah
3. Shita : bawah
4. Arimasu : ada
1. KB (benda) wa KB (tempat/benda) no KB (posisi)
ni arimau.
pola kalimat ini digunakan untuk menyatakan
letak/posisi benda.
contoh kalimat :
1. hon wa kaban no naka ni arimasu.
2. Kabin wa tsukue no ue ni arimasu. (vas bunga
ada di atas meja).
3. Heny san no fudebako wa kaban no naka ni
arimasu. (tempat pensil heny ada di dalam tas).
Contoh percakapan :
 Q : karendaa wa doko ni arimasuka. (kalender ada di
mana?)
A : tsukue no ue ni arimasu. ( ada di atas meja)

 Q : gomibako wa doko ni arimasuka. (tempat sampah


ada di mana?)
A : kokuban no shita ni arimasu. (ada di bawah papan
tulis)
Conto laporan :
Kabin wa tsukue no ue ni arimasu.
TOIRE WA DOKO DESU KA
1. Kōchōshitsu : ruang kepala sekolah
2. Shokuinshitsu : ruang guru
3. Hokenshitsu : ruang UKS
4. Toshoshitsu : ruang perpustakaan
5. Jimushitsu : ruang kantor/ TU
6. Kantin : kantin
7. Toire : toilet
8. Kōtē : lapangan
9. Kyōshitsu : ruang kelas
Kata tunjuk tempat
1. Koko :di sini
2. Soko :di situ
3. Asoko :di sana

Letak tempat
1. Mae :didepan
2. Tonari : do dekat

catatan: “tonari” hanya digunakan untuk benda yang


sejenis dan letaknya berderetan , seperti gedung dan
orang.
 POLA KALIMAT
KB(nama tempat) wa KB(letak) desu.
>>>Digunakan untuk menyatakan letak
keberadaan tempat
Contoh :
1. Kōchōshitsu wa koko desu. (Ruang kepala
sekolah disini)
2. Shokuinshitsu wa soko desu. (Ruang guru
di situ)
Contoh kalimat percakapan :
1. A : Toire wa doko desu ka.
B : Asoko desu.
2. A : Toire wa doko desu ka.
B : jimu-shitsu no tonari desu.
DONI-SAN WA DOKO NI IMASU
KA
 KOSAKATA TAMBAHAN
1. Ushiro : belakang
2. Mae : depan
3. Tonari : dekat
4. Imasu : kata yang digunakan ketika
obyeknya adalah benda hidup
5. Arimasu : kata yang digunakan ketika
obyeknya adalah benda mati
1. KB (orang) wa KB (tempat) ni imasu.
pola kalimat ini digunakan untuk
menyatakan tempat keberadaan seseorang.
“arimasu” digunakan untuk benda mati,
sedangkan “imasu” digunakan untuk benda
hidup.
contoh : devi_san wa jimushitsu ni imasu.
Contoh kalimat:
1. Tanaka-san wa kantin ni imasu
2. A : Tanaka-san wa doko ni imasu ka.
B : kantin ni imasu
2. KB (orang) wa KB (orang/tempat) no KB (Posisi)
ni imasu.
pola kalimat inidigunakan untuk menyatakan
tempat keberadaan seseorang.
contoh:
 Ratri san wa Kiky no ushiro ni imasu. (Ratri ada di
belakang kiky)
 Doni san wa Ali san no mae ni imasu. (Doni ada
di depan Ali)
 Linda san wa kantin no mae ni imasu. (Linda ada
di depan kantin)
 Riris san wa kōchōshitsu ushiro ni imasu. (Riris
ada di belakang ruang kepala sekolah)
Contoh percakapan :
1. A :Yamade-sensei wa doko ni imasu ka.
B : Soni-san no mae ni imasu.
2. Q : Bety san wa doko ni imasuka. (Bety ada di
mana?)
A : jimushitsu no mae ni imasu. (ada di depan
kantor/Ruang TU)
2. Q : Jeny san wa doko ni imasuka. (Jeny ada di mana?)
A : toshoshitsu no tonari ni imasu. (di dekat
perpustakaan)
TANJOUBI
 Tanggal 1 : tsuitachi  Tanggal 16 : juu roku nichi
 Tanggal 2 : futsuka  Tanggal 17 : juu sichi nichi
 Tanggal 3 : mikka  Tanggal 18 : juu hachi nichi
 Tanggal 4 : yokka  Tanggal 19 : juu ku nichi
 Tanggal 5 : itsuka  Tanggal 20 : hatsuka
 Tanggal 6 : muika  Tanggal 21 : ni juu ichi nichi
 Tanggal 7 : nanoka  Tanggal 22 : ni juu ni nichi
 Tanggal 8 : youka  Tanggal 23 : ni juu san nichi
 Tanggal 9 : kokonoka  Tanggal 24 : ni juu yokka
 Tanggal 10 : touka  Tanggal 25 : ni juu go nichi
 Tanggal 11 : juu ichi nichi  Tanggal 26 : ni juu roku nichi
 Tanggal 12 : juu ni nichi  Tanggal 27 : ni juu sichi nichi
 Tanggal 13 : Juu san nichi  Tanggal 28 : ni juu hachi nichi
 Tanggal 14 : Juu yokka  Tanggal 29 : ni juu ku nichi
 Tanggal 15 : juu go nichi  Tanggal 30 : san juu nichi
 Tanggal 31 : san juu ichi nichi
 1-gatsu (Ichi gatsu) : Bulan Januari
 2-gatsu (Ni gatsu) : Bulan Februari
 3-gatsu (San gatsu) : Bulan Maret
 4-gatsu (Shi gatsu) : Bulan April
 5-gatsu (Go gatsu) : Bulan Mei
 6-gatsu (Roku gatsu) : Bulan Juni
 7-gatsu (Sichi gatsu) : Bulan Juli
 8-gatsu (Hachi gatsu) : Bulan Agustus
 9-gatsu (Ku gatsu) : Bulan September
 10-gatsu (Juu gatsu) : Bulan Oktober
 11-gatsu (Juu ichi gatsu) : Bulan November
 12-gatsu (Juu ni gatsu) : Bulan Desember
 Kyō : hari ini
 Ashita : besok
 Asatte : lusa
 Kon getsu : bulan ini
 Rai getsu : bulan depan
 Tanjōbi : hari ulang tahun
 Itsu : kapan
 POLA KALIMAT
KB(bilangan) gatsu KB(bilangan) nichi desu.
 Contoh :
1.8(hachi) gatsu kokonoka .
bulan 8 tanggal 9 ( 9 Agustus)
2. 10(juu) gatsu mikka (3 Oktober)
Catatan :
*penyebutan bulan dalam bahasa jepang berdasarkan
urutan bulan. Contoh: “Bulan Januari” adalah bulan
pada urutan pertama atau ke-1 jadi penyebutannya
dalam bahasa jepang adalah ichi gatsu. “Bulan
Februari” adalah bulan ke-2 jadi ni gatsu. Begitu
seterusnya sampai bulan Desember.
Contoh kalimat:
 1. Kyou wa 2(ni) gatsu 12(juu ni) nichi desu. (Hari ini
tanggal 12 Februari)
 2. Ashita wa 2 gatsu 13(juu san) nichi desu.
(Besok tanggal 13 Februari)
 3. Asatte wa 2 gatsu 14(juu yokka) desu.
(Besok tanggal 14 Februari)
Contoh percakapan :
Ayunda : nita-san no tanjoubi wa itsu desu ka.
Nita : 1-gatsu hatsuka desu.
Ayunda : sō desu ka.

Contoh laporan :
Nita-san no tanjoubi wa 1-gatsu hatsuka desu

Catatan:
“sō desu ka” pada kalimat ini mempunyai arti “o begitu”

Anda mungkin juga menyukai