Anda di halaman 1dari 3

GAP ANALISIS

ZEFIRA WISNA MAULIDHA


03111540000053
KONDISI EKSISTING KONDISI IDEAL

•Terdapat pembangunan jalan rel keretaapi •Adanya perencanaan perkuatan dan perbaikan tanah
makassar- pare pare. dasar dan tanah timbunan agar timbunan yang
direncanakan tidak mengalami kelongsoran.
•Pada Sta KM 87+200 hingga Sta KM 88+100
terdapat timbunan yang tingginya 10 m. •Sistem perkuatan dan perbaikan yang dipilih adalah
yang paling ekonomis dan mudah pelaksanaannya
•Kondisi tanah pada STA KM 87+200 hingga STA serta sesuai dengan kondisi daerah perencanaan.
KM 87+500 berupa tanah lunak sedalam 8 m, lalu
pada STA 87+500 sampai 87+700 terdapat tanah •Sistem perkuatan dan perbaikan tanah dasar dan
lunak sedalam 1 m, lalu pada STA KM 87+700 timbunan yang direncanakan berguna untuk jangka
hingga 88+100 terdapat tanah lunak sedalam 8 m. panjang.
•Terdapat beban rel dan kereta api yang akan
melewati timbunan dan karena timbunan sangat
tinggi hingga 10 m dan kondisi tanah lunak yang
cukup dalam, maka rawan terjadi longsor.
GAP ANALISIS
o Bagaimana merencanakan perkuatan dan perbaikan tanah dasar dan timbunan
yang efektif dan ekonomis ?
oBagaimana merencanakan perkuatan dan perbaikan tanah dasar dan timbunan
yang berguna untuk jangka panjang ?

Anda mungkin juga menyukai