Anda di halaman 1dari 12

TUMBUH KEMBANG ANAK USIA

SEKOLAH
Pengertian
anak usia sekolah adalah anak-anak yang berusia 7-12 tahun.
anak usia Sekolah atau anak yang sudah sekolah akan menjadi
pengalaman inti anak. Periode ini anak-anak dianggap mulai
bertanggungjawab atas perilakunya sendiri Dalam hubungan
dengan orangtua mereka, teman sebaya, dan orang lain. Usia
Sekolah merupakan masa anak memperoleh dasar-dasar
pengatahuan untuk Keberhasilan penyesuaian diri pada
kehidupan dewasa dan memperoleh Keterampilan tertentu
Pertumbuhan dan Perkembangan Anak
pada Tahap Sekolah :
• Pertumbuhan Fisik :
Pertumbuhan tinggi badan +5 cm pertahun (TB Rata-
rata = cm
Penambahan BB kg pertahun(Berat rata-rata kg)
Jaringan otot sudah terbentuk menguat tapi masih
bias rusak jika overuse.
Lingkar kepala mengecil sebagai indicator
kematangan.
•  Perubahan facial :
Gigi susu mulai tanggal memilki gigi permanen pada
usia 8 tahun dan kira-kira 26 gigi permanen saat usia
12 tahun.
Pertumbuhan otak tengkorak lebih melambat.
Ugly Ducking Stage: gigi tampak terlalu besar bagi
wajah.
 Perkembangan Motorik Kasar, meliputi :

• Usia 7-10 tahun


aktifitas motorik kasar berada dibawah kendali
ketrampilan kognitif & kesadaran secara bertahap
Terjadi peningkatan irama, kehalusan dan
keanggunan gerakan otot,
Antusias dalam kegiatan fisik
Pada usia 10-12 tahun terjadi peningkatan energy,
peningaktan arah, dan kendali dalam kemampuan
fisik.
• Perkembangan motorik Halus
Peningkatan motorik halus
Perbaikan keseimbangan dan kordinasi mata dan tangan
Usia 8 tahun dapat menulis dari pada mengucap kata kata
Usia 12 tahun menunjukan peningkatan kemampuan
motorik halus seperti orang dewasa
Menujukkan peningkatan kemampuan untuk
mengungkapkan secara individu dan ketrampilan khusus
seperti menjahit membuat model dan bermain alat musik.
Tampak tanda-tanda perubahan seks
sekunder
• PREPUBERTAS
Tampak tanda-tanda perubahan seks sekunder
Perbedaa anak laki-laki dan anak perempuan mulai tampak.
Mulai terjadi perubahan penyakit yang diderita seperti
penyakit dewasa bukan anak-anak.
• TEMPERAMENT
Temperamen mulai berubah pengaruh lingkungan,
pengalaman dan motivasi dari orang sekitarnya.
Untuk itu sangat diperlukan peran orang tua dan guru untuk
membentuk tmeperamen anak yang positif.
• Kemampuan anak dalam beradaptasi dapat
mempengaruhi temperamen anak.Klasifikasi adaptasi
anak :
– Easy child : stress minimal.
– Sloe to warm up children : anak membutuhkan waktu
untuk beradapatasi dengan lingkungannya, suka mencari-
cari alasan untuk menyelesaikan tugasnya. Tipe anak ini
jangan terlalu ditekan Karena adapat menimbulkan
masalah menarik diri.
– Difficult child : Tipe anak ini tidak suka dengan perubahan
lingkungan yang tiba-tiba.
• PERKEMBANGAN KOGNITIF :
Pada usia ini anak memiliki kemampuan untuk
menghubung-hubungkan kejadian dan tindakan
representatif mental secara verbal dan symbol-
simbol.
Pada tahap ini Piaget menggambarkan: Concrete Operation
mulai terjadi pada anak usia 7-11 th
– PERKEMBANGAN BAHASA :
Mulai menguasi berbagai ketrampilan linguistic
Mampu mengenali kata sifat, kata keterangan, kata penghubung,
kata depan dan kata abstrak.
Mempunyai kemampuan memakai kalimat majemuk dan
gabungan.
Metlinguistik awareness memiliki kemampuan untuk
berpikir tentang bahasa &berpendapat
Mulai mengerti tentang perubahan makna dan
bahasa/peribahasa.
– PERKEMBANGAN PSIKOSEKSUAL
Perhatian pada lawan jenis meningkat
Perhatian seksual meningkat
Beberapa anak mulai tertarik pada lawan jenis (usia 11-13)
Manfaat adanya UKS di sekolah
1. Membentuk Perilaku Hidup Sehat
2. Meningkatkan Kemampuan Hidup Sehat
3. Menghasilkan Derajat Kesehatan yang Optimal
4. Meningkatkan Kesehatan Peserta Didik
5. Menurunkan Jumlah Anak yang Sakit di Sekolah
6. Meningkatkan Kesadaran terhadap Pengaruh Buruk Rokok, Narkotika, Alkohol, dan
Obat-obat Lain yang Berbahaya

Anda mungkin juga menyukai