Anda di halaman 1dari 13

Sistem Operasi Komputer

LINUX
Di Susun Oleh:
1. Ahmad Misbahul Munir
2. Riska Ayu Elfinda
3. Cantika Aghniya’ul .A.D
Pengenalan Sistem operasi
Komputer

Sistem operasi adalah perangkat lunak


komputer atau software yang bertugas untuk
melakukan kontrol dan manajemen perangkat
keras dan juga operasi- operasi dasar sistem,
termasuk menjalankan software aplikasi seperti
program- program pengolah data yang bisa
digunakan untuk mempermudah kegiatan
manusia.
APA itu LINUX ?
 Linux adalah sebuah sistem operasi (OS) Open
Source yang merupakan turunan dari UNIX.
 Linux adalah sistem operasi yang disebarkan
secara luas dengan bebas dibawah lisensi GNU
General Public License (GPL), dan Free
Sofware.
 Linux adalah SO yang akan terus berkembang
dengan bebas dan juga FREE.
Apa itu FREE ?

 FREE tidak sama dengan GRATIS

 FREE artinya kebebasan:

 Bebas di Duplikasi/Copy

 Bebas di Ubah/Modifikasi

 Bebas di Distribusi/Jual/Disewa

 LINUX is FREE SOFTWARE


Sejarah Linux

Linux [LINus UniX] merupakan sebuah


sistem operasi yang dibuat oleh Linus Torvalds
yang terinspirasi oleh Minix [MIni uNIX]. Minix
merupakan sebuah sistem operasi kecil yang
dikembangkan oleh Andrew S Tanenbaum.
Pada awalnya Linux merupakan sebuah proyek
hobi yang dikerjakan oleh Linus Torvalds,
remaja 21 Tahun yang kuliah di universitas
Helsinki Finlandia pada tahun 1991.
Beberapa keunggulan linux
daripada SO yang lain
 Di dalam distribusi Linux terdapat software-
softwareyang tidak ada lisensinya atau bisa
dikatakan gratis.
 Sistem operasi yang lengkap yang :
 Stabil - aplikasi yang crash tidak menyebabkan
sistem operasi Down
 Reliable - Server Linux sudah biasa hidup
dalam jangka waktu lama, dibanding Windows
yang perlu diReboot secara berkala
 Dilengkapi dengan puluhan lingkungan
pengembangan aplikasi, termasuk C, C++,
Fortran, Ada, toolkit seperti Qt dan beberapa
bahasa script semacam Perl, Python, Awk, dan
sed. Kompiler C pada Windows harganya lebih
dari 1000 Dolar Amerika
 Linux mempunyai kompatibilitas ke belakang
yang lebih baik (better backward-compatibilty).
Hardware yang telah berusia lama, masih
sangat berguna dan dapat dijalankan dengan
baik di atas Linux.
 Tersedia pula software komersial, jika
kebutuhan tidak terpenuhi dengan software
yang gratis
 Sistem operasi yang mudah untuk diupgrade
 Mendukung banyak prosesor sebagai standar
 Multi-Tasking yang nyata; memungkinkan untuk
menjalankan lebih dari satu program pada
waktu yang sama
 Virus tidak akan jalan di sistem LINUX
Beberapa aplikasi komersial yang
fungsinya sama dengan di Windows
Macam-macam Distro Linux
Contoh Tampilan Linux Ubuntu
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai