Anda di halaman 1dari 39

MEMAHAMI PENATAAN PRODUK

Tipe – Tipe Penataan (Display) Produk


Menurut Alma (2009), dalam penataan produk dikenal tiga macam display, yaitu sebagai berikut.

1. Window Display

Window Display adalah pemajangan


barang dagang di etalase atau toko.
Dengan window display, diharapkan
calon pembeli akan tertarik dengan
pajangan tersebut dan mendorong
mere-ka untuk masuk kedalam toko.
Selain untuk menarik minat konsumen,
window display dapat menjaga
keamanan barang dagang.
Window display mempunyai beberapa
tujuan, yaitu sebagai berikut.
a. Menarik perhatian konsumen lewat.
b. Menyatakan kualitas yang baik atau
harga yang murah sebagai ciri khas dari
toko tersebut.
c. Memancing perhatian terhadap barang-
barang istimewa yang dijual di toko.
d. Menimbulkan impulse buying (dorongan
seketika).
e. Menimbulkan daya tarik terhadap
keseluruhan suasana toko.
Tipe – Tipe Penataan (Display) Produk
2. Interior Display

Interior display adalah pemajangan barang dagang, gambar,


kartu harga, dan symbol – symbol didalam toko. Interior display merupakan suatu
metode memanfaatkan ruangan toko atau
area penjualan untuk menata produk dan semua elemen
pelengkap display.
Interior display dikelompokkan dalam beberapa jenis,
diantaranya sebagai berikut.

A. Merchandise display, pemajangan produk di dalam toko. Bentuk pemajangan


merchandise display diantara lain :

1) Open Display

Barang dipajangkan pada suatu tempat terbuka sehingga dapat dihampiri dan
dipegang, dilihat terus dan diteliti oleh calon pembeli tanpa bantuan dari petugas
penjualnya.
INTERIOR DISPLAY
INTERIOR DISPLAY
2) Closed Display

Closed Interior Display adalah penataan barang dagangan di dalam kegiatan usaha,
di mana barang diletakkan dalam tempat tertentu, sehingga konsumen hanya dapat
mengamati saja.

3) Architectural Display

Architectural Display adalah penataan barang, yaitu menata gambar yang


menunjukkan gambaran mengenai penggunaan barang yang diperdagangkan,
misalnya ruang tamu, mebeleur, di kamar tidur, dan sebagainya.

B. Store Sign and Decoration, adalah tanda, simbol, poster, gambar, semboyan, dan
sebagainya disimpan di atas meja atau digantung dalam toko. Store Sign untuk
membimbing calon pembeli ke arah barang dagang dan memberi keterangan
kegunaan barang. Sedangkan decoration pada umumnya digunakan dalam peristiwa
khusus, seperti sat hari rya Idul Fitri, Natal, Tahun Baru, dll.
CLOSED DISPLAY
Architectural Display
Store Sign and Decoration
C. Dealer Display, adalah symbol atau petunjuk penggunaan barang yang
dibuat oleh produsen.

3. Exterior Display

Exterior display, yaitu pemajangan produk di tempat tertentu di luar toko dan
luar kegiatan usaha yang bisa digunakan untuk promosi dan pengenalan
produk baru serta penjualan istimewa. Contoh : cuci gudang, diskon, pameran,
dll.

4. Solari Display

Solari Display, adalah pemajangan produk melalui media lain dengan tujuan
menarik perhatian calon konsumen terhadap produk yang dipajang. Contoh :
me-
Majang pakaian model baru melalui boneka model (manekin), agar memancing
perhatian pengunjung dan daya tarik untuk membeli.
Exterior Display
SOLARI DISPLAY
Dealer Display
PENATAAN PRODUK FRESH
Penataan sayuran /vegetables

JENIS SAYURAN PERALATAN YANG SUHU YANG KEMASAN DISPLAY TEKNIK PENATAAN PRODUK
DIGUNAKAN DIPERLUKAN

SAYURAN DAUN (bayam

SAYURAN BUAH DAN BUNGA


(brokoli

SAYURAN AKAR,(wortel
 

SAYURAN UMBI (kentang,


Penataan buah-buahan Fresh fruits

Jenis buah-buahan Peralatan Suhu Kemasan display Teknik penataan


yang yang produk
digunakan diperlukan
• Buah-buah local
• Buah-buah impor
PENATAAN SAYURAN DAN BUAH
Daging /fresh Meat
Penataan daging di supermarket adalah sebagai berikut :

JENIS Peralatan Suhu yang Kemasan display Teknik penataan


DAGING yang diguna diperlukan produk
untuk display

Daging
sapi

Daging
ayam
Produk olahan susu
Dairy products

Jenis dairy Peralatan Suhu yang Kemasan Teknik penataan


Product Yang digunakan diperlukan Display
untuk display

Minuman (Yogurt,

Makanan ( keju,
Showcase chiller
Produk yang dibekukan
Chilled and frozen product

Jenis chilled & Peralatan yang Suhu yang Kemasan Teknik


frozen product digunakan diperlukan Display Penataan
untuk Display produk

Makanan daging
beku, sayuran
Beku, chicken
nugget

Minuman beku, ice


cream, sari buah,
dll.
PENATAAN PRODUK
FASHION DAN
SPORT
PRODUK FASHION
Produk fashion adalah suatu produk yang
mempunyai ciri –ciri khusus yang dapat
mewakili style yang sedang tren dalam
Suatu Kurun tertentu. Supermarket harus
selalu menyediakan produk fashion yang
mengikuti style/gaya yang sedang trendy.
Produk fashion meliputi keseluruhan yang
mendukung penampilan seseorang wanita,
pria,
anak laki – laki dan perempuan serta bayi.
Contoh: pakaian, sepatu, tas, aksesori,
pakaian bayi.
style (model,jenis bahan,jenis print,atau
motif gambar kain)
PENGELOMPOKAN PRODUK FASHION
Pengelompokan Produk Fashion Bayi

PAKAIAN BAYI PERLENGKAPAN TIDUR PERLENGKAPAN BAYI


PENGELOMPOKAN PRODUK FASHION
Pengelompokan Produk Fashion Anak – Anak Pengelompokan Produk Fasion Remaja

PAKAIAN ANAK PAKAIAN ANAK SEPATU PAKAIAN PAKAIAN SEPATU


LAKI - LAKI PEREMPUAN REMAJA REMAJA REMAJA
LAKI-LAKI PEREMPUAN
PENGELOMPOKAN PRODUK FASHION
PAKAIAN LAKI- PAKAIAN SEPATU AKSESORI TAS
LAKI DEWASA PEREMPUAN DEWASA
DEWASA
Pengelompokan
Produk Fashion
Dewasa
PENATAAN PRODUK FASHION
Penataan Produk Fashion Bayi Penataan Produk Fashion Anak-Anak

Penataan produk bayi dilakukan dengan Penataan produk fashion anak-anak


cara : dikelompokkan berdasarkan urutan
atau tahapan, yaitu sebagai berikut.
1) Grouping, yaitu pengelompokan
berdasarkan kategorinya 1) Penataan sesuai dengan koleksi
misalnya : 2) Tiap koleksi kemudian ditata menurut
-Perlengkapan bayi yang baru lahir style (model,jenis bahan,jenis print,atau
-Pakaian bayi berdasarkan usia (1 bln, 2 motif gambar kain)
bln, dst.) 3) Produk ditata menurut intensitas warna
-Perlengkapan bayi 4) Produk ditata menurut size atau ukuran
-Perlengkapan tidur (baik ukuran baju, maupun ukuran print atau
motif tiap-tiap kelompok)
2) Untuk display baju, stelan dipadankan
dengan aksesorinya, misalnya sarung
tangan, kaos kaki, dan topi rajut.
PENATAAN PRODUK FASHION
Penataan Produk Fashion Remaja Penataan Produk Fashion Dewasa

Penataan produk fashion remaja hampir Berikut adalah penataan produk fashion
sama dengan anak – anak. Berikut dewasa yang tetap menggunakan prinsip
pengelompokan penataan produk Penataan produk fashion.
fashion remaja.
1) Penataan dilakukan menurut koleksinya
1) Penataan sesuai dengan koleksi 2) Penataan menurut style ( model dan jenis
2) Koleksi terbaru dipajang paling depan print)
3) Dari tiap-tiap koleksi kemudian ditata a. polos d. bulat-bulat
menurut style b. bunga-bunga e. garis-garis
4) Penataan menurut intensitas warna c. kotak-kotak f. morif gambar
5) Penataan menurut ukuran 3) Barang terbaru dipajang didepan, yang lama
6) Memadu padankan produk yang dibelakang
sedang menjadi tren 4) Penataan menurut intensitas warna
5) Penataan menurut size
6) Memadupadankan produk dengan yang
sedang tren
Seorang yang bekerja pada department strore harus
mengetahui pengetahuan produk terhadap produk yang
dijual, seperti pakaian baik untuk pria, wanita maupun anak;
sepatu dan tas. Mereka harus mengenal dan mengerti
dengan baik secara rinci tentang produk tersebut, seperti
bahan
dasarnya, ukurannya, keserasiannya dengan ukuran tubuh
dan penanganan atau perawatannya.

Bahan Dasar
Busana
Seorang yang bekerja pada department strore harus
mengetahui pengetahuan produk terhadap produk yang
dijual, seperti pakaian baik untuk pria, wanita maupun anak;
sepatu dan tas. Mereka harus mengenal dan mengerti
dengan baik secara rinci tentang produk tersebut, seperti Tabel ukuran busana anak-anak
bahan
dasarnya, ukurannya, keserasiannya dengan ukuran tubuh
dan penanganan atau perawatannya.

Ukuran Tabel ukuran busana wanita-remaja

Busana

Tabel ukuran busana wanita


Tabel ukuran busana pria
Seorang yang bekerja pada department strore harus
mengetahui pengetahuan produk terhadap produk yang
dijual, seperti pakaian baik untuk pria, wanita maupun anak;
sepatu dan tas. Mereka harus mengenal dan mengerti
dengan baik secara rinci tentang produk tersebut, seperti
bahan
dasarnya, ukurannya, keserasiannya dengan ukuran tubuh
dan penanganan atau perawatannya.

Keserasian
Busana dengan
Kondisi Tubuh
Seorang yang bekerja pada department strore harus
mengetahui pengetahuan produk terhadap produk yang
dijual, seperti pakaian baik untuk pria, wanita maupun anak;
sepatu dan tas. Mereka harus mengenal dan mengerti
dengan baik secara rinci tentang produk tersebut, seperti
bahan
dasarnya, ukurannya, keserasiannya dengan ukuran tubuh
dan penanganan atau perawatannya.

Pemahaman
Sepatu
Seorang yang bekerja pada department strore harus
mengetahui pengetahuan produk terhadap produk yang
dijual, seperti pakaian baik untuk pria, wanita maupun anak;
sepatu dan tas. Mereka harus mengenal dan mengerti
dengan baik secara rinci tentang produk tersebut, seperti
bahan
dasarnya, ukurannya, keserasiannya dengan ukuran tubuh
dan penanganan atau perawatannya.

Pemahaman
Tas
PRODUK SPORT

 Fashion Olahraga
Ada berbagai jenis fashion olahraga (sport), yaitu
baju sport, sepatu, dan aksesorinya. Produk fashion
sport sangat beragam, terutama untuk baju olah
raga yang dapat dispesifikasikan berdasarkan
cabang olahraga. Saat ini, banyak sepatu sport
yang ditawarkan dipasar.

Peralatan Olahraga
Saat ini, banyak toko yang secara khusus menjual
sarana – sarana dan perlengkapan olahraga. Alat
olahraga ini juga dikelompokkan berdasarkan jenis
olahraganya, misalnya peralatan fitness, sepeda
sport, bola basket, raket tenis lapangan, raket
badminton, dll.
PRODUK SPORT
Pengelompokan produk sport

Produk sport dikelompokan menjadi 2, yaitu :

1. Berdasarkan Usia
Produk sport berdasarkan usia, dukelompokkan lagi
menjadi 2, yaitu produk sport anak – anak dan
dewasa.

2. Produk sport berdasakan kategori dan fungsinya

• Berdasarkan jenis keamin. Contoh : baju sport laki –


laki dan baju sport perempuan.
• Berdasarkan jenisnya. Contoh : kaos dan celana
• (training, dan celana pendek)
• Berdasarkan fungsinya. Contoh : baju renang, baju
basket, baju senam, baju sepak bola, dll.
• Berdasarkan bahan kain yang digunakan. Contoh :
• katun, spandek, dan polyster.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai