Anda di halaman 1dari 15

Akad Mudharabah

Kelompok 2

Dhea Amelia

Indira Dwi Yuliani

Nadya Eka Putri

Sherlyna Wulandari
KONSEP AKAD MUDHARABAH

A. Pengertian Mudharabah
Mudharabah Merupakan wahana utama bagi lembaga
keuangan Islam untuk memobilisasi dana masyarakat dan
untuk menyediakan berbagai fasilitas, antara lain fasilitas
pembiayaan dan bagi hasil para pengusaha.
B. Rukun Mudharabah

Akad mudharabah memiliki beberapa rukun yang telah digariskan


oleh ulama guna menentukan sah nya akad tersebut, tetapi para
ulamaberbeda pendapat tentang rukun mudharabah adalah ijab
dan Kabul yakni lafaz yang menunjukkan ijab dan qabul dengan
menggunakan mudharabah, muqaridhah, muamalah,atau kata-
kata searti dengannya.
Rukun Mudharabah

02
Objek mudharabah
01 Pelaku (shahibul maal dan
mudharib)
(modal dan kerja)

03 Persetujuan kedua
belah pihak (ijab
04 Nisbah
Keuntungan
dan qabul)
C. Syarat Mudharabah

• Shahibul maal dan mudharib

• Sighat Ijab dan qabul

• Modal

• Nisbah keuntungan

• Pekerjaan atau usaha


Jenis dan dasar syariah Akad
Mudharabah
A. Jenis- Jenis Akad Mudharabah

1. Mudharabah Muthlaqah

Mudharabah mutlaqah yaitu mudharabah tanpa syarat, pekerja bebas mengolah modal itu
dengan usaha apa saja yang menurut perhitungannya akan mendatangkan keuntungan dari arah
mana saja yang diinginkan.

2.Mudharabah Muqayyadah

Mudharabah mutlaqah yaitu mudharabah tanpa syarat, pekerja bebas mengolah modal itu
dengan usaha apa saja yang menurut perhitungannya akan mendatangkan keuntungan dari arah
mana saja yang diinginkan.
B. Dasar Akad Mudharabah
1. Al Quran
Sebagai kitab suci umat muslim, Quran merupakan dasar hukum pertama dalam
setiap peraturan manusia menurut agama Islam. Semua sudah diatur dalam Al
Quran dengan detail dan lengkap termasuk mengenai transaksi secara syariah
dan berbagai keuntungannya
2. As Sunnah
Dalam hal ini, Sunnah dan Quran juga turut serta membantu kita dalam
melakukan transaksi dengan jujur, dan juga memberikan selalu laporan
keuangan agar tidak terjadi kesalahpahaman ketika bertransaksi.
Ilustrasi Akuntansi Akad Mudharabah
Transaksi (dalam ribuan rupiah) Shahibul Maal Mudharib
(Pemilih Dana) (Pengelola dana)

01/01/2011 Investasi Kas 100.000


setelah melakukan akad, pemilik dana mudharabah Dana Syirkah
menyerahkan dana sebesar Rp.100.000 100.000 Temporer 100.000
Periode akad : 2 Tahun Kas  
Nisbah bagi hasil pengelola : Pemilik dana = 3:1 100.000  
   
Ket : Dana syirkah temporer disajikan sebagai akun
terpisah dari utang dan modal
31/12/2011 - Pengelola dana akan mencatat pendapatan dan beban
Jika hasil pengolahan kemudian di akhir periode akan dibuat jurnal penutup :
dana selama tahun 2011 Kas/ Piutang 10.000
adalah : Pendapatan 10.000
- Memperoleh Beban 8.000
pendapatan Rp. 10.00 Kas/Utang 8.000
- menanggung beban Pendapatan 10.000
Rp. 8.000 Beban 8.000
Pendapatan
yang belum dibagikan 2.000
Membagi laba pembayaran kepada pemilik dana secara langsung : pendapatan yang belum
sesuai nisbah: Kas 500 dibagikan 2.000
Pengelola dana = Pendapatan bagi Kas 2.000
¾ x 2.000 = 1.500 hasil 500
Pemilik dana = ¼  
x 2.000 = 500 jika tidak dibagi langsung :
  Piutang bagi
pembayaran hasil 500
kepada pemilik Pendapatan bagi
dana : hasil 500
Jika tidak dibagi  
langsung : saat penerimaan uang :
  Kas 500
Piutang bagi
hasil 500
 
31/12/2011    
Melakukan ayat jurnal penutup    
untuk bagi hasil tersebut    
Penyajian laporan keuangan    
   
Aset : Utang :
Investasi mudharabah 100.000 Utang bagi hasil mudharabah 0
Pemisahan kerugian 0 dana syirkah temporer 100.000
100.000 penyisihan kerugian 0
100.000

 
 
 
Tahun 2012

Transaksi (dalam ribuan rupiah) Shahibul Maal Mudharib


(Pemilih Dana) (Pengelola dana)

31/12/2012 kerugian mudharabah 2.000 Pengelolaan dana akan mencatat pendapatan dan
jika hasil pengelolaan dana selama tahun Penyisihan beban, kemudian akan ditutup:
2012 adalah kerugian 2.000 Kas/Piutang 8.000
- memperoleh pendapatan Rp. 8.000 Pendapatan 8.000
- Menanggung beban Rp. 10.000 Beban 10.000
Kas/Piutang 10.000
Pendapatan 8.000
penyisihan kerugian 2.000
Beban 10.000
 
Penyajian laporan aset : dana syirkah temporer 100.000
keuangan Investasi Mudharabah 100.000 kas 98.000
Neraca 31/12/2012 penyisihan kerugian 2.000 Penyisihan Kerugian 2.000
98.000
Kesimpulan
Mudharabah adalah salah satu bentuk akad pembiayaan yang akan
diberikan kepada nasabah dalam suatu Bank. secara umum Mudharabah
terbagi kepada dua jenis, yaitu: Mudharabah Muthlaqah dan Mudharabah
Muqayyadah. Dalam sistem Mudharabah ini akadnya adalah kerja sama
usaha antara dua pihak dimana pihak pertama menyediakan seluruh modal,
sedangkan pihak lainnya menjadi pengelola, keuntungan usaha dibagi
menurut kesepakatan yang dituangkan dalam kontrak.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai