Anda di halaman 1dari 11

Prinsip dan Mekanisme

Penentuan Konsentrasi
Logam dengan AAS

SHIDIQ TRIANTO 1906435643


AAS
Komponen utama :
● Hollow Cathode
● Atomizer
● Monochromator

2
Hollow
Cathode Lamp
Merupakan suatu alat yang digunakan sebagai sumber radiasi dalam Spektrofotometri
Serapan Atom (SSA)

3
Apa yang
terjadi di
Hollow
Cathode
Lamp?

4
Atomizer
Peristiwa :
5
• Pengistaan
Sampel
• Penguapan Zat
• Absorbsi
Monochromator
Memisahkan radiasi resonansi yang telah mengalami absorpsi tersebut
dari radiasi-radiasi lainnya.

6
“ Hukum Lambert & Hukum Beer
Bila suatu sumber sinar monokromatik melewati medium
transparan, maka intensitas sinar yang diteruskan berkurang
dengan bertambahnya ketebalan medium yang mengabsorpsi.

Intensitas sinar yang diteruskan berkurang secara eksponensial


dengan bertambahnya konsentrasi spesi yang menyerap sinar
tersebut.

7
Hukum Lambert Beer
𝐼 = 𝐼0 𝑒 −(𝜀.𝑏.𝑐)
log 𝐼 = 𝑙𝑜𝑔𝐼0 . −𝜀. 𝑏. 𝑐
log 𝐼
− = 𝜀. 𝑏. 𝑐 Dimana :
𝑙𝑜𝑔𝐼0 𝐼0 = Intensitas sumber sinar (W/m2)
𝐼 = Intensitas sinar yang diteruskan (W/m2)
𝑙𝑜𝑔𝐼0 − log 𝐼 = 𝜀. 𝑏. 𝑐 𝜀 = Absortivitas molar (1/M.cm)
𝐴 = 𝜀. 𝑏. 𝑐 𝑏 = Panjang medium (cm)
𝑐 = Konsentrasi sampel (cm)
𝐴 = Absorbansi

8
CARA MENENTUKAN KONSENTRASI SAMPEL

𝐴 = 𝜀. 𝑏. 𝑐
𝑦 = 𝑚. 𝑥
1. Menentukan gradien menggunakan larutan stadar.denga kurva
regresi linier.
2. Dari absorbansi larutan sampel dan gradien larutan standar dapat
ditentukan konsentrasi sampel.
𝐴
=𝑐
𝜀.𝑏

9
Referensi
Anonim. 2004. Hollow Cathode Lamp.
https://www.indiamart.com/proddetail/hollow-cathode-lamp-
4401130691.html . Diakses pada tanggal 27 Oktober 2019. pukul 16.14
WIB.
Anonim. 2010. Monochromator.
https://web.nmsu.edu/~esevosti/monochromator.htm . Diakses pada
tanggal 28 Oktober 2019. pukul 22.37 WIB.
Aprilia, D., dkk.. 2015. Makalah Spektrofotometri Serapan Atom.
https://www.academia.edu/13867003/Spektrofotometri_Serapan_At
om_AAS_ . Diakses pada tanggal 30 Oktober 2019. pukul 19.32 WIB.
Hisham, Suryana. 2019. Pengertian Eksitasi.
https://hisham.id/2015/07/pengertian-eksitasi.html . Diakses pada
tanggal 30 Oktober 2019. pukul 20.41 WIB.
Skoog, Holler, Nieman. 1998. Principles of Instrumental Analysis, 5th ed.
Saunders College Publishing. USA
10
Thanks!
11

Anda mungkin juga menyukai