Anda di halaman 1dari 4

“ PENDIDIKAN KEWARNEGARAAN”

KETAHANAN NASIONAL DAN BELA


NEGARA
Ketahanan Nasional  kekuatan, kemampuan,
daya tahan, dan keuletan yang menjadi tujuan
suatu bangsa untuk menghadapi tantangan,
ancaman, hambatan, dan gangguan yang datang
dari luar ataupun dari dalam.

Bela negara  sikap dan perilaku warga


negara yang dijiwai oleh kecintaannya
kepada Negara Kesatuan Republik
Indonesia yang berdasarkan
dan dalam
menjalin kelangsungan hidup bangsa dan
negara
Ketahanan nasional dan bela
negara
 Nilai-nilai
nasionalisme (nationalisme) dan
bela negara menjadi pijakan dalam
membangun kekuatan nasional yang
akan menjadi kekuatan pertahanan
negara (national defence) Indonesia
yang tangguh dan kuat.
Unsur-Unsur Ketahanan Nasional dan Bela
Negara
 Ketahanan nasional  Bela Negara
Tri gatra adalah aspek  Cinta tanah air
alamiah : penduduk,sumberdaya
alam, dan wilayah.  Kesadaran berbangsa dan
bernegara
Pancagatra adalah aspek
sosial  Rela berkorban untuk
bangsa dan negara
(intangible) yang terdiridari
ideology, politik, ekonomi ,
sosila buadaya dan pertahanan
keamanan.

Anda mungkin juga menyukai