Anda di halaman 1dari 18

07

Modul ke:

FISIKA
Momentum

Fakultas

Teknik Alief Avicenna Luthfie, ST., M.Eng

Program Studi

Teknik Mesin
KONSERVASI MOMENTUM
Alief Avicenna Luthfie, ST., M.Eng
Konservasi Momentum

• Momentum
  adalah besaran vektor yang disimbolkan dengan .
Pertama, kita akan membahas momentum linear.

• Momentum linear atau sekadar momentum untuk pendeknya,


adalah besaran yang menghubungkan massa sebuah benda
dengan kecepatannya.

• Momentum, didefinisikan sebagai hasil kali antara massa benda


dengan kecepatannya .
Konservasi Momentum

• Gaya
  diperlukan untuk mengubah momentum sebuah benda,
baik itu untuk menambah nilainya, mengurangi nilainya,
maupun mengubah arahnya.

• Hukum kedua Newton sebenarnya dapat dibuat dalam bentuk


momentum,

Persamaan tersebut menunjukkan hukum kedua Newton dalam


bentuk yang lebih umum, karena dapat berarti atau .
Konservasi Momentum

• momentum bersifat konservatif, layaknya energi.

• Konsep konservasi momentum ini adalah salah satu konsep


konservasi yang penting di dunia fisika.

• Momentum memiliki sifat konservatif karena besar atau nilai


momentum akan konstan jika tidak ada gaya netto eksternal
yang bekerja pada benda atau sistem.

• Konsep ini berguna untuk menganalisis tumbukan antar dua


partikel.
Konservasi Momentum

•Jika
  tidak ada gaya eksternal lain yang bekerja pada kedua bola
(misalnya gaya gesek), massa kedua bola konstan.
IMPULS DAN MOMENTUM
Alief Avicenna Luthfie, ST., M.Eng
Impuls dan Momentum

• Momentum
  benda tidak akan konservatif atau konstan jika ada
gaya eksternal yang bekerja pada benda.

• Gaya eksternal ini akan mengubah gaya netto benda sehingga


gaya netto benda tidak nol dan karenanya akan mengubah
momentum benda.

• Jika gaya netto yang bekerja pada benda tidak nol, momentum
benda akan bervariasi terhadap waktu.
Impuls dan Momentum

• Asumsikan
  gaya netto yang bekerja pada benda, bervariasi
terhadap waktu,
TUMBUKAN SATU DIMENSI
Alief Avicenna Luthfie, ST., M.Eng
Tumbukan Satu Dimensi

Tumbukan Elastis Tumbukan Tak-Elastis


Tumbukan
Tumbukan elastis
elastis adalah
adalah Tumbukan
Tumbukan antara
antara dua
dua benda
benda
tumbukan yang mengabaikan dimana energi kinetik kedua
perubahan bentuk energi berubah setelah tumbukan.
menjadi panas atau bentuk
energi yang lain saat tumbukan
terjadi,
terjadi, sehingga
sehingga energi
energi kinetik
kinetik
partikel konstan.
TUMBUKAN DUA DIMENSI
Alief Avicenna Luthfie, ST., M.Eng
Tumbukan Dua Dimensi

Tumbukan antara dua bola billiard. Oleh karena tumbukannya


tidak langsung (head on), maka kedua bola billiard akan bergerak
dengan membentuk sudut terhadap sumbu pergerakan awalnya.
Tumbukan Dua Dimensi

•Konservasi
  momentum untuk dua bola billiard tersebut adalah,

Sumbu-X

Sumbu-y
PUSAT MASSA
Alief Avicenna Luthfie, ST., M.Eng
Pusat Massa

• Pusat massa atau center of mass (CM) adalah sebuah titik yang
bergerak bersama sistem yang mana masssa sistem
terkonsentrasi di titik itu dan semua gaya yang bekerja pada
sistem diaplikasikan di titik tersebut.
 Pusat massa tidak selalu di tengah
sistem. Untuk kasus gambar di
samping, posisi pusat massa dari titik
pusat ditunjukkan oleh , yang dapat
dihitung dengan menggunakan,
Pusat Massa

• Jika
  massa sangat kecil dibandingkan massa total , maka kita
dapat menulliskan Persamaan tersebut dalam bentuk integral,

• Jika sistem tersebut begerak selama , maka,


Terima Kasih
Alief Avicenna Luthfie, S.T., M.Eng.

Anda mungkin juga menyukai