Anda di halaman 1dari 26

17

BAB 2
MEDAN
GELOMBANG
MIKRO
Pertama- tama, penjelasan tentang medan listrik dan magnet. Medan listrik
berasal dari muatan lisrik yang diam sedangkan medan magnet berasal dari mutan
listrik yang bergerak. Dalam selanjutnya medan magnet diperoleh dari medan listrik,
medan listrik dan medan magnet ditunjukan dalam persamaan Maxwell. Solusi dari
persamaan Maxwell adalah gelombang electromagnet dimana medan listrik dan
magnet bergerak bersama dengan kecepatan cahaya. Karakteristik dari gelombang
electromagnet adalah frekuesi,panjang gelombang,impedansi,kerapatan tenaga,dan
fase. Rumus digunakan untuk menghitung karakteristik ini.
Semua system gelombang mikro diterangkan dalam Bab 1. Pengiriman
gelombang mikro berasal dari tempat pengirim sampai tempat penerima. Gelombang
mikro tidak bisa menjadi penghantar panas dalam kawat,jadi pengiriman atau siaran
radio berasal dari satu komponen untuk transmisi gelombang mikro. Tiga tipe kawat
transmisi (kabel coaxial,pandu gelombang,dan mikro strip )konfigurasi medan
elektromagnetik
selain kawat transmisi juga dijelaskan dalam bab ini. Medan elektromagnetik
memiliki karakteristik yang sama dengan pergerakan gelombang elektromagnetik
dalam suatu tempat, tetapi nilainya dimodifikasi ketika gelombang mikro mampu
bergerak dalam kawat transmisi.
Gelombang elektromagnetik (e.m.) terdiri dari gelombang medan listrik E
dan medan magnit B yang menjalar bersama dengan kecepatan sama dengan
kecepatan
dalam cahaya. Ditinjau
gelombang gelombang
sinus dan cosinus. em yang
Bila menjalar kea berbentuk
gelombangnya rah z, dapatsinus,
dinyatakan
dapat
dituliskan,

E  E0 sin kz  t  (2.1a)


B  B0 sinkz  t (2.1b)

18

  2 , k  2    (2.1c)
,

E 0 dan B0 adalah amplitude medan listrik dan magnit, berupa besaran vektor. Arah

vektor E dan B tidaklah bebas, tetapi harus mengikuti hukum-hukum yang berlaku
dalam teori penjalaran gelombang em umum yang biasa disebut persamaan Maxwell.
Arah E harus tegak lurus B. Bila medan E dan B masing-masing menjalar pada
bidang yang tetap dan saling tegak lurus, ini disebut gelombang bidang atau
terpolarisasi bidang.
Apabila persamaan gelombang di atas didiferensialkan dua kali masing ke t
dan z , akan diperoleh persamaan umum gelombang berjalan,

 2E 1  2E
 v2 2 (2.2)
z 2 t

dengan v   k.

Demikian pula untuk medan B bentuknya serupa.

Dari persamaan gelombang (2.2) dapat dituliskan lebih lanjut persamaan


gelombang dalam 3 dimensi, dituliskan,
1 E
2
 2E 
v 2 t 2 (2.3)

Penyelesaian umum persamaan ini dapat dituliskan dengan


i 
k r  t 

E  E0 e (2.4)
Untuk medan magnit B juga dapat dituliskan degan cara yang sama. Medan E dan
B ini juga harus tetap memenuhi persamaan hukum Maxwell.
19

2.1 Medan Listrik dan Magnet


Medan listrik dijelaskan di gambar 2.1. gambar sebelah kiri menunjukan 2
elektron.keduanya memiliki muatan negative, jadi saling tolak menolak.
Kemampuan
mendesak electron atas oleh electron yang berada dibawahnya dapat
diterangkan oleh
anak panah dalam penunjukkan arah gaya. Dalam gambar sebelah kiri efek
dari
electron diantara electron lainnya yang berjarak sama dari electron bawah
dijelaskan
dengan anak panah. Anak panah juga menunjukkan tentang gaya, kekuatan
dari gaya
dijelaskan oleh kerapatan,atau angka,dari anak panah dalam suatu area. Efek
electron
sama medan gaya lebih dari bentuk visual. Kehadirannya bisa dideteksi dalam
bentuk
energy,dan medan listrik nyata didalam elekron

Gambar 2.1. Medan Elektrik


.
Medan magnet dijelaskan pada gambar 2.2. medan magnetic merupakan gaya
di muatan yang bergerak (seperti aliran arus electron dalam kawat)sama dengan
muatan yang bergerak lainnya. Medan magnet tidak memiliki mutan yang diam.
Gambar yang sebelah atas menunjukan medan magnet disekitar kawat,umumnya
mengalir dalam kawat. Gambar ketiga bawah menunjukkan medan magnet
mengelilingi lop,atau loop pada umumnya,dari kawat hingga gulungan kawat.udara
dalam kawat dalam gulungan konsentrasi dalam medan magnet mendekati pusat
dalam gulungan.
Gambar 2.3 menunjukkan penggabungan medan listrik dan magnet. Di
gambar yang atas ,10 V baterai dihubungkan dengan 100 resistor dalam 2 kawat yang
20

panjang. Satu kawat dihubungkan dengan terminal positif pada baterai jadi pada
+10V ;pada kawat yang lain,dihubungkan dengan yang negative atau ditanahkan
terminalnya jadi 0 V. pergerakan arus melewati kawat dari terminal positif dari
baterai,melalui resistor,kembali ke baterai melalui kawat yang lainnya. Medan listrik
dan medan magnet disekitar kawat pada gambar yang bawah. Ketika sebuah kawat
bermuatan positif dan yang lainnya bermuatan negative ,muatan yang positif akan
menolak kawat yang bermuatan positif dan saling menarik dengan kawat yang
bermautan negative,ditunjukkan dengan anak panah. Electron bergerak berlawanan
arah didalam kawat,jadi medan magnet berlawanan arah dalam tiap kawat.
Elektronik frekuensi rendah berkonsentrasi pada tegangan dan arus dalam
kawat,dan sedikit berkonsentrasi tentang medan listrik dan magnet.
Bagaimanapun,frekuensi gelombang mikro tegangan dan arus sangt sulit didefinikan,
dan medan magnet dan listrik terbagi dengan cepatnya.

Gambar 2.2. Medan Magnetik


21

2.2 Gelombang Elektromagnetik


Pada gambar 2.3 setiap electron bergerak dalam kawat dan menyebabkan
medan magnetic,medan tidak bermuatan dan bernilai konstan. Jika medan
magnet
bermuatan medan listrik akan ditimbulkan. Yang merupakan prinsip
mengoperasikan
untuk semua motor dan generator.generator menghasilkan listrik oleh
pergerakan dalam gulungan pada kawat sampai medan listrik.

Gambar 2.3. Kombinasi Medan Elektrik dan Magnetik

Jadi medan magnet dapat dilihat pada gulungan kawat,terus menerus bermuatan,dan
muatan medan magnet menyebabkan medan listrik yang kan mendorong arus sampai
pada muatan eksternal.
Empat hukum yang lengkap menggambarkan medan listrik dan magnet yaitu
hukum Maxwell:
22

Medan listrik bergantung pada muatan yang diam


Medan magnet bergantung pada muatan yang bergerak(arus)
Medan listrik bergantung pada muatan medan magnet.
Medan magnet bergantung pada muatan medan listrik.

Tiga hukum pertama sudah didiskusikan,ketiganya bisa ditunjukkan melalui


eksperimen. Hukum yang terakhir bahwa medan magnet bergantung pada muatan
medan listrik dan sudah ditambahkan oleh Maxwell untuk melengkapi kesimetrian .
Solusi dari hukum Maxwell adalah medan listrik dan magnet berjalan
bersama-sama sampai tempat dalm mode seperti gelombang dalam kecepatan
tenaga.
Gelombnag ini dinamakan gelombang elektromagnetik. Konfigurasi medan
dalam
gelombang elektromagnetik berjalan dari kiri kekanan ditunjukkan pada
gambar 2.4
Ex
gambar sebelah kiri titik medan listrik masuk padaArah
bidang kertas.
penjaralan
x

y
By

Gambar 2.4. Gelombang Elektro magnetik

Medan listrik dan magnet selalu dkiri diantara yang lainnya. Menurun
menjadi nol dan kemudian naik pada arah sebaliknya,jadi ditengah pada gambar 2.4
medan listrik menunjuk kebawah dan medan magnet menunjuk ke dalam bidang
kertas. Hasilnya seperti pada gelombang,medan listri dan magnet kembali berkurang
menjadi nol dan bertambah dalam arah,denagn medan listrik berarah ke atas dan
medan listrik berara keluar kertas. Gelombang berlaku kombinasi antara medan
23

listrik dan magnet akibat dari solusi persamaan Maxwell, yang mana penjelasan
medan listrik dan magnet satu persatu.bersumber pada muatan diam,muatan
bergerak,dan efek dari medan oleh perubahna medan lainnya. Hukum Maxwell telah
disusun kira kira 100 tahun yang lalu,dalam waktu singkat gelombang
elektromagnetik yang sudah didemonstrasikan oleh generasi,transmisi,dan
penerimaan dari sinyal radio.

2.3 Persamaan Maxwell


Persamaan Maxwell merupakan persamaan matematik yang
merepresentasikan kelakuan umum medan elektromagnit dalam suatu medium
dengan sumber medannya yaitu muatan listrik q dan arus j. Apabila medium
tersebut mempunyai tetapan dielektrik  dan tetapan permeabilitas magnetik  ,
persamaan Maxwell secara umum dituliskan sebagai berikut:
 

 E  (2.5a)



 B  0 (2.5b)

 B
E
 (2.5c)
t

  E
 B   j  (2.5d)
 t

Tetapan  dan  dapat dinyatakan dalam tetapan  0 dan  0 untuk medium hampa,

   r 0

  r 0

dengan  0  8,854 10 12 C2/Nm2 dan  0  4 r r


10 7 Tm/Amp.  dan  adalah
tetapan dielektrik relatip dan permeabilitas relatip yang besarnya bergantung pada
jenis medium.
24

Dari persamaan Maxwell di atas, bila diberikan harga q dan j tertentu, bentuk medan
E dan B nya dapat diturunkan.

2.4 Penyelesaian Persamaan Maxwell Sederhana


Ditinjau keadaan sistem yang sederhana, yaitu gelombang e.m diluar sumber
dengan q = 0 dan j = 0.

Persamaan Maxwell tanpa sumber menjadi,


E0 (2.6a)
 
B0 (2.6b)


 E   B
 (2.6c)
t

  E
B (2.6d)
 t

Dengan analisa vektor, dapat diturunkan medan E dan B.


Bila persamaan (2.6c) dikenakan operasi , maka,

 
 
   E   B
 (2.7)
t

Substitusikan pers. (2.6d) ke pers. (2.7),


   2E
   E  (2.8)
t 2

Dari analisa vektor, bentuk suku kiri dapat dituliskan,
25

   

  
 E     E 2  E  

2
  (2.9)

E
Persamaan (2.8) menjadi,

 E
2

 2E   (2.10)
t 2


Ternyata persamaan ini bentuknya sama dengan pers. (2.3), yaitu sebagai persamaan
deferensial gelombang elektro magnetik (e..m).

Dari kedua persamaan itu dapat dituliskan kecepatan gelombang e.m.

v2  1 (2.11)


Untuk gelombang yang hanya menjalar ke arah z saja, pers. (2.10), dituliskan,

 2E  2E
  (2.12)
z 2 t 2

Penyelesaian umumnya dapat dituliskan,

E  E 0 e i k zz t 
(2.13)

dengan   k z v dan v  1  .

Dari bentuk pers. (2.13), dapat diambil gelombang sinusnya yang bergerak pada
bidang x – z,
26

E x  E0 x sin k z z  t  (2.14)

Medan magnet B dapat diturunkan dari pers. (2.6c), untuk komponen yang
mengandung E x ,

E x E x Bz B y
    (2.15)
y z t t

Substitusi pers. (2.14) ke dalam pers. (2.15), diperoleh,

B y
k zE 0 xcos k zz  t    (2.16)
t

Bila pers. (2.16) diintegralkan ke t , maka

kz
By   E 0 x sin kz z  t (2.17)

Dari bentuk ini tampak arah medan B  E dan dapat dituliskan,

B y  B0 y sin k z z  t  (2.18)

Dapat pula dituliskan besaran skalarnya,

k zE x Ex
By   . (2.19)
 v
27

Bentuk yang lebih umum dapat dituliskan,

E
B . (2.20)
v

Penjalaran medan magnet dan listrik ke arah z tersebut dilukiskan pada


gambar 2.4. Gelombang tersebut tampak terpolarisasi bidang. Gelombang ini
dinamakan terpolarisasi ke bidang x – z, dimana medan listriknya berada pada bidang
x – z. Bila nedan listrik berada pada bidang y – z, dinamakan terpolarisasi ke bidng y
– z.
Gelombang mikro atau gelombang elektromagnet lainnya bisa tidak
terpolarisasi bidang, misalnya bergerak melingkar dala ruang koordinat bola,
akan
sangat sulit dilukiskan penjalarannya. Jenis penjalaran gelombang bergantung
pada
sumbernya dan sistem ruang penjalarannya. Pada bab kemudian akan
dibicarakan
lebih lanjut penjalaran gelombang mikro dalam koordinat kartesian dan
koordinat
2.5 Tenaga Gelombang Mikro
silinder yang dikaitkan dengan pengarahan gelombang atau pandu
Gelombang mikro sebagai gelombang elektromagnit, mempunyai besaran
gelombang.
tenaga gelombang ataupun daya gelombang. Tenaga gelombang e.m. secara
umum
dapat diturunkan sama dengan gelombang medan listrik E dan medan magnit
B dalam
teori listrik dan magenit.
Dari teori listrik tentang kapasitor, besarnya rapat tenaga medan
listrik yang
tersimpan dalam kapasitor sebanding
u E  21 E dengan
2 kuadrat medan listriknya (2.21)
dituliskan,
28

Dari teori magnet tentang kumparan, besarnya rapat tenaga medan magnet
yang tersimpan dalam kumparan sebanding dengan kuadrat medan magnetnya,

2
1B
uM  (2.22)
2 0

Bila dalam ruang ada medan listrik dan medan magnet bersama, rapat tenaga
medan listrik dan magnetnya merupakan jumlahannya,

2
1 1B
u E 2  (2.23)
2 2 

Persamaan tenaga ini masih tetap berlaku untuk gelombang medan e.m. tetapi
fungsi waktu. Disamping itu ada pergantungan medan listrik dan medan magnet
seperti dinyatakan oleh pers.(2.20). Persamaan rapat tenaga e.m. (2.23) bila
dimasukkan ke pers. (2.20)

2
1 1 E
u E 2  (2.24a)
2 2 v 2

Bila kecepatan gelombang dinyatakan dalam  dan  ,

B2
1 1
u E 2  E 2  E 2 atau u  (2.24b)
2 2 

Untuk gelombang mikro terpolarisasi bidang x – z yang menjalar ke z seperti


di atas, besarnya rapat tenaga gelombang adalah,
29

u  E0 x2 sin 2k z z  t  (2.25a)


atau
B02y
k zz  t 
2
u sin (2.25b)

Satuan rapat tenaga ini dalam satuan SI adalah Joule/m3dt. Dari pers.(2.25),
dapat diturunkan persamaan rapat tenaga rata-ratanya, karena rata-
rata dari
z
sin 2 k z  t   1 2 , maka

u   E02x 2  B02y 2. (2.26)

Secara umum rapat tenaga rata-rata gelombang mikro, dapat ditunjukkan

u  E 2 2  B 2 2  (2.27)

Dari rapat tenaga, dapat diturunkan besaran daya gelombang e.m.


Dari pengertian daya gelombang yaitu besarnya tenaga yang mengalir
persatuan waktu, persatuan luas; untuk gelombang yang menjalar ke arah z di atas,

P  u.vol /(luas.waktu)
Adz
u
 uv (2.28a)
Adt
 E 2 v (2.28b)
2
B v
  uv (2.28c)

Untuk gelombang sinus atau cosinus, daya rata-ratanya,


30

E 2 v
P (2.29a)
2
B 2v
 . (2.29b)
2

Satuan dari daya adalah watt.

Contoh.
Suatu gelombang mikro di udara yang menjalar ke arah z dalam ruang xyz,
mempunyai daya gelombang = 100 watt dan panjang gelombangnya = 10 cm.
Tuliskan komponen medan listrik dan magnetnya.

Penyelesaian:

Di udara gelombang e.m. kecepatannya = kecepatan cahaya = c, dapat diambil


c  3 108 m/s. Gunakan satuan SI,
k  2   2 0,1  62,8 rad/m.

  2  2 c   2 3 108 0,1  6 109 rad/s.

Dari persamaan daya (2.29a), dapat dituliskan,


12
2P  2 100 
E0      8 102 V/m.
 0 c  9,8 10 12  3 
108
E0

8 102
B0   2,7 106 T.
c 8
3 10

E y  8 10 2 sin 62,8z  6 10 9 t 


V/m
31

B z  2,7 10 6 sin62,8z  6 109 t 


T.
2.6 Karakteristik Dari Gelombang Elektromagnetik
Karakteristik dari gelombang elektromagnetik adalah frekuensi,panjang
gelombang ,impedansi,kerapatn muatan,dan fase.

waktu

Periode

Gambar 2.5 Frekuensi

Frekuensi
Frekuensi dan periode dijelaskan pada gambar 2.5 . Dalam frekuensi
elektronik rendah,dimana arus electron mengalir dalam kawat,frekuensi didefinisikan
sebagai jumlah dari osilasi satu gelombang elektronik penuh dalam satu detik.
Definisi alternative yang lebih biasa digunakan dalam gelombang
elektromagnetik,frekuensi adalah jumlah dari gelombang elektromagnetik yang
terjadi dalam satu detik. Satuan dari frekuensi adalah hertz(Hz); jumlah dari osilasi
per detik atau jumlah dari gelombang per detik. Frekuensi yang khas dari elektronik
adalah 1000Hz ;satu kilohertz(kHz);1 milion Hz,satumegaherzt (MHz)dan 1 miliar
Hz adalah giga hertz(GHz).
Kebalikan dari frekuensi adalah periode,waktu yang dibutuhkan melakukan
satu gelombang penuh dalam satu osilasi,atau waktu antara satu geomnag
elektromagnetik dan gelombang electromagnet selanjutnya. Sebagai
contoh,jika
frekuensi adalah 1 (Hz),periodenya adalah 1 detik; jika frekuensinya adalah
1 (kHz)
32

artinya seribu gelombang datang dalam sat detik,kemudian periodenya adalah 1


milidetik (ms),artinya durasi dari masing-masing gelombang adalah 1/1000s.

Panjang gelombang
Panjang gelombang dijelaskan dalam gambar 2.6 sebagai jarak medan dari
gelomng elektromagnetik berulang dengan sendirinya. Frekuensi dan panjang
gelombang dirumuskan sebagai berikut:
Frekuensi x panjang gelombang = kecepatan
Dalam ruang bebas,gelombang elektromagnetik bergerak dengan kecepatan
cahaya,yaitu 3 x 108 m/s,akibatnya konstanta fisika dalam hukum Maxwell
menjelaskan tentang tenaga listrik dan magnet dalam muatan partikel. Dalam
1 MHz
panjang gelombangnya adalah 300m;dalam 100 MHz panjang gelombangnya
adalah
3m ;dalam 300MHz panjang gelombangnya adalah 1 m; dan dalam 300 GHz
panjang
gelombangnya adalah 1 Panjang
mm.tepatnya berkas gelombang mikro adalah (300
gelombang
MHz-
30
0GHz).

jarak

Gambar 2.6. Gelombang


3 sentimeter yang mana panjang gelombangnya ditengah-tengah dari pita panjang
gelombang mikro.
Di atas pita gelombang mikro 1014 Hz, panjang gelombangnya adalah 1 micro
yang mana millionth meter. Ketika panjang gelombang dari gelombang
33

elektromagnetik adalah 0,5 mikron,gelombang elektromagnetik yang bisa dideteksi


oleh mata kita adalah cahaya. Siaran radio mulai dari 1 MHz dimana panjang
gelombangnya sangat panjang. Pertamanya sinyal gelombang mikro umumnya 10
GHz, dan panjang gelombangnya sangatlah pendek,inilah yang dinamakan
gelombang mikro. Meskipun gelombang mikro memiliki panjang gelombang sangat
kecil dibandingkan dengan gelombang radio frekuensi rendah,panjang gelombangnya
sangat panjang dibandingkan dengan cahaya.
Rumus untuk menghitung panjnag gelombang dari gelombang mikro di dalam
ruang bebas pada table 2.1

Tabel 2.1. Formula untuk gelombang mikro dalam ruang bebas


Panjang Gelombang di Frekuensi
ruang bebas
MHz GHz
Meter = (300)/f = (0,3)/f
Centimeter = (30000)/f = (30)/f
Milimeter = (300000)/f = (300)/f

Impedansi
Impedansi
(Z) adalah
rasio dari
medan
listrik
menjadi
medan
magnet.
Satuan dari
medan
listrik
adalah volt
per meter
(V/m) dan
satuan dari
medan
magnet
adalah
amper per
meter
(A/m).
oleh karena
itu,satuan
34

transmisi impedansi bergantung pada dimensi dan bahan dari kawat. Oleh karena
itu,impedansi bisa dikontrol oleh desain kawat transmisi .

Kerapatan tenaga
Kerapatan tenaga didefinisikan sebagai tenaga yang dimiliki gelombang
electromagnet dan juga sama dengan medan listrik yang digandakan oleh
medan
magnet(H):
Kerapatan tenaga = E  H
Satuan dari kerapatan tenaga adalah (V/m)(A/m) = VA/m2=W/m2
Frekuensi rendah definisi tenaga oleh hukum ohm tegangan waktu mengalir.
Kerapatan
dari satelittenaga
bumi.bisa dinilai dengan
Gelombang pertimbangan
mikro medan suatu
bergerak dalam magnetruang,mengembang
yang dipancarkan

menjangkau permukaan bumi di daerah amerika serikat,yang mana diperbolehkan


sinyal dari satelit untuk dapat diterima di beberapa lokasi di amerika serikat.
Kerapatan tenaga dari sinyal gelombang didefinisikan sebagai tenaga dalam meter
kuadrat di permukaan bumi.
Dari definisi, kerapatan tenaga  E  H , tetapi H = E/Z jadi,
Kerapatan tenaga = E  H
= EE Z E2 Z
Kerapatan tenaga = E  H
= HZ  H  H 2 Z
Rumus ini hampir mirip. Jika medan listrik berubah terhadap tegangan,medan listrik
terhadap arus,dan kepatan tenaga terhadap tenaga,hanay untuk rumus frekuensi
rendah dalam bentuk tegangan,arus,dan impedansi.
Fase
Fase adalah perbedaan waktu antaran 2 sinyal listrik dalam frekuensi yang
sama. Gelombang elektromagnetik tunggal di karakteristik oleh
frekuensi,panjang,
gelombang,impedansi,dan kerapatan tenaga. Bagaimanapun dari fase bisa
menjadi
35

sepesifik,yang bisa menjadi 2 gelombang. Fase dari satu gelombang relative terhadap
gelombang lainnya atau sama dengan gelombang electromagnet lainnya seketika
dalam satu waktu. Fase dijelaskan dalam tingkatan,dengan 360 derajat yang sama
dalam perbedaan waktu satu periode. Didalam gambar sinyal A petunjuk sinyal B
90 derajat,artinya ketika dua gelombang electromagnet dibagi dalam skala waktu
yang sama,sinyal A mencapai maksimum satu kuadrat putaran,atau 90
derajat,sebelum sinyal B mencapai maksimum.

Sinyal A

waktu

Sinyal B

waktu

Pergeseran fase

Gambar 2.7 Fase

2.7 Gelombang Mikro dalam Kawat Transmisi


Hingga sekarang,gelombang mikro sudah ditransmisikan hingga suatu tempat
dari antena pengirim ke antenna penerima. Bagaimana gelombang mikro
dikirim dari
satu bagian dari peralatan.
Komponen frekuensi rendah seperti transistor dan kapasitor dalam
frekuensinya akan mengikuti rage gelombang mikro yang dikoneksikan dalam kawat.
Electron mengalir dalam kawat yang membawa sinyal listrik dari bagian ke bagian.
Gelomabng mikro bagaimanapun tidak bisa dihantarkan sampai kawat,yang sudah
dijelaskan dalam bab 1. Selain peralatan gelombang mikro .gelombang mikro hanya
terbagi atas gelombang-gelombang. Bergerak dengan karakteristik seperti gelombang
dari bagian ke bagian. Setiap bagian hanya terpecah menjadi bagian inci,gelombang
36

mikro bergerak sebagai gelombang, dan tenaga gelombnag mikro mesti pemandu
dari bagian ke bagian.
Meskipun seratus dari gelombang mikro yang ditransmisikan,hanya 3 yang
menjadi dasarnya.(gambar 2.8)pandu gelombang,kabel coaxial,dan
mikrostrip.dalam
gambar 2.8 menggambarkan dari masing masing tipe kawat transmisi adalah
ditunjukkan di bagian kanan. Panah dari sebuah titik merupakan medan
gelombang.
Pandu gelombang hanya pipa logam yang yang berlubang. Biasa tegak lurus
dengan bagian palang tetapi bisa melingkar atau berbentuk oval. Pipa
berlubang
memandu gelombang mikro dalam jalan yang sama dengan pipa air yang
membawa
air. Gelombnag mikro biasanya bergerak sebagai gelombang dari satu
komponen ke
berikutnya dalam pandu gelombang.

Gambar 2.8 Jalur transmisi gelombang mikro (Allan, 1993)

Kabel coaxial terdiri dari konduktor dalam disekeliling konduktor luar. Kata
coaxial artinya konduktor dalam yang yang dilokasikan diporos dari konduktor luar.
Dalam pemesanan agar alsan dapat diterima dengan mengisolasi material yang
37

dibutuhkan untuk mendukung konduktor dalam. Kabel coaxial diisi dengan isolator
dai dalam suatu tempat antara konduktor dalam dan luar,dan gelombnag mikro
bergerak sampai isolator. Dibalik dari pandu gelombang,dimana gelombang mikro
bergerak,kosong karena pandu gelombang akan didukung sendiri.
Untuk menyederhanakan problem dalam membuat banyak koneksi dalam
sikuit gelombang mikro kompleks,microstrip kawat transmisi akan digunakan.
Mikrostrip terdiri dari konduktor, isolator,dan tempat yang datar dinamakan bidang
ground. Catatan bahwa mikrostrip seperti kabel coaxial yang dipotong dan diletakkan
diluar jadi bidang ground diatas yang seperti pada konduktor luar. Bidang diatas
seperti konduktor dalam,dan tempat antara isolator. Seperti anak panah menunjukkan
,sebagian besar medan gelombang mikro terjaga dalam isolator.
Manfaat dari mikrostrip adalah umumnya garis transmisi bisa dengan mudah
dikoneksikan bersama-sama dipermukaan isolator dan menggunakan bidang
ground
diatas untuk sirkuit.
Medan listrik dan magnet dari pergerakkan gelombang mikro di bagian dalam
pandu gelombang dalam kawat transmisi yang diberikan instant dari
waktu yang
ditunjukkan dalam
gambar 2.9.

Gambar 2.9 Konfigurasi medan di dalam pandu gelombang pada waktu tertentu
(Allan, 1993)
38

Tenaga gelombang mikro di transmisikan dar kiri ke kanan. Medan listrik


ditunjukkan dengan kawat padata,medan magnet dengan garis titik-titik,dan arus
dalam pandu gelombang dengan garis titik yang sedikit.
Gambar diatas menunjukkan arah garis pada pandu gelombang. Di bagian kiri
akhir,medan listrik memiliki nilai maksimum dan anak panah ke atas dari
dasar ke
atas dari pandu gelombang. Lebih lanjut tentang pandu gelombang, medan
listrik
menjadi nol dan mencapai maksimum dengan medan anak panah ke bawah.
Medan
kemudian kebalikan dan mencapai maksimum dengan medan anak panah ke
atas lagi.
Jarak yang panjang di pandu gelombang yang medan polanya berulang
dengan mereka sendiri dinamakan panjang gelombang pandu. Panjang
gelombang
pandu kira kira sama dengan panjang gelombang pada gelombang
electromagnet
dalam ruang bebas,tetapi mudahnya dengan kehadiran dari garis
transmisi dan
dengan material di elektrik yang mengisi garis transmisi. Bagian dari pandu
gelombang menujukkan dua panjang gelombang yang panjang.
Gambar bawah menunjukan medan magnet (garis titik) mengelilingi garis
medan listrik. Garis sedikit menunjukkan arus electron yang mengalir dalam
dinding
dari pandu gelombang.
Medan listrik,medan magnet, dan arus distribusi adalah memperoleh jawaban
dari persamaan Maxwell di daerah lubang pandu gelombang.
Gambar 2.10 menunjukkan medan listrik di dalam pandu gelombang pada
putaran,sebagai gelombang bergerak lebih lanjut kebawah dalam pandu,medan
beberapa waktu sampai melingkupi gelombang mikro.
listrik maksimum pada kejadian sebelumnya disebelah kiri pada gambar,yang dimulai
Gambar di atas, awal dari putaran gelombang mikro,sama dengan gambar 2.9.
dari lingkaran,yang sekarang sudah ada pada gambar,medan listik maksimum dan
garis medan listrik maksimum dan anak panah keatas. Satu kuadrat dari
dari
anak panah ke bawah di siku-siku dari pandu.
lingkaran sebelumnya,yang sama dengan posisi referensi,medan listrik
bergabung
bergerak ke bawah pada pandu gelombang,medan listrik adalah nol. Satu
setengah
39

Gambar 2.10 Konfigurasi medan di dalam pandu gelombang pada waktu berbeda
(Allan, 1993)

Tiga seperempat dari lingkaran sebelumnya, sebagai medan konfigurasi berpindah


selanjutnya ke bawah dalam pandu.medan listrik kembali menjadi nol dalam posisi
referensi. Hasilnya, satu lingkaran penuh,medan listrik konfigurasi sama sebagai
permulaan dari lingkaran.
Yang lengkap, medan listrik, medan magnet, dan arus terdistribusi
membentuk pola pandu gelombang, tetapi untuk simpelnya, hanya medan
listrik pada
gambar 2.10.
Gambar 2.9 menunjukkan mode tunggal dari rambatan grlombang
elektromagnetik hingga pandu gelombang. Sebenarnya,beberapa mode dari
perambatan keluar di masing-masing tipe kawat transmisi,dan masing –
masing mode
memilkimedan konfigurasi yang unik. Setiap mode mulai memperbanyak
pada
frekuensi umumnya,sudah ditransmisikan kawat yang berdimensi dan
dielektrik yang
mendukung material. Medan listrik dan magnet tersusun dari mode
umum,persegi
panjang dan pandu gelombang melingkar dan dalam kabel
coaxial,ditunjukkan pada
gambar 2.11
dan 2.12.
40

Gambar 2.11 Konfigurasi medan di dalam pandu gelombang persegi (Allan, 1993)

Gambar 2.11 menunujukkan mode dalam pandu gelombang empat persegi


panjang. Gelombang mikro tidaklah memperbanyak di beberapa mode mengikuti
frekuensi kritis, yang dinamakan mode cut off frekuensi. Cut off frekuensi dari
masing-masing mode bergantung pada lebar dan tinggi dari pandu gelombang. Cut
off frekuensi dari masing-masing mode ditunjukkan di bawah tiap gambar dari pandu
gelombang 0.90. lebarnya 0,40. Tingginya (dimensi inernal). Ke 6.6 GHz ,tidak ada
mode yang menambah ukuran dalam pandu gelombang,jadi tidak bisa digunakan
untuk mentransmisikan gelombang mikro ke frekuensi. Jika gelombang mikro mesti
di transmisikan ke frekuensi. Jika gelombang mikro mesti ditransmisikan dalam
pandu gelombang dalam frekuensi rendah,ukuran yang lebar mesti digunakan.
Dari 6.6 ke 13.1 GHz,hanya mode TE10 tunggal yang bisa diperbanyak.
Gelombang mikro muali mengganda dalam frekuensi ketika lebar dari panjang
gelombang adalah satu setengah dari ruang bebas panjang geombang.ketika lebar dari
pandu gelombang adalah 0.90 dalam 6.6 GHz.
Pada 13.1 GHz TE mode mulai mengganda,baiknya mode TE alami. TE mode
berbeda dalam konfigurasi medan listrik maupun magnet. Dalam 16.1 dan
41

19.7GHz,hanya mode lain yang bisa mengganda. Di 19,7 GHz,semua dari 6 mode
ditunjukkan pada gambar 2.11 bisa keluar dalam pandu gelombang. Jika tenaga
masuk dalam pandu gelombang melalui satu mode. Maka akan berpasangan ke mode
yang lainnya dan tidak bisa dipindahkan dari pandu gelombang. Akibatnya ,pandu
gelombang normalnya hanya digunakan dalam jarak frekuensi satu mode yang ada.
Pada contohnya 6.6 sampai 13.1 GHz. (karena karakter dari dari pandu gelombang
berubah cepat mendekati akhir dari range,contohnya pandu gelombang normalnya
digunkana hanya dari 8.2 hingga 12.4 GHz.
Label dari mode yang diikuti,TE atau listrik transfersal. Mode memiliki
medan listrik dalam bidang melintang,hanya pada pandu gelombang. Medan
magnet
dalam mode TE bergerak dikedua transversal dan axial pada pandu
gelombang.
Medan listrik adalah transfersal dan medan magnet memberikan jalan
perbagian jalan
dan mendekati pandu gelombang itu
sendiri.

Gambar 2.12 Konfigurasi medan di dalam pandu gelombang melingkar dan kabel
koaksial (Allan, 1993)
42

Contohnya dalam mode TE, medan listrik adalah seragam dengan lintasan
beda variasi pada dimensi tinggi, tetapi hanya memiliki lintasan variasi pada berat.
Medan pergi dari nol pada tepi dari pandu, menjadi maximum, ke nol, maksimum
berlawanaan arah medan, dan kembali nol pada dinding pandu.

2.8 Kedalaman Kulit


Gelombang mikro melintas disamping garis tranmisi listrik dan medan
magnet. Tidak kawatir dalam dinding metal dari garis tranmisi tetapi didalam
tempat
diantara dinding. Jika dinding terbuat dari konduktor yang
sempurna,gelombang
mikro akan menjadi penetrasi semua yang masuk dinding dari pandu.
Bagaimanapun,dinding bukanlah konduktor yang sempurna, jadi medan
gelombang
Kedalaman kulit bergantung pada frekuensi dari gelombangmikro dan materi dari
garis tranmisi dinding, tipis pada dinding. Kedalaman yang ada dinamakan
mikro menetrasi
kedalaman kulit.

Gambar 2.13 Kedalaman kulit (Allan, 1993)

Juga memperbolehkan pandu gelombang dan kabel koaksial terbuat dari komponen
material dan plat di bawah permukaan dan medan gelombang mikro hanya di dalam
plating.

Anda mungkin juga menyukai