Anda di halaman 1dari 6

Lactamam Tablet dan Nupovel Inj

Lactamam Tablet

 Lactamam merupakan sediaan tablet yang
mengandung Ekstrak Trigonella foenum-graecum
seed dan Ekstrak Sauropus androgynus. Lactamam
digunakan sebagai suplemen untuk merangsang
produksi ASI pada ibu menyusui. Pemberian ASI
eksklusif sejak bayi lahir ke dunia hingga bayi
berusia 6 bulan.
Keterangan Lactamam

 Golongan: Obat Bebas
 Kelas Terapi: Supemen dan Terapi Tambahan
 Kandungan: Trigonella foenum-graecum seed 600
mg, Sauropus androgynus 100 mg
 Bentuk: Kaplet
 Satuan Penjualan: Strip
 Kemasan: Strip @10 Kaplet
 Farmasi: Novell Pharmaceutical.
Tentang Lactamam

Dosis & Cara Penggunaan Lactamam
 Pemakaian Lactamam untuk ibu menyusui adalah diminum 3 x sehari 2-3
kaplet. Boleh diberikan sebelum atau sesudah makan.
Efek Samping Lactamam
 Efek samping yang mungkin terjadi selama pengunaan Lactamam, antara
lain diare, bau khas keringat dan urin.

Interaksi Obat:
Berikut adalah beberapa Interaksi obat yang umumnya terjadi saat
penggunaan Lactamam bersamaan dengan Glipizide, heparin, warfarin,
ticlopidine.

Perhatian:
Penggunaan Lactamam pada pasien Diabetes, hipoglikemia, asma, migrain,
dan hipertensi.
Nupovel Inj

 Nupovel Injection mengandung komposisi aktif
berikut: Propofol
 Penggunaan yang paling sering dilaporkan untuk obat ini
adalah Anestesi
 Peringatan:
Hati-hati dalam menggunakan obat ini jika pernah atau
sedang menderita anemia, gangguan hati atau ginjal, koma
miksedema, penyakit jantung, hipotensi, peningkatan
tekanan dalam otak, gangguan aliran darah otak, epilepsi,
gangguan saluran pernapasan, kolesterol tinggi, trigliserida
tinggi, dan pankreatitis.
Nupovel Inj

Efek samping yang umum terjadi akibat pemberian propofol meliputi:
 Ruam
 Gatal
 Iritasi pada area kulit yang disuntik
 Trigliserida tinggi
 Gangguan pernapasan
 Propofol infusion syndrome, yaitu kondisi di mana terjadi gangguan
pada otot, ginjal, jantung, dan tingginya kadar protein dalam darah.
 Denyut jantung melambat
 Tekanan darah rendah
 Kejang
 Pankreatitis
 Kadar sel darah putih rendah dalam darah.
 Trombositopenia
 Demam

Anda mungkin juga menyukai