Anda di halaman 1dari 8

“APLIKASI TRANSAKSI LAUNDRY”

Kelompok 6 :

Nisa Fatimah Indrianti 3411191098


Aulia Asri Feybrianti 3411191115
Silviana Anggraeni 3411191120
Pendahuluan
Teknologi yang berkembang dari hari ke hari menciptakan kebutuhan
akan informasi yang akurat, tepat guna dan terkini semakin dibutuhkan
guna menghadapi segala tantangan di era globalisasi dan persaingan
bebas.

Komputer merupakan suatu perangkat yang dibutuhkan untuk proses


penyajian pengolahan data dapat memberikan suatu informasi yang
diperlukan oleh pengelola ataupun suatu perusahaan yang
membutuhkan.

Oleh karena itu suatu perusahaan harus berusaha memberikan perhatian


lebih mendalam guna menjaga kepuasan konsumennya, melalui
teknologi tepat guna dengan sistem komputerisasi pengolahan data
yang dapat menunjang segala aktifitas perusahaan secara cepat, tepat
guna dan akurat.
Rumusan Masalah

Berdasarkan pada latar belakang masalah yang telah dijelaskan di atas,


maka penulis dapat merumuskan beberapa masalah yang akan dibahas pada
penelitian kali ini adalah sebagai berikut:
• Ketidaktelitiannya penghitungan oleh manusia
• Proses yang lambat
• Sering terjadinya kesalahan pembayaran jika tidak menggunakan mesin
penghitung.
Batasan Masalah
Batasan-batasan permasalahan untuk aplikasi :
1. Aplikasi ini dibuat untuk Laundry.
2. Tidak dapat menghitung keuntungan bersih dari perusahaan.
3. Aplikasi ini menangani pengelolaan kategori Laundry, jenis Laundry,
total yang perlu di bayar.
4. Aplikasi ini hanya akan diterapkan pada kantor pusat dan cabang
Laundry.
Tujuan
Tujuan diimplementasikan Software Laundry dimaksudkan untuk
mengatasi permasalahan sehingga mencapai suatu harapan yang
diinginkan yaitu:
1. Meningkatkan pelayanan dengan cepat dan efisien
2. Mempercepat proses pengambilan keputusan
3. Memperkuat image perusahaan
4. Menghemat tenaga kerja dan waktu
5. Meningkatkan pelayanan perusahaan yang lebih professional
Aplikasi Transaksi Laundry

Aplikasi transaksi adalah Aplikasi penjualan yang


dapat membuat proses transaksi menjadi lebih mudah
dan cepat karena mampu menghilangkan proses
manual yang memakan waktu dan tenaga, seperti
mencatat pesanan dan mengitung total pesanan
pelanggan.
Dengan adanya aplikasi, antrian yang Panjang dan
lama ketika membayar tidak perlu lagi pelanggan
rasakan.
Manfaat Aplikasi Transaksi Laundry

Manfaat adanya system Software Laundry Management System ini


dimaksudkan guna menciptakan kinerja yang lebih baik kepada
pelanggan agar kinerja menjadi cepat, efektif dan efisien sehingga
memberikan kepuasan lebih bagi pengguna dan pelanggan, dengan
waktu respon yang lebih cepat dan produktivitas yang lebih tinggi
untuk keperluan usaha Laundry Anda.
Terimakasih
Kelompok 6

Anda mungkin juga menyukai